Anda di halaman 1dari 2

PENDAHULUAN

Penyakit tuberculosis (TB) adalah penyakit yang sudah lama dikenal

dan penyakit yang banyak ditemukan. Penyakit tuberculosis sering

menyebabkan kematian dan morbiditas pada penderitanya. Penyakit

tuberculosis ini sering menyerang anak- anak dan juga orang dewasa.

Anak anak sering tertular TB karena terkena kontak pasien TB ewasa.

Penularan disebabkan oleh infeksi mikrobakteria tuberculosis.

Penyakit TB adalah merupakan salah masalah kesehatan dunia karena

sepertiga penduduk dunia terinfeksi oleh mikrobakteria TB. Beberapa

alasan yang menyebabkan penyakit TB meningkat antara lain:

kemiskinan penduduk, terlantar dan kurangnya biaya berobat, kurangnya

pengawasan minum obat, kurangnya sarana diagnostik.

Gejala pasien TB adalah demam, berat badan menurun atau kurus,

batuk dengan atau tanpa darah. Penegakan diagnostic dapat dilakukan

dengan pemeriksaan fisik, pemeriksaan radiologis dan pemeriksaan

laboratorium, BTA dan tes tuberculin. Untuk pengobatan TB didasarkan

kategori dan harus ada pengawasan minum obatnya.

Anda mungkin juga menyukai