Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS KETERAMPILAN TINDAKAN

Nama mahasiswa : Riyan Rahmat Hidayat

Nim : P1605260

Tanggal : 15 Desember 2016

Tempat : Ruang Hemodialisa

1 Tindakan Keperawatan yang dilakukan Perawatan Kateter Doube Lumen


Nama Pasien : Tn. M Kateter Doube Lumen adalah sebuah alat yang
Diagnosa Medis :CKD terbuat dari bahan plastic PVC mempunyai 2
Tanggal tindakan : 15 Desember 2016 cabang, selang merah (arteri) untuk keluarnya
darah dari tubuh ke mesin dan selang biru (vena)
untuk masuknya darah dari mesin ke tubuh (Allen
R. Nissenson,dkk,2004)

Resiko terjadi infeksi berhubungan dengan


2 Diagnosa Keperawatan
prosedur infasif
3 Tujuan Tindakan Adalah mencegah terjadinya infeksi, mencegah
adanya bekuan darah di selang kateter double
lumen, kateter dapat di gunakan dalam waktu
tertentu dan aliran darah menjadi lancar

4 Hal hal yang harus di perhatikan Adalah kebersihan kateter, kondisi kateter yang
selama perawatan double lumen tidak tertekuk, rembesan darah dari sambungan
tutup kateter, kateter lepas atau berubah posisi,
tanda-tanda peradangan dan keluhan pasien

5 Prosedur Perawatan Kateter Doube a) Pengkajian


Lumen Kaji program medic
Kaji warna kulit disekitar lokasi pemasangan
chateter double lumen, apakah ada
kemerahan
Kaji daerah lokasi penusukan, apakah
adatanda tanda phlebitis seperti kemerahan,
nyeri, bengkak.
Monitor respon pasien
b) perencanaan
1) Persiapan alat
Set steril (sarung tangan steril, kasa,
pinset anatomis, 3 kom, dock berlubang,
tuffer)
Bethadine
Alcohol 70%
Nacl 0,9%
Sarung tangan disposable
Spuit 5 cc
Kain perlak (alas)
Plester
Piala ginjal
Plastik
Fiksotomi
Salep
2) Persiapan Klien
Menjaga privacy klien
Menjelaskan prosedur yang dilakukan
3) Pelaksanaan
Mencuci tangan
Memakai sarung tangan
Dekatkan alat
Letakkan alas di bawah kateter double
lumen
Lepaskan balutan kotor dari badan klien
dan masukkan balutan tersebut ke dalam
plastic kotor
Lepaskan sarung tangan
Buka set steril
Pakai sarung tangan steril
Isilah masing masing kom dengan betadin
solution alcohol 70%. Jika di unit
hemodialisa menggunakan bromderm
spray (alcohol dan bethadine)
Lakukan desinfektan pada area kulit di
skitar lokasi penusukan (exit site) dengan
menggunakan alcohol 70% dan diulangi
sampai kulit bebas dari kotoran.
Kemudian berikan desinfektan dengan
bethadine solution secara sirkuler dari
arah dalam ke luar.
Sekitar exit site, betroban salep lalu di
tutup dengan kasa steril
Berikan heparin pekat sesuai dengan
anjuran yang tertera dalam selang kateter
double lumen.
Kencangkan kateter double lumen dan
tutup kateter double lumen dan klem
dalam posisi terkunci
Fiksasi kateter double lumen + elastic
verban (femoral)
Tutupah seluruh kateter dengan kasa
steril dan transpara dressing
Bersihkan alat alat yang sudah dipakai
Cek kembali keadaan exit site dan
kelancarab kateter\
Lepaskan sarung tangan steril
Cuci tangan
6 Evalusasi Kaji respon klien : keluhan nyeri, ekspresi
wajah
Monitor TTV
Monitor tanda tanda peradangan, infeksi atau
iritasi pada area tusukan
Monitor kondisi kateter : kelancaran, kondisi
tertekuk, rembesan.

7 Komlpikasi pemasangan kateter double Komplikasi karena penusukan


lumen Infeksi
Thombosis dan emboli udara
Stenosis vena sentral

Anda mungkin juga menyukai