Anda di halaman 1dari 4

PUSKESMAS KEMIRI

PERAN DAN FUNGSI TENAGA SANITARIAN


Written by Puskesmas Kemiri 0 komentar Posted in: Kesehatan Lingkungan

Berperan sebagai Tenaga pelaksana kegiatan kesehatan lingkungan, dengan

fungsi :

Menentukan komponen lingkungan yang mempengaruhi kesehatan lingkungan

Melaksanakan pemeriksaan dan pengukuran komponen lingkungan secara tepat


berdasarkan prosedur yang telah ditetapkan

Menginformasikan hasil pemeriksaan/pengukuran.

Berperan sebagai tenaga pengelola kesehatan lingkungan, dengan fungsi:


o Menganalisis hasil pengukuran komponen lingkungan yang mempengaruhi
kesehatan lingkungan
o Merancang dan merekayasa intervensi masalah lingkungan yang
mempengaruhi kesehatan manusia.
o Mengintervensi hasil pengukuran komponen lingkungan yang mempengaruhi
kesehatan manusia

o Mengorganisir intervensi masalah komponen lingkungan


o Mengevaluasi hasil intervensi masalah komponen lingkungan
Berperan sebagai tenaga pengajar, pelatih dan penyuluh kesehatan lingkungan, dengan
fungsi:
o Menginventarisasi pengetahuan, sikap dan perilaku masyarakat tentang
kesehatan lingkungan
o Menetapkan masalah kesehatan lingkungan yang perlu diintervensi dari aspek
pengetahuan, sikap dan perilaku masyarakat
o Merencanakan bentuk intervensi terhadap pengetahuan, sikap dan perilaku
masyarakat tentang kesehatan lingkungan
o Melaksanakan intervensi terhadap pengetahuan, sikap dan perilaku masyarakat
yang tidak sesuai dengan kaidah kesehatan lingkungan
o Mengevaluasi hasil intervensi.
Berperan sebagai tenaga peneliti kesehatan lingkungan dengan fungsi:
o Menentukan masalah kesehatan lingkungan
o Melaksanakan penelitian teknologi tepat guna bidang kesehatan lingkungan.
Disampaikan oleh Sanitarian Puskesmas Kemiri
Label : automotive Hotels pimmy ride Phone Cell Property wallpapers Anti Vir car body
design
0 komentar:
Poskan Komentar
Link ke posting ini
Buat sebuah Link
Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Ada kesalahan di dalam gadget ini

Profil UPT Puskesmas Kemiri

Puskesmas Kemiri
Kepala Puskesmas Kemiri: drg. Edhi Sutjipto
Lihat profil lengkapku

Pilih yang ingin anda baca

Gigi (1)

Gizi (2)

Kepegawaian (1)

Kesehatan Lingkungan (3)

Laborat (1)

MENU (4)

P2M (8)

Promkes (3)

PTM (3)

Rekreasi Malang (1)

Tradisional (2)

Blog Archive

2012 (1)

2010 (30)
o Maret (14)

Makanan Terlarang untuk Ibu Menyusui ...

Kelalaian Paramedis Menyebabkan 147 Anak Terinfeks...

Protect your love ones....

S PAL

Tanpa Judul

FILARIASIS

INI LHO BUAH2 YANG BERMANFAAT BAGI TUBUH

PEMERIKSAAN LAB MALARIA

PERAWATAN GIGI DAN MULUT

Beda DBD dan Chikungunya

PUYER YANG JADI KONTROVERSI

PERAN DAN FUNGSI TENAGA SANITARIAN

PENANGANAN JERAWAT

FAKTOR RESIKO STROKE

o Februari (16)

Followers

Anda mungkin juga menyukai