Anda di halaman 1dari 13

P.R.O.P.O.S.A.

L SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SEKOLAH

I.

PENDAHULUAN Dunia pendidikan dewasa ini dituntut untuk dapat meng-akses dan mengakomodasi setiap perkembangan yang tejadi, khususnya dalam perkembangan teknologi informasi (TI). Setiap lembaga pendidikan baik swasta dan pemerintah saat ini dituntut untuk dapat mengakomodir setiap perkembangan TI pada umumnya. Sehingga diharapkan lembaga pendidikan dapat menghasilkan tenaga-tenaga terampil yang menguasai teknologi sesuai dengan tuntutan dunia usaha saat ini. Tidak hanya dalam proses belajar mengajar saja, dalam pengelolaan sistem dan prosedur operasional, lembaga pendidikan itu sendiri diharapkan dapat menerapkan TI dalam standar kerjanya sehari-hari. Sehingga dengan digunakannya TI diharapkan proses operasional lembaga pendidikan di Indonesia dapat dilakukan secara terpadu, tepat guna dan efektif dalam satu kerangka kerja yang terstruktur dan modern. Salah satu solusi TI yang sedang berkembang dewasa ini adalah adanya sistem database satu atap serta sistem pengelolaan terpusat baik administrasi, keuangan, sistem pengajaran dan operasional harian dengan memanfaatkan TI. Sehingga segala informasi baik berupa database siswa / guru, sistem penilaiannya, administrasi, dan keuangan, dapat tersimpan dalam satu main databased saja. Dan dalam operasionalnya sehari-hari termasuk didalamnya proses belajar-mengajar sekolah / lembaga pendidikan memiliki standar operasi berbasis komputer.

II.

PAKET SISTEM INFORMASI SEKOLAH Dalam menjawab segala kebutuhan pengembangan dan pemanfaatan TI

diatas, maka kami menawarkan paket Sistem Informasi Sekolah. Sistem Informasi Sekolah yang kami tawarkan mencakup beberapa hal, antara lain : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Database Siswa, Guru dan Karyawan Sekolah Administrasi Keuangan Pembukuan Keuangan Sekolah Pengolahan Nilai Siswa Administrasi perpustakaan Absensi Siswa, Guru dan Karyawan Sekolah Aplikasi BK

III. MANFAAT DAN KEUNTUNGAN YANG AKAN DIPEROLEH Bagi pengelolah Sekolah (guru serta karyawan) : 1. 2.
3.

Dapat memberikan contoh langsung salah satu penerapan dan manfaat Teknologi Informasi di kehidupan sehari-hari. Menyederhanakan dan mempermudah administrasi sekolah. Mempercepat pelayanan terhadap siswa maupun pihak pihak yang terkait.

Bagi Siswa : 1. 2.
3.

Pengenalan aplikasi sistem komputer lebih dini. Siswa mengerti manfaat dan pentingnya menguasai teknologi tinggi, sehingga membantu penalaran dan kreasi siswa khususnya dibidang ilmu Teknologi Informasi (IT)

Untuk memberi gambaran yang lebih jelas dan detail mengenai software Sistem Informasi Sekolah, berikut akan dijelaskan isi dari menu program beserta fungsinya dan keuntungan yang bisa diperoleh pihak sekolah.

1.

Database Siswa, Guru dan Karyawan Sekolah

Fungsi Keuntungan Pihak Sekolah Merapikan database siswa, guru dan Bisa dengan lebih cepat mencari serta karyawan sekolah serta membuat arsip mencetak data baik siswa, guru maupun dalam bentuk file tercetak maupun file karyawan Bisa dengan mudah mencari database komputer. data siswa per kelas, ruang dan jurusan.

2.

Administrasi Keuangan

Fungsi Keuntungan Pihak Sekolah Untuk menerima pembayaran uang SPP 1. Sekolah mempunyai bukti uang yang dan administrasi sekolah lainnya diterima dalam bentuk petugas cetakan membuat ataupun file komputer.
2. Memudahkan

laporan detail pembayaran.


3. Memudahkan petugas mencari siapa

saja siswa yang sudah dan belum membayar Administrasi cepat lainnya bisa membayar lainnya SPP pada dan bulan rekapan

tertentu setiap saat Petugas dengan membuat pembayaran SPP dan administrasi

3.

Pembukuan Keuangan Sekolah

Fungsi Keuntungan Pihak Sekolah Membuat pembukuan keuangan sekolah 1. Dengan mudah membuat bukti kas secara lengkap dan detail masuk serta mencatatnya dalam pembukuan sekolah.
2. Dengan mudah membuat bukti kas

keluar

serta

mencatatnya

dalam

pembukuan sekolah.
3. Dapat dengan cepat memeriksa serta

mencetak perincian dan jumlah total keuangan sekolah setiap saat.


4. Dengan cepat dapat memeriksa serta

mencetak jumlah uang tiap unit misal saldo akhir uang OSIS, Pramuka, BOS dan lain lain. 4. Pengolahan Nilai Siswa

Fungsi Keuntungan Pihak Sekolah Pemasukan dan pengolahan nilai serta 1. Mudah memasukkan nilai tiap mata pencetakan raport siswa pelajaran per kelas secara bersamaan.
2. Pengolahan nilai dilakukan software

dengan

parameter

yang

telah

ditentukan sekolah.
3. Mudah dalam pencetakan nilai raport

dalam bentuk angka maupun dalam bentuk diskripsi.

5.

Administrasi perpustakaan Fungsi


1. Menginventariskan

buku

Keuntungan Pihak Sekolah dan 1. Mudah memeriksa jumlah buku

merapikan arsip pinjaman buku siswa.


2. Membuat katalog buku.

dan mencetak daftar buku yang ada.


2. Dapat membuat bukti peminjaman

buku siswa.
3. Dapat mengetahui daftar siswa

yang sering meminjam buku di perpustakaan.


4. Dapat mengetahui daftar judul

buku

yang

paling

diminati

(dipinjam) siswa.
5. Mudah memeriksa daftar siswa

yang terlambat dan mempunyai tanggungan buku pinjaman. 6. Absensi Siswa, Guru dan Karyawan Sekolah

Fungsi Keuntungan Pihak Sekolah Mencatat siswa, guru dan karyawan 1. Absensi dilakukan dengan cepat dan yang hadir maupun tidak hadir mudah.
2. Bisa mencetak daftar hadir siswa,

guru dan karyawan setiap saat.


3. Bisa merekap jumlah kehadiran dan

ketidakhadiran
4. Bisa

siswa,

guru

dan yang

karyawan setiap saat. memeriksa apakah bersangkutan terlambat atau tidak.

7.

Aplikasi BK/BP Fungsi arsip prilaku Keuntungan Pihak Sekolah dan 1. Dapat dengan cepat dan mudah melihat daftar pelanggaran siswa.

Pembuatan

perkembangan jiwa siswa

2. Dapat membuat keputusan dengan

cepat

tindakan

apa

yang

akan

dilakukan sekolah pada siswa dengan melihat arsip yang ada. 3. Dapat melihat perkembangan kepribadian siswa yang bermasalah serta mengambil tindakan apa yang sebaiknya dilakukan padanya. Dari penjelasan di atas terlihat jelas bahwa dengan menggunakan Sistem Informasi Sekolah ini sangat membantu pihak sekolah untuk meningkatkan pelayanannya dan dapat meningkatkan mutu sekolah. IV. PENGADAAN JARINGAN LAN (LOCAL AREA NETWORK) DAN HARDWARE Local Area Network merupakan penerapan dari penggabungan beberapa unit komputer yang berdiri sendiri ( stand alone ) menjadi satu kesatuan yang dapat saling berinteraksi. Di mana antara satu komputer dengan komputer yang lain dapat berkomunikasi dan saling bertukar informasi, di dalam LAN ini diatur wewenang user oleh Komputer Server. Aplikasi dan Database SIS diletakan di SERVER.

V.

TEKNOLOGI YANG DIGUNAKAN 1. Operating System : - Windows XP SP2 /3 dan Windows 7 32 Bit 2. Development Tools :

- Borland Delphi 7.0 3. Database : - MySql Server 5 4. Report : - Quick Report

VI.

SPESIFIKASI HARDWARE A. Spesifikasi Server yang di butuhkan antara lain :


1. CPU : Intel Pentium IV 2.0 GHZ or higher. 2. RAM : 512 MB DDRAM or Higher. 3. Hard Disk : 80 GB or higher. 4. CD- RW Drive : 52x. 5. Monitor : 15 SVGA Samsung or other type. 6. Graphics Card. 7. Network Interface : Ethernet Integrated 10/ 100. 8. Mouse & Keyboard. 9. Koneksi Lan.

B.

Spesifikasi Komputer Client yang di butuhkan antara lain :


1. CPU : Intel Pentium IV 1,5 Ghz or higher. 2. RAM : 256 MB DDRAM or Higher. 3. Hard Disk : 40 GB. 4. CD- ROM Drive : 52x.

5. Monitor : LCD /CRT 15 . 6. Graphics Card. 7. Network Interface : Ethernet Integrated 10/ 100. 8. Mouse & Keyboard. 9. Barcode Scanner.

10.Printer. 11.Koneksi LAN VII. ARSITEKTUR APLIKASI

VIII. TOPOLOGI JARINGAN

TOPOLOGI JARINGAN SISTEM INFORMASI SEKOLAH

Server S.I Sekolah Hub / Switch

Kepala Sekolah

Bag. Tata Usaha Guru / Wali Kelas

SEKOA Sekolah

Database S.I Sekolah Server Bag. Bendahara Bag. Perpustakaan elas

Guru BP

IX.

PENDEKATAN IMPLEMENTASI Dalam pembangunan Sistem Informasi, akan menerapkan metodologi internal yang umum dipakai, Metodologi ini membagi implementasi dalam 4 fase, yaitu :

Fase 1 : Identification Fase 2 : Prototype dan design Fase 3 : Implementasi Fase 4 : Test dan run Metodologi ini memetapkan system Hirarical Approcah dan untuk di beberapa fase pekerjaan dapat dilakukan secara bersamaan (overlapping). Dengan menggunakan tahapan ini dan metodologi ini maka :
a. Menjamin kesuksesan dari implementasi pengembangan sistem informasi

di sekolah.
b. Menjamin konfigurasi sistem dan aplikasi yang optimal.

c. Menjamin pengembangan teknologi dengan melakukan join development. d. Melakukan pelatihan yang diperlukan untuk user dan administrator. e. Menjamin pengembangan di masa mendatang.

X.

PENAWARAN HARGA SISTEM INFORMASI SEKOLAH Total Biaya Pengembangan Software/System .. Rp 100.000.000 ( belum termasuk biaya transport & akomodasi ) ( biaya tidak termasuk perangkat keras atau hardware )

Dengan rincian harga sebagai berikut : 1. Sistem database Siswa, Guru dan Karyawan Rp. 5.000.000
2. Aplikasi administrasi keuangan

Rp. 25.000.000 Rp. 10.000.000 Rp. 10.000.000 Rp. 10.000.000 Rp. 30.000.000 Rp. 10.000.000

3. Sistem pembukuan uang sekolah 4. Aplikasi pengolahan nilai siswa 5. Aplikasi administrasi perpustakaan
6. Aplikasi Absensi Siswa, Guru dan Karyawan 7. Aplikasi bimbingan konseling

Meliputi :
1.

Preparation ( Pengaturan schedule pengembangan software & implementasi ) Mapping prosedur & validasi ) ( Pengumpulan informasi dokumen transaksi ,

2.

3.

Analyst & Design Software ( Merancang software sebagai solusi/informasi ) Prototyping & Programming ( Pengembangan software & coding stage ) Testing & Debuging ( uji coba dan penyesuaian ) Training ( Training user untuk penggunaan software ) Implementation ( penerapan / praktek lapangan )

4.

5. 6. 7.

Payment : 1. 25 % DP/Kontrak 2. 25 % Selesai Instalasi dan Training 3. 25 % Sudah beroperasi dapat semua.

4. 25 % Selesai Implementasi semua modul 1 Bulan. Jangka waktu penyelesaian : 3 - 6 Bulan Pembuatan program dilakukan di tempat agar tidak terjadi penyimpangan antara kebutuhan dan program yang disediakan. Demikian penawaran kami, dan terima kasih atas perhatian serta kerja samanya.

Anda mungkin juga menyukai