Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN KENERJA SESUAI DENGAN VISI, MISI, TUJUAN DAN

TATA NILAI PUSKESMAS

SOP
Nomor Dokumen
:

No.Revisi
: 00

Tgl.terbit
: 03 Januari 2017

Halaman
: 12

UPTD Puskesmas Langsa Lama

Ns. Edi Syahputra, S.Kep


Nip. 19731021 199503 1 001

1.Pengertian
Pimpinan Puskesmas menetapkan visi, misi, tujuan, dan tata nilai dalam penyelenggaraan
Puskesmas yang dikomunikasikan kepada semua pihak yang terkait dan kepada pengguna
pelayanan dan masyarakat.

2. Tujuan
Ada mekanisme untuk mengkomunikasikan tata nilai dan tujuan Puskesmas kepada pelaksana
pelayanan, dan masyarakat
3. Kebijakan

4. Referensi
Keputusan Menteri Kesehatan RI no 857 / MenKes / SK / IX / 2009 Tentang Pedoman Penilaian
Kinerja.

5. Prosedur
1. Komputer
2. LCD
3. Proyektor
4. Printer

6. Langkah-langkah
1. Penyusunan kebijakan tentang penilaian kinerja sesuai dengan visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas
2. Pelaksanaan penilaian kinerja sesuai visi, misi, tujuan, dan tata nilai puskesmas
3. Pemampangan hasil penilaian kinerja apakah sesuai dengan visi, misi, tujuan, dan tata nilai
puskesmas
7. Bagan Alir

Mulai

Penyusunan kebijakan tentang penilaian kinerja


sesuai dengan visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas

Pelaksanaan penilaian kinerja sesuai visi, misi,


tujuan, dan tata nilai puskesmas

Pemampangan hasil penilaian kinerja apakah sesuai


dengan visi, misi, tujuan, dan tata nilai puskesmas

Menyimpan/ mengarsip

8.Hal hal yang diperhatikan


Jika semua setaf tidak mematuhi Visi, Misi maka pelayanan Puskesmas tidak memenuhi
standar oleh karena itu Setiap staf Puskesmas harus mematuhi visi, misi, tujuan dan tata nilai
Puskesmas
9.Unit Terkaid
Kepala Puskesmas, Kepala Tata Usaha, Dokter Umum, Dokter Gigi, Penanggung jawab
program, Penanggung Jawab Pelayanan, perencanaan dan bidan desa, tim mutu, tim audit
maternal, cleaning service.

10.Dokumen Terkaid
Hasil penilaian kinerja
11.Rekaman Historis:
Diberlak
No Halaman Yang Perubaha ukan Tgl.
dirubah n

Anda mungkin juga menyukai