Anda di halaman 1dari 36

PENGEMBANGAN PLTA

SUTAMI IV & V;
PLTA KESAMBEN
Kabupaten Malang dan Kabupaten Blitar, Provinsi Jawa Timur

Wilayah Administrasi

LOKASI PROYEK

PLTA Sutami IV & V

PLTA Kesamben

Lokasi PLTA

Desa Karangkates
Kecamatan Sumberpucung
Kabupaten Malang
Desa Jugo
Kecamatan Kesamben
Kabupaten Blitar

SITE PLAN PLTA SUTAMI IV & V; PLTA KESAMBEN

PLTA Sutami IV dan V

Skema Sistem Tata Air


Keterangan:

Waduk Kesamben

A
B
C

: DAW Sengguruh
: DAW Remaining Sutami
: DAW Lahor

D
E

: DAW remaining Kesamben


: DAW Wlingi

I
II
III

: Waduk Sengguruh
: Waduk Sutami
: Waduk Lahor

IV
V
1

: Waduk Kesamben
: Waduk Wlingi
: hidrograf inflow sengguruh

: hidrograf outflow sengguruh

: hidrograf inflow remaining sutami

4
5

: hidrograf inflow sutami


: hidrograf outflow sutami

: hidrograf inflow lahor

: hidrograf outflow lahor

: hidrograf outflow lahor + sutami

9
10

: hidrograf inflow remaining kesamben


: hidrograf inflow kesamben

11

: hidrograf outflow kesamben

12
13

: hidrograf inflow remaining wlingi


: hidrograf inflow wlingi

Analisis debit banjir yang


akan digunakan sebagai
pertimbangan
desain
pengembangan
PLTA
ekstensi
harus
memperhatikan
sistem
tata air DAS Brantas;
Analisis penelusuran banjir
terhadap bangunan air
atau waduk di hulu lokasi
rencana PLTA ekstensi
dilakukan
dengan
memperhatikan Daerah
Aliran
Waduk
(DAW)
Sengguruh, Sutami, Lahor
dan
Wlingi
sebagai
sebuah sistem.

Rencana Operasi PLTA Sutami Eksisting & Ekstension


Pola operasi PLTA Sutami I, II, III saat ini peaker dan base
Selanjutnya PLTA Sutami I, II, III dan PLTA Karangkates IV, V akan beroperasi sebagai peaker (5 jam) dengan prioritas operasi sbb:
PLTA Sutami I, II, III (peaker)
PLTA Karangkates IV, V (peaker)

Bila masih ada debit tersedia, dioperasikan 1 unit turbin (dari PLTA
ekisisting I, II, III) sebagai beban dasar di luar jam peaker

Rencana Operasi PLTA Kesamben


Debit inflow yang digunakan merupakan data lepasan langsung PLTA Sutami
pada beban puncak dan beban dasar ditambah debit dari remaining basin
Kesamben (nilai relatif kecil).
Rencana akan dioperasikan sebagai beban dasar.
Data Tampungan :
maximum reservoir level

= 179,50 m

minimum reservoir level

= 170,78 m

Effective depth, (FSL - LWL)

= 8,72 m

volume tampungan maximum

= 6,08 juta m3

volume tampungan minimum

= 2,52 juta m3

Volume tampungan efektif

= 4,43 juta m3

Sketsa Elevasi Tail race, Sungai, dan Muka Air di Sungai Brantas lokasi
PLTA Sutami & Kesamben sebagai Parameter Desain

Debit Desain dan Kapasitas Terpasang


PLTA Sutami IV & V
Debit desain pembangkit peaker Sutami adalah:
Qd PLTA Sutami unit I, II, III (peak) : 154,14 m3/detik
Qd PLTA Sutami unit IV & V (peak) : 155,37 m3/ detik

PLTA Sutami IV & V

Kapasitas Terpasang
: 2 x 50 MW
Muka Air Tinggi (HWL) : El. +272,50 m
Minimum Operation Level (MOL) : El. +260,00 m
Elevasi ambang tailrace
: El. +179,00 m
TWL : El. +179,22 m
Gross Head : 93,28 m
Head efektif : 85,81 m
Eff turbin : 91,0%
Eff generator
: 95,5%
Kebutuhan debit untuk pembangkitan
Q 2 turbin : 155,37 m3/detik
Q 1 turbin : 77,68 m3/detik

Debit Desain dan Kapasitas Terpasang


PLTA Kesamben
Perubahan pola operasi PLTA Sutami akan menyebabkan fluktuasi muka air yang
besar, shg perlu bangunan air sebagai perata aliran sebelum masuk ke Waduk
Wlingi.
PLTA Kesamben direncanakan akan dioperasikan untuk beban dasar.

PLTA Kesamben

Kapasitas Terpasang : 2 x 6,5 MW


Muka Air Tinggi (HWL) : 179,50 m
Elevasi ambang tailrace
: +163 m
TWL : +164.49 m
Gross head : 15.01 m
Net head : 14.26 m
Eff turbin: 91%
Eff generator
: 95.5%
Kebutuhan debit untuk pembangkitan
Q 2 turbin : 106 m3/detik
Q 1 turbin : 53 m3/detik

Konsep Desain
Parameter

PLTA Sutami IV & V

PLTA Kesamben

Elevasi Muka Air Tinggi (HWL)

El. 272,50 m

El. 179,50 m

Elevasi Muka Air Minimum (MOL)

El. 260,00 m

El. 170,78 m

Elevasi Muka Air Belakang (Tailrac


e)

El. 179,22 m

El. 164,49 m

83,04 m

14,26 m

2 x 77,68 m3/d

2x 53 m3/d

147,56 GWh/tahun

Base

72,88 GWh/tahun

Total

147,56 GWh/tahun

72,88 GWh/tahun

Head Efektif

Debit Pembangkitan
Energi Produksi Rerata

Peaker

Tailrace

PLTA Sutami IV & V

Susunan bangunan
baru :

Power House

1. Saluran pengarah &


intake tower,

Pipa pesat

2. Waterway,
3. Tangki
pendatar
(surge tank),

Surge tank

SaluranPengarah
Intake

Water way

4. Pipa pesat(penstock)
5. Gedung pembangkit
(power house) yang
didalamnya terdapa
t turbin, generator, d
an peralatan kontrol,
6. Tailrace.

Desain Saluran Pengarah:


Lebar saluran pengarah
: 12 m
Dimensi intake
: 7,9 m lebar x
9,5 m
tinggi Elevasi dasar di upstream: 240 m
Desain Intake Tower:
Tinggi
Airshaft
Stoplogs
Lifting gate

: 32 m
: 1 x 7,9 m
: 7,9 m x 7,9 m
: 7,9 m x 7,9 m

Tangki Pendatar (Surge Tank)


Tipe restricted orffice
Penurunan gelombang maks. : 9,68 m
Elevasi surut minimum : +262,44 m
Tinggi surge tank
: 22,5 m
Top elevation
: +282,85
Bottom elevation
: +260,50

Headrace Tunnel
Panjang : 551 m
Diameter: 7.9 m
Slope : 1/1000

Headrace tunnel:
Diameter tunnel
Tebal lapisan beton
Panjang
: 551,5 m
Slope
: 1 : 1000

: 7,90 m
: 1,70 m

Penstock, Tipe steel exposed


Diameter, D
: 4,7
m
Luas,A
: 17,35 m
Kecepatan, V
:
4,93 m/detik

Saluran Tailrace tipe saluran terbuka :


Level at exit to draft tube
: +171 m
Kemiringan : 1 : 4
Elevasi crest ambang
: +179 m
Lebar saluran
: 40 m
Gates
: 4 unit gates (6 x 4,4 m)

Powerhouse
Dimensi PH
: 32 m x 55 m
Struktur : baja
Elevasi lantai
: +183 m
Elevasi ambang tailrace
: +120 m
Elevasi dasar sungai : +116 m
Turbine
Tipe turbin
: Francis
Jumlah turbin
: 2 unit
Kecepatan spesifik : 204 m-kW
Kecepatan putar
: 214 rpm
Diameter runner turbin
:3m
CL turbin
: +178,58 m
Generator
Tipe
: Generator sinkron, poros vertikal
Jumlah : 2 Unit
Kapasitas
: 55.000 kVA
Tegangan
: 13.8 kV (manufacturer standard)
Frekwensi
: 50 Hz
Putaran
: 214 rpm
Faktor daya
: 0.85
Effisiensi : 97 %

PLTA Kesamben
Susunan bangunan baru :
1. Bendung gerak,
2. Sistem pengelak,

3. Power station yang di d


alamnya terdapat turbi
n, generator, dan peral
atan kontrol,
4. Tailrace.
As Bendung

Turbin
Tipe turbin : Kaplan
Kecepatan spesifik : 533 m-kW
Kecepatan putar : 176.5 rpm
Diameter runner turbin : 3,01 m
Kapasitas turbin
: 2 x 6.5 MW

Power Intake
Elevasi dasar intake
: +162.5 m
cek terhadap ELV MA long storage:
Elv normal
: +179,50 m
Elv rendah
: +172,20 m
Bendung Gerak
Tipe Pelimpah Lebar dengan Pintu
Elevasi Ambang : +171,00 m
Lebar Ambang (bersih)
: 30,00 m
Freeboard
:
2,00 m
Tinggi Bendung Gerak
: 17.00 m
Tailrace
Elevasi ambang

: +163.00 m

Generator
Tipe:Generator sinkron, poros vertical
Jumlah
: 2 Unit
Kapasitas
: 7,300 kVA
Tegangan
: 13.8 kV (manufacturer standard)
Frekuensi
: 50 Hz
Putaran
: 176,5 rpm
Faktor daya
: 0.85
Effisiensi
: 97 %
Kelas Isolasi
: F (IEC-60034) dengan kenaikan
temperatur Kelas B (IEC-60034)
Sistem eksitas
: Brushless atau static

16

RENCANA PENGEMBANGAN PLTA/PLTM BARU

DI KABUPATEN BLITAR
RENCANA LOKASI PENGEMBANGAN:

BENDUNGAN WLINGI
PLTM LODAGUNG
RENCANA LOKASI PENGEMBANGAN:

BENDUNG LODOYO
PLTA LODOYO II

2 x 5 MW atau 11,25 MV
A
53 GWh/Tahun

2 x 0,65 MW atau 2 x 0,85 MVA


9,325 GWh/Tahun

DATA LOKASI: SALURAN

IRIGASI LODAGUNG
Saluran
Irigasi
Lodagung terletak di
Bendungan Wlingi, di
Desa
Jegu,
Kec.
Sutojayan, Kab. Blitar,
Prov. Jawa Timur.
b. Pencapaian Lokasi :
Untuk menuju lokasi
bisa dari beberapa
jurusan melalui jalan
provinsi
dan
jalan
kabupaten, yaitu: dari
Surabaya ke Malang
= 89 km ( 2,5 jam),
Malang ke Blitar = 78
km ( 1,5-2 jam), dan
Bendungan
Wlingi
terletak 10 km
sebelum masuk Kota
Blitar.
Dikenal dengan PLTA
Jegu
a.

1717

WADUK WLINGI

RENCANA LOKASI PEMBANGU


NAN PLTM

Pengembangan PLTM Lodagung Kab. Blitar


PLTM Lodagung dibangun dengan memanfaatkan debit irigasi
yang sejauh ini dilewatkan ke Saluran Irigasi Lodagung tanpa
dimanfaatkan.
+162,75
Waduk Wlingi
(Head Pond)

He

Hg
+150,25

TWL

Data Potensi:
Debit irigasi (POWAA) : 8,89 13,78 m3/detik
Gross head : 12,5 m

Siphon Intake

Penstock

Power House

Tailrace

Power House & Tailrace


Turbin dan generator ber
sama peralatan lainnya
diletakkan dalam sebua
h rumah pembangkit (p
ower house).
Struktur bangunan dides
ain stabil terhadap beb
an mesin-mesin hidrome
kanikal dan beban gem
pa, serta memenuhi bat
as ijin tegangan sesuai kr
iteria desain.

Tailrace direncanakan b
ermuara di saluran irigasi
eksisting yang berupa sal
uran alam.

PLTM LODOYO-II 2x5 MW


KAB. BLITAR, JAWA TIMUR

Lokasi Proyek

DAS Brantas bagian


hulu
Desa Darungan
Kecamatan Kanigoro

PLTM Lodoyo II

Kabupaten Blitar
Provinsi Jawa Timur

Pencapaian Lokasi
Jakarta Malang

Dengan pesawat terbang, Bandara Soekarno Hatta /


Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta ke Bandara
Abdul Rachman Saleh, waktu tempuh 1 jam 15 menit

Malang

Desa :
Darungan,
Kecamatan Kanigoro
(Kabupaten Blitar)

68 km, Waktu tempuh 1,5 jam perjalanan darat


dengan mobil melalui jalan kabupaten, melewati
Kecamatan Pakisaji, Kepanjen dan Sumberpucung di
Kabupaten Malang, dan Kecamatan Kesamben di
Kabupaten Blitar
Jalan aspal sebagian besar dalam kondisi baik, lebar 8
m.

Kecamatan Kanigoro :
Lokasi PLTM LodoyoII

2 km
Waktu tempuh 15 menit dengan kendaraan roda
empat melalui jalan kecamatan, dilanjutkan melalui
jalan inspeksi bendung gerak Lodoyo sampai dengan
abutment kiri bendung gerak (barrage)
Lebar jalan 3,5 m, dengan kondisi beraspal baik.

Rencana Letak PLTM Lodoyo-II


PLTM Lodoyo I

PLTM Lodoyo II

Denah dan Situasi PLTM Lodoyo II

Rekapitulasi Daya & Energi berdasarkan Simulasi L


ong Storage Lodoyo
No.

Rekapitulasi

Satuan

Nilai

Net Head

13,55

Daya

MW

10

Kapasitas terpasang

Energi Tahunan

GWh

53,77

Plant Capacity Factor

61,38%

Debit desain turbin

m3/detik

44,26

Keandalan Debit

62,2%

2 x 5 MW

Gambaran Umum PLTM Lodoyo-II


Power Intake

Elevasi dasar : 125.5 m

Elevasi eflector seciment dasar : +129.0 m


Elevasi muka air penuh (FSL) : +136.0 m

Pintu Air : fixed wheel gate, 2 buah, 4.24 m


L x 8.2 m T
Trashrack : 8.5 m L x 17 m T

Diameter: 2 x 4.2 m
Panjang : 242m

Penstock

Tipe : Exposed steel pipe

Jumlah : 2 buah

Diameter: 4 m
Panjang : 22 m

Tebal : 1.2 cm

Dimensi PH : 21,6 m x 33 m x 9,5 m


Struktur : baja
Elevasi ambang tailrace : +120 m
Elevasi dasar sungai: +116 m

Turbine

Tipe : Konduit Beton, tebal 80 cm

Jumlah: 2 buah
Diameter : 1, 2 m

Powerhouse & Tailrace

Elevasi muka air minimum (MOL) : +130.5 m

Close Conduit

Pressure Relief Valve (PRV)

Tipe Turbin : Kaplan S Type


Jumlah : 2 buah
EL. CL turbine : 118.0
Kecepatan putar : 200 rpm
Kapasitas : 2x 5.15 MW

Generator

Jumlah : 2 buah
Kapasitas : 2 x 5 MW
Kecepatan putar : 600 rpm (speed in
creaser)

PENGEMBANGAN
PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MINIHIDRO
di area Bendung Gerak Mrican
Kediri - Jawa Timur

Peta Situasi Mrican


31

PLTM TURI
(KANAN)

PLTM WARU
(KIRI)

Daya Terbangkitkan PLTM Turi


Energy
Generation
Head nett
Debit
Efficiency (overall)
Turbine eff.

Unit
m
m3/s

Generator eff.
Transmission eff.
Capacity factor
Parasitic
Power generated
Installed capacity
Electrical generation

kW
kw
kWh/yr
MWh/yr

Electrical delivered

kWh/yr
MWh/yr

Value

7.28
35.0
86.6%
92.0%
96.0%
98.0%
87.5%
2.0%
2,163.48
2,200.00
16,583,100.25
16,583.10
16,251,438.25
16,251.44

Daya Terbangkitkan PLTM Waru


Energy
Generation
Head nett
Debit
Efficiency (overall)
Turbine eff.

Unit
m
m3/s

Generator eff.
Transmission eff.
Capacity factor
Parasitic
Power generated
Installed capacity

kW
kw

Electrical generation

kWh/yr

Electrical delivered

MWh/yr
kWh/yr
MWh/yr

Value

7.27
20.0
86.1%
92.0%
95.5%
98.0%
87.5%
2.0%
1,228.15
1,300.00
9,311,430.64
9,311.43
9,125,202.03
9,125.20

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai