Anda di halaman 1dari 6

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN


POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN
TANGERANG SELATAN

Tugas Keuangan Publik

Visi, Misi, dan Struktur Organisasi Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan


Republik Indonesia
Diajukan oleh :
Muh Isman Afifullah

153010004643

Rachmat Subekti

153010004636

Winda Rizky Rosalina

153010004629

Mahasiswa Program Diploma III Keuangan


Spesialisasi Kebendaharaan Negara
Untuk memenuhi tugas mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan
Tahun ajaran 2015/2016

Daftar isi
Daftar isi..................................................................................................... 2
Visi.............................................................................................................. 3
Misi............................................................................................................. 3
Tugas........................................................................................................... 3
Fungsi......................................................................................................... 3
Struktur Organisasi..................................................................................... 4
Pejabat Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan.....................................5
Pejabat dibawah Sekretariat Inpektorat Jendral Kemenkeu.........................5
Nama-nama pejabat Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan :...............6

Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan

Visi
Menjadi unit audit yang profesional dan berintegritas untuk mewujudkan
kepercayaan publik terhadap pengelolaan keuangan negara".
Misi
1. Tata Kelola; mewujudkan sistem pengendalian intern, manajemen risiko, dan tata
kelola yang baik.
2. Efisiensi dan Efektifitas; mendorong efisiensi dan efektivitas pengelolaan
Kementerian Keuangan.
3. Kepatuhan; mendorong ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan.
4. Akuntabilitas; mewujudkan pengelolaan keuangan yang berkualitas, transparan,
dan dapat dipertanggungjawabkan.
5. Pelayanan; mendukung reformasi birokrasi untuk meningkatkan pelayanan publik.
6. Integritas; mencegah dan menindak penyimpangan dan penyalahgunaan
wewenang.
Tugas
Menyelenggarakan pengawasan internal atas pelaksanaan tugas di lingkungan
Kementerian Keuangan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Fungsi
a. penyusunan kebijakan teknis pengawasan internal atas pelaksanaan tugas di
lingkungan Kementerian Keuangan;

b. pelaksanaan pengawasan internal atas pelaksanaan tugas di lingkungan


Kementerian Keuangan terhadap kinerja dan keuangan melalui audit, reviu,
evaluasi, pemantauan, dan kegiatan pengawasan lainnya;
c. pelaksanaan pengawasan untuk tujuan tertentu atas penugasan Menteri
Keuangan;
d. penyusunan laporan hasil pengawasan atas pelaksanaan tugas di lingkungan
Kementerian Keuangan; dan
e. pelaksanaan administrasi Inspektorat Jenderal.
Dasar hukum:
Peraturan Presiden Nomor 28 Tahun 2015 Tentang Kementerian Keuangan.
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 234/PMK.01/2015 Tentang Organisasi Dan
Tata Kerja Kementerian Keuangan
Struktur Organisasi

Pejabat Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan

Pejabat dibawah Sekretariat Inpektorat Jendral Kemenkeu

Nama-nama pejabat Inspektorat Jendral Kementrian Keuangan :

Inspektorat Jendral

: Kiagus Ahmad Badaruddin

Sekretariat Itjen

: Sofandi Arifin

Inspektorat I (DJP)

: Elman Ritonga

Inspektorat II (DJBC)

: Setiawan B.

Inspektorat III (DJPb dan DJPPR)

: Alexander Z.

Inspektorat IV (DJKN dan BKF)

: Bambang K.

Inspektorat V (DJA, DJPK dan B. Modal)

: Riza Helmi

Inspektorat VI (Setjen dan BPPK)

: Wahjoe T.K.

Inspektorat VII (Litbang dan TI)

: Roberth G.

Inspektorat Bidang Investigasi

: Rahman Ritza

Sesuai dengan PMK Nomor 234/PMK.01/2015

Anda mungkin juga menyukai