Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN PASIEN BARU

No. Dokumen
SOP

: 020/UKP-UGD RI/

405.09.03/2016
No. Revisi
:0
Tanggal Terbit : 01 Maret 2016
Halaman
: 1/2

PUSKESMAS

dr.Abraham Reza Kautsar,

BABADAN

MKes.
NIP 196707201998031005

1. Pengertian

Penerimaan pasien baru adalah tindakan menerima pasien untuk dirawat

2. Tujuan

sesuai yang berlaku dirawat inap.


Sebagai bahan acuan petugas dalam menerapkan langkah langkah
penerimaan pasien baru rawat inap.

3. Kebijakan

Keputusan Kepala Puskesmas Babadan Nomor 188/038/405.09.03/2016

4. Referensi

tentang Pelayanan Klinis


a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
b.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75tahun


2014, tentang Puskesmas;

c.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun


2015, tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;

d.

Keputusan

Menteri

Kesehatan

Republik

Indonesia

Nomor

1457/MENKES/SK/X/2003 tentang Standar Pelayanan Minimal


Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
5. Prosedur/
Langkah-

e.
a.
b.
c.

Pedoman Internal UGD dan Rawat Inap Puskesmas Babadan


Petugas menerima pasien dan keluarganya dengan ramah.
Petugas melihat kondisi pasien (bisa berdiri, duduk atau berbaring)
Petugas melakukan pengkajian data pada pasien melalui anamnese

d.

dan pemeriksaan fisik.


Petugas melakukan laporan pasien pada penanggung jawab

e.

ruangan.
Petugas memberikan penjelasan pada pasien dan keluarga tentang

langkah

tata tertib yang berlaku di Puskesmas serta orientasi keadaan


f.

ruangan/fasilitas yang ada.


Petugas mencatat data dari hasil pengkajian pada catatan medik

g.

dan catatan perawatan pasien.


Petugas memberitahukan pada

pasien

perawatan/tindakan yang segera dilakukan.

6. Unit Terkait

UGD

tentang

prosedur

7. Diagram

Petugas
menerima pasien

Alir/Flow chart

Petugas melihat kondisi pasien

Pengkajian data pasien melalui


anamnesa dan pemeriksaan fisik
Laporan pasien pada penanggung
jawab ruangan

Penjelasan tata tertib yang berlaku


serta orientasi fasilitas yang ada

Pencatatan hasil pengkajian

Penjelasan prosedur yang


akan dilakukan

8.
No

Rekaman Historis
Halaman

Yang dirubah

Perubahan

Diberlakukan
Tanggal

2/2

Anda mungkin juga menyukai