Anda di halaman 1dari 1

FORMAT LAPORAN KEGIATAN FOCUS- PDCA , JUDUL : Persentase kepatuhan petugas kesehatan dalam

melakukan kebersihan tangan dengan metode enam langkah dan lima momen
UNIT/INSTALASI/RUANGAN/BIDANG/BAGIAN : PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI
TRIWULAN I 2015

F
Pelaksanaan cuci tangan 5 momen dan 6 langkah belum terlaksana sesuai target

Penanggung jawab : Ketua Komite PPI

O Anggota : TIM PPI


: IPCLN
: TIM KPRS
: Unit terkait
Semua petugas kesehatan harus melaksanakan cuci tangan 5 momen dan 6 langkah

U
Masih adanya petugas kesehatan yang kurang paham terhadap pentingnya cuci
tangan
Kurangnya kemauan melaksanakan cuci tangan 5 momen dan 6 langkah
Masih terdapat petugas yang kurang paham tentang cara mencuci tangan 6 langkah

S
Sosialisasi pentingnya cuci tangan
Motivasi agar seluruh petugas kesehatan mau melaksanakan cuci tangan 5 momen
dan 6 langkah
Sosialisasi cara cuci tangan 6 langkah

P
Lakukan Monitoring kepatuhan petugas kesehatan melaksanakan cuci tangan 5
momen dan 6 langkah

D
Melakukan Monitoring kepatuhan petugas kesehatan melaksanakan cuci tangan 5
momen dan 6 langkah

C
Melakukan rekapitulisasi hasil monitoring kepatuhan petugas kesehatan
melaksanakan cuci tangan 5 momen dan 6 langkah

A
Melakukan reedukasi kepada petugas kesehatan yang belum paham
Menyampaikan hasil pemantauan kepada seluruh petugas kesehatan

Keterangan : Denpasar, 25 April 2015


Ketua TIM PPI

Gede Eka Sutarjaya, S.Kep.,Ns


NIP 198503082011011006

Anda mungkin juga menyukai