Anda di halaman 1dari 3

IMUNISA

SI

PKM Cidahu

APA ITU
IMUNISASI ?
Suatu usaha untuk
memberikan kekebalan
secara aktif pada bayi atau
anak terhadap penyakit
tertentu, dengan
memasukan vaksin (bibit
kuman yang telah
dimatikan/dilemahkan

MANFAAT &
TUJUAN
IMUNISASI

Oleh : dr.Pratiwi Hendro


Putri

1. Agar daya
tahan/kekebalan
tubuh anak meningkat
2. Pencegahan timbulnya
beberapa penyakit
pada anak, antara lain
:
Penyakit TBC
paru

Penyakit Difteri
Penyakit Tetanus
Penyakit Pertusis
Penyakit Polio
Penyakit Campak
Penyakit
Hepatitis B

SIAPA SAJA YANG


PERLU MENDAPAT
IMUNISASI ?
1. Semua orang
terutama Bayi & Anak
2. Semua orang yang
kontak dengan
penyakit menular

KAPAN SEBAIKNYA
IMUNISASI
DIBERIKAN ?
Secepatnya atau sedini
mungkin (sesuai jadwal
imunisasi)

1. Vaksin BCG :

JENIS &
KEGUNAAN
VAKSIN

berguna untuk
mencegah penyakit
TBC
2. Vaksin DPT :
berguna untuk
mencegah penyakit
Difteri, Pertusis, &
Tetanus
3. Vaksin Polio :
Berguna untuk
mencegah penyakit
Polio
4. Vaksin Campak :
berguna untuk
mencegah penyakit
campak
5. Vaksin Hepatitis B :
berguna untuk
menegah penyakit
Hepatitis

EFEK SAMPING
DARI PEMBERIAN
VAKSIN

Vaksin BCG : nyeri


pada daerah
suntikan, kadang2
timbul bekas
suntikan
Vaksin DPT :
bengkak pada beka
suntikan, demam.
Vaksin Campak :
kemerahan pada
bekas suntikan ,
demam.

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai