Anda di halaman 1dari 5

Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mata Kuliah Kebanksentralan

SATUAN ACARA PERKULIAHAN


Mata Kuliah Kebanksentralan

Deskripsi Mata Kuliah : Membahas Konsep dan Operasi Bank Sentral


Tujuan :Agar mahasiswa dapat memahami:(i) konsep teoritik mengenai lembaga keuangan sentral dan prakteknya di berbagai negara;
(ii) praktek operasi bank sentral di Indonesia
Mata Kuliah Prasarat : Ekonomika Moneter I

Pertemuan Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Referensi
I - Menguasai garis besar dan arti Sesi Pengantar 1. TIU dan TIK Matakuliah ini DS(Part 1),
penting mata kuliah kebanksentralan 2. Prasyarat, ketentuan tugas, ujian, dll G(Ch.2&8),
- Mampu menjelaskan arti penting 3. Kedudukan dan keterkaitan dengan M(Ch.1),
uang, lembaga keuangan dan lembaga matakuliah lain. S(Ch.1-2,5),
keuangan sentral 4. Uang, teori lembaga keuangan dan W(Bab 1)
lembaga keuangan sentral.
-
II - Menguasai konsep lembaga Bank Sentral 1. Konsep lembaga keuangan M(Ch.14),
keuangan sentral, bank sentral sebagai sentral W(Bab 2&6)
lembaga hegemonik, dan fungsi-fungsi 2. Bank sentral: lembaga
bank sentral. hegemonik
- Mampu menjelaskan dan 3. Fungsi bank sentral: pendekatan
membandingkan bank-bank sentral di mikro vs makro
berbagai negara (best practice) 4. Perkembangan bank sentral:
negara maju dan negara sedang
berkembang

III - Menguasai dan mampu Bank Sentral di Indonesia 1. Perkembangan status dan kedudukan BS, M(Ch.14),
menjelaskan perkembangan status, serta tugasnya W(Bab 2&6)
kedudukan, tujuan dan tugas pokok BI. 2. Perkembangan status dan kedudukan BI UU
- Menguasai dan mampu 3. Tujuan dan tugas pokok BI No.13/1968
menjelaskan hubungan BI dengan 4. Hubungan BI dengan Pemerintah dan UU

1
Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mata Kuliah Kebanksentralan

Pemerintah dan Lembaga Keuangan 5. Hubungan BI dengan Lembaga No.23/1999


Internasional Keuangan Internasional

IV - Menguasai, dan Manajemen Bank Sentral 1. Independensi, akuntabilitas dan M(Ch.14),


membandingkan konsep (Independensi, transparansi bank sentral: konsep dan W(Bab 2&3)
independensi, akuntabilitas dan akuntabilitas, dan pengalaman negara lain.
transparansi bank sentral di transparansi bank sentral) 2. Independensi, akuntabilitas dan
berbagai negara. transparansi BI
- Mampu menjelaskan 3. Organisasi BI
independensi, akuntabilitas,
transparansi, dan manajemen
BI.
V - Menguasai dan mampu Sistem Perbankan Di 1. Fungsi dan kedudukan perbankan M(Ch.8-11),
menjelaskan konsep sistem perbankan, Indonesia 1 2. Pengaturan dan pengawasan efektif W(Bab 4)
kedudukan BI dalam sistem perbankan, 3. Sistem perbankan di Indonesia
ruang lingkup kebijakan perbankan, 4. Peran BI dalam kebijakan perbankan.
pengukuran kesehatan perbankan, dan 5. Ruang lingkup kebijakan perbankan.
prinsip-prinsip pengawasan perbankan 6. Kebijakan dalam hal bank-bank
mengalami kesulitan
7. Pengukuran kesehatan perbankan.
8. Prinsip pengawasan perbankan yang
efektif

VI - Mampu menjelaskan dan Sistem Perbankan Di 1. Kebijakan perbankan: sebelum dan M(Ch.8-11),
membandingkan kebijakan perbankan Indonesia 2 sesudah krisis 1997 W(Bab 4)
sebelum dan sesudah krisis. - restrukturisasi perbankan
- menuju perbankan masa depan

VII - Mampu menjelaskan konsep dasar Sistem Pembayaran I 1. Gambaran umum sistem pembayaran M(Ch.19),
sistem pembayaran dan peranannya (Teori dan konsep dasar 2. Peran sist. pembayaran dalam W(Bab 5)
dalam perekonomian. sistem pembayaran) perekonomian
- Mampu menjelaskan peranan Bank 3. Komponen-komponen yang terkait

2
Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mata Kuliah Kebanksentralan

Sentral dalam sistem pembayaran. dengan sistem pembayaran (kebijakan,


- Mampu menjelaskan perkembangan hukum, lembaga, instrumen, mekanisme,
instrumen dan mekanisme setelmen infrastruktur)
pembayaran baik untuk pembayaran 4. Risiko dan setelmen pembayaran
nasional maupun internasional. 5. Peran bank sentral dalam sistem
pembayaran
6. Sistem Pembayaran internasional

VIII - Mampu menjelaskan Sistem Pembayaran Di 1. Perkembangan sistem W(Bab 5)


perkembangan sistem Indonesia 2 pembayaran di Indonesia
pembayaran Indonesia, peranan 2. Peranan BI dalam sistem
BI dalam sistem pembayaran, pembayaran
dan arah pengembangan sistem 3. Aturan hukum, kebijakan,
pembayaran ke depan. instrumen pembayaran, dan
sistem setelmen yang terkait
dalam sist. pembayaran di
Indonesia
4. Arah pengembangan sistem
pembayaran di masa depan

IX - Mampu menjelaskan konsep Review Teori Kebijakan 1. Konsep dan teori kebijakan DS(Part 2-3),
dan teori kebijakan moneter, Moneter moneter G(Ch.12-15),
strategi, mekanisme transmisi, 2. Strategi dan mekanisme M(Ch.17-
dan kerangka operasional transmisi kebijakan moneter: 18,21),
kebijakan moneter. kuantitas dan harga W(Bab 3)
- Mampu menganalisis pengaruh 3. Kerangka operasional kebijakan
kebijakan moneter terhadap moneter: perdebatan Klasik-
perekonomian. Keynes dan pengikutnya serta
kasus di negara lain.
4. Analisis makroekonomika
kebijakan moneter

X - Mampu membandingkan Kebijakan Moneter Di 1. Periode sebelum krisis 1997 W(Bab 3)

3
Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mata Kuliah Kebanksentralan

kebijakan moneter sebelum, Indonesia 1 2. Periode selama krisis


selama dan sesudah krisis 3. Periode sesudah krisis 1997
1997. 4. Kebijakan kuantitatif Indonesia:
- Mampu menjelaskan kebijakan kuantitas vs harga.
moneter melalui pendekatan
kuantitas dan harga.

XI - Mampu menjelaskan kebijakan Kebijakan Moneter Di 1. Kebijakan moneter di Indonesia W(Bab 3)


nilai tukar dan devisa. Indonesia 2 dengan sasaran kestabilan harga
- Menguasai kebijakan sasaran 2. Kebijakan moneter dalam
inflasi ( inflation targeting). perekonomian terbuka
3. Kebijakan nilai tukar dan devisa.

XII - Mampu menjelaskan berbagai isu Kapita Selekta Membahas topik-topik khusus Tergantung
terpilih. Kontemporer, antara lain: topik yang
OJK (Otoritas Jasa Keuangan) dipilih
LPS (Lembaga Penjamin
Simpanan)
SUN (Surat Utang Negara)
Wacana Kebanksentralan Masa
Depan
Bank Syariah
Pengembangan UKM
Neraca Pembayaran Indonesia (NPI
Perdagangan/Kerjasama Internasional

Referensi:
Dow, J.C.R and I.D. Saville (1990), A Critique of Monetary Policy, Oxford University Press. (kode DS)
Goodhart, C.A.E. (1989), Money, Information and Uncertainty, Macmillan Education Ltd. (kode G)

4
Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mata Kuliah Kebanksentralan

Mishkin, F.S (2003), The Economics of Money and Banking, and Financial Markets, Addison Wesley. (kode M)
Smithin, J. (1994), Controversies in Monetary Economics, Ideas, Issues and Policy, Edwad Egar Publishing Limited. (kode S)
Warjiyo dkk (2003), Bank Indonesia: Bank Sentral RI, Tinjauan Kelembagaan, Kebijakan dan Organisasi, PPSK BI (kode W)
Bacaan dan jurnal yang akan diberikan di kelas.

Anda mungkin juga menyukai