Anda di halaman 1dari 5

KESIMPULAN

Teori Pembentukan Tata Surya


>Hal utama yang di anggap untuk mengerti lebih jauh lagi tentang Tata Surya adalah bagaimana Tata Surya itu terbentuk,bagaimana objek-objek di dalamnya bergerak dan berinteraksi serta gaya yang bekerja mengatur semua gerakan tersebut. >Pengamatan pertama di lakukan oleh bangsa China dan Asia Tengah. >Pengamat yunani menemukan objek-objek yang mengembara dan di namakan planet. >Sampai dengan tahun 1960 perkembangn Pembentukan Teori Tata Surya bisa di bagi dalam dua kelompok ,yakni masa sebelum Newton dan masa sesudah Newton.

Permulaan perhitungan ilmiah


>Perhitungan secara ilmiah pertama kali di lakukan oleh Aristachirus dari Samos (310-230 BC).Ia mencoba menghitung sudut- sudut Bulan-Bumi-Matahari dan mencari perbandingan jarak dari BumiMatahari dan Bumi-Bulan. >Aristachirus merupakan orang yang menyimpulkan bumi bergerak mengelilingi matahari ,dalam lintasan berbentuk lingkaran yang menjadi teori awal Teori Helisontrik . >Pda era Alexandria Eratoshenes (276-195 BC) dari yunani berhasil menemukan cara mengukur besar bumi dengan mengukur panjang bayangan dari kolom Alexandria dan Shenes.

Pteolemy dan Teori Ge0sentrik


>Ptolemy (c 150 AD) menyatakan bahwa semua objek bergerak relatif terhadap bumi. >Teori Geosentrik mempunyai kelemahan yaitu matahari dan bulan bergerak dalam jejak lingkaran mengitari bumi,sementara planet bergerak tidak teratur dalam serangkaian simpul ke arah timur.

Teori Heliosentrik dan Gereja


>Nicolaus Copernicus merupakan orang pertama yang secara terang-taerangan menyatakan bahwa matahari merupakan pusat Sistem Tata Surya dan Bumi bergerak mengelilinginya dalam orbit lingkaran. >Copernicus memperlihatkan adanya indikasi penyimpanan kecepatan sudut orbit planet-planet. >Teori Helisontrik di sampaikan Copernicus dalam publikasinya yang berjudul De Revolutionicus Orbium Coelestium kepada Paus Pope III dan di terima oleh gereja.

>Setelah kematian Copernicus.Giardino Brono menyatakan semua bintang mirip dengan matahari yang masing-masing memiliki sistem planetnya yang di huni oleh jenis manusia yang berbeda.

Lahirnya Hukum Kepler


>Kepler mengeluarkan tiga hukum gerak orbit yang di kenal sampai saat ini yaitu : a) Planet bergerak dalam orbit elips mengelilingi pusat matahari sebagai pusat sistem. b) Radius Vektor menyapu luas yang sama dalam interval waktu yang sama. c) Kuadrat kala edar planet mengelilingi matahari sebanding dengan pangkat tiga jarak rata-rata dan matahari

Awal mula di pakainya teleskop


>Tahun 1608 teleskop di buet oleh Galileo Galilei (1562-1642).Galileo merupakan seorang frofesor Matematika di Pisa yang tertarik dengan mekanika khususnya tentang gerak planet. >Galileo berhasil menemukan satelit-satelit Galilean di Jupiter dan menjadi orang pertama yang melihat keberadan cincin di Saturnus.

Dasar yang di letakan Newton


>Izak Newton (1642-1727) di lahirkan setelah kematian Galileo. >Izak Newton menyusun Hukum Gerak Newton dan konstribusi terbesarnya bagi Astronomi adalah Hukum Gravitasi. >Hukum Gravitasi Newton Memberikan penjelasan fisis bagi Hukum Kepler yang di temukan sbelumnya berdasarkan hasil pengamatan.Hasil pekerjaannya di publikasikan dalam Principia yang ia tulis selama 15 tahun. >Teori Newton menjadi dasar bagi berbagai teori Pembentuk Tata Surya yang lahir kemudian sampai dengan tahun 1960 termasuk di dalamnya teori Monistik dan teori Dualistik.

Teori Nebula ( Kant dan Laplace)


>Teori Nebula pertama kali di temukakan oleh seorang filsuf Jerman bernama Imanuel khant. Menurutnya tata surya berasal dari Nebula yaitu gas atau kabut tipis yang sangat luas dan bersuhu tinggi yang berputar sangat lambat. >Teori Nebula lainnya di kemukakan oleh Pieere Simon Laplace. Menurutnya tata surya berasal dari bola gas yang bersuhu tinggi dan berputar sangat cepat.

Teori Planetesimal ( Moulton dan Chamberlain )


>Moulton dan Chemberlain berpendapat bahwa tata surya berasal dari adanya bahan-bahan padat kecil yang di sebut Planetesimal yang mengelilingi inti yang berwujud gas bersuhu tinggi. >William Herschel (1738-1822 ) mengamati adanya Nebula yang ia asumsikan sebagai kumpulan bintang yang gagal.1791 Ia melihat bintang tunggal yang di kelilingi halo yang terang. >Ia menyimpulkan bahwa bintang terbentuk dari Nebula dan halo merupakan sisa Nebula. >Materi di dalam awan yang meruntuh dan memiliki massa dominan akan membentuk matahari.

Teori Pasang Surut


>Astronom Jeans dan Jeffreys mengemukakan pendapat bahwa tata surya pada awalnya hanya matahari saja tanpa mempunyai anggota. >Planet-planet dan anggota lainnya terbentuk karena adanya bagian dan matahari yang tertarik dan terlepas oleh pengaruh gravitasi bintang yang melintas ke dekata matahari.

Teori Bintang Kembar


>Teori ini di kemukakan oleh astronomi Inggris bernama Lyttleton. >Teori ini menyatakan bahwa pada awalntya matahari merupakan bintang kembar yang satu dengan yang lainnya saling mengelilingi.

Teori Awan Debu ( Weizsaecker dan Kuiper )


>Weizsaecker dan Kuiper,berpendapat bahwa Tata Surya berasal dari awan yang sangat luas yang terdiri atas debu dan gas ( hidrogen dan helium ) >Ketidakaturan dalam awan tersebut menyebabkan terjadinya penyusutan karena gaya tarik menarik dan gerakan berputar yang sangat cepat dan teratur.

Teori Pembentukan Tata Surya Sesudah Newton


Teori Komet Buffon
a) Tahun 1745 George Comte De Buffon (1701-1788) dari Prancis mempostulatkan teori dualistik dan katastropi yang menyatakan tabrakan komet dengan permukaan matahari menyebabkan materi matahari terlontar dan membentuk planet pada jarak yang berbeda.

Daftar isi
PendahuluanBab I Isi / Penjelasan Bab II Kesimpulan ...Bab III

MAKALAH
Teori Pembentukam Tata Surya Di gunakan untuk memenuhi salah satu tugas bidang study GEOGRAFI Guru : Ibu Eneng Sri Nengsih S.pd

Di susun oleh : Kelompok 6 Kelas X-9 Anggota : Abdul Raufian R. Ismansyah Jaya Neneng Fitratul J. Rasyid Muhamad Yesi Estiana

SMAN 3 KOTA SERANG

Anda mungkin juga menyukai