Anda di halaman 1dari 4

Cara Flash ROM Xiaomi MI 4C Bootloop Posisi Lock Bootloader dan

Cara Unlock Bootloader Tanpa SMS Verifikasi Xiaomi

TUTORIAL TAHAP 1 :
SYARAT : Masih bisa masuk mode FASTBOOT (Tekan Volume Down + Power, muncul
logo android minta colok USB)

BAHAN :
1. MiFlash, silahkan instal : http://bigota.d.miui.com/tools/MiPhone20151028.exe
2. Driver HS-USB (EDL : emergency Download Mode)
PC 32 bit : http://goo.gl/MOz1ja
PC 64 bit : http://goo.gl/HPud5A
Saran : utamakan pakai laptop / PC 64 bit
3. ROM Fastboot MI 4C : 6.1.7 https://cloud.mail.ru/public/8Jdh/qkzJojTn7
(Silahkan diekstrak file TGZ : caranya rename menjadi berakhiran .zip baru diekstrak dan
taruh di Disk C) lihat gambar

TUTORIAL :
1. Matikan hp dan masuk ke fastboot (Tekan volume bawah + power)
2. Buka MiFlash dan klik refresh
3. Jika hp terdeteksi dengan DEVICE berupa angka dan huruf, berarti sudah benar dan
silahkan lanjut.

Jika belum terdeteksi, jangan dilanjut.

4. Sekarang di laptop, buka folder C Program file (x86) Xiaomi MiPhone Google
Android
5. Tekan dan tahan Shift, klik kanan, pilih open command window here
6. Akan muncul layar hitam, ketik : fastboot device (ENTER)

7. Ketik : fastboot oem edl (ENTER)


Layar akan mati, jangan panik
8. Kembali ke Miflash, tekan refresh, maka DEVICE yang awalnya berupa angka dan huruf
berubah menjadi COM9 atau COM10 atau yang lain, asalkan depannya COM
9. Jika sudah terdeteksi COM, klik Browser, cari folder ROM Fastbot hasil ekstrak tadi
10. Persiapan selesai, bismillah dulu tekan FLASH
11. Tunggu hingga selesai, jika sudah, tekan POWER 5-10 detik akan reboot sendiri dan
selamat hp XIAOMI MI4C anda sudah kembali nyala dan sudah bukan ROM distributor /
abal-abal

Cara Flash ROM Xiaomi MI 4C Bootloop Posisi Lock


Bootloader dan Cara Unlock Bootloader Tanpa SMS
Verifikasi Xiaomi
TUTORIAL TAHAP 2 :
Mudah bukan? Lho katanya sekalian UNLOCK BOOTLOADER tanpa sms verifikasi,
bagaimana caranya? Okay saya share sekalian.
SYARAT : Posisi ROM DEVELOPER CHINA, jika mengikuti cara di tas, rom yang saya
pilihkan sudah DEVELOPER CHINA, bagi yang belum, silahkan ubah dulu ke yang saya
minta.

NB : Berlaku untuk semua DEVICE XIAOMI yang memerlukan UNLOCK


BOOTLOADER

TUTORIAL :
1. Masuk lagi ke fastboot (volume bawah + power bersamaan)
2. Sambungkan HP dengan PC
3. Sekarang di laptop, buka folder C Program file (x86) Xiaomi MiPhone Google
Android
4. Tekan dan tahan Shift, klik kanan, pilih open command window here
5. Cek sudah atau belum UBL, caranya ketik : fastboot oem device-info (ENTER)
Tertulis FALSE di Device Unlocked, artinya belum terunlock
6. Ketik fastboot oem unlock (ENTER)
Nah, kalau sudah finished artinya sudah UBL tuh, mau di cek?
7. Ketik : fastboot oem device-info (ENTER)
Tertulis TRUE di Device Unlocked, artinya sudah terunlock
Selamat ya, lanjut reboot dengan cara ketik fastboot reboot (nanti otomatis nyala sendiri)

Anda mungkin juga menyukai