Anda di halaman 1dari 3

INDIKATOR TIM PPI

JUDUL 1. TERSEDIANYA ANGGOTA TIM PPI YANG TERLATIH

TUJUAN Tersedianya anggota Tim PPI yang kompeten untuk melaksanakan tugas tugas Tim PPI

DEFINISI Adalah anggota Tim PPI yang telah mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar dan
OPERASIONAL lanjut ppi

KRITERIA INKLUSI: seluruh Tim PPI yang terlatih

EKSLUSI: -

JENIS INDIKATOR Kompetensi Teknis

NUMERATOR Jumlah anggota tim PPI yang sudah terlatih

DENUMERATOR Jumlah anggota Tim PPI

CARA PENGUKURAN

TARGET ≥75%
PENGUKURAN
INDIKATOR

SUMBER DATA Diklat

TEMPAT RS Rajawali Citra


PENGAMBILAN DATA

PENGUMPULAN
DATA

FREKUENSI Tiap Bulan


PENGUMPULAN
DATA

PERIODE ANALISA Tiap tiga bulan

RENCANA ANALISIS Pengumpulan data dilakukan setiap bulan dan akan dilakukan evaluasi setiap tiga bulan
apakah Tim PPI sesuai dengan target pengukuran indicator.

PJ Ketua komite mutu/tim mutu

DATA
DISEBARLUASKAN
PADA STAF:

INDIKATOR TIM PPI

JUDUL 2. TERSEDIANYA APD (ALAT PELINDUNG DIRI)

TUJUAN Tersedianya anggota Tim PPI yang kompeten untuk melaksanakan tugas tugas Tim PPI

DEFINISI Adalah anggota Tim PPI yang telah mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar dan
OPERASIONAL lanjut ppi

KRITERIA INKLUSI: seluruh Tim PPI yang terlatih

EKSLUSI: -

JENIS INDIKATOR Kompetensi Teknis

NUMERATOR Jumlah anggota tim PPI yang sudah terlatih

DENUMERATOR Jumlah anggota Tim PPI


CARA PENGUKURAN

TARGET ≥75%
PENGUKURAN
INDIKATOR

SUMBER DATA Diklat

TEMPAT RS Rajawali Citra


PENGAMBILAN DATA

PENGUMPULAN
DATA

FREKUENSI Tiap Bulan


PENGUMPULAN
DATA

PERIODE ANALISA Tiap tiga bulan

RENCANA ANALISIS Pengumpulan data dilakukan setiap bulan dan akan dilakukan evaluasi setiap tiga bulan
apakah Tim PPI sesuai dengan target pengukuran indicator.

PJ Ketua komite mutu/tim mutu

DATA
DISEBARLUASKAN
PADA STAF:

INDIKATOR TIM PPI

JUDUL 3. Terlaksananya kegiatan pencatatan dan pelaporan infeksi nosokomial di rumah


sakit

TUJUAN Tersedianya data pencatatan dan pelaporan infeksi di RS

DEFINISI Kegiatan pengamatan faktor resiko infeksi nosokomial, pengumpulan data (cek list) pada
OPERASIONAL instalasi yang tersedia di RS, minimal 1 parameter (ILO, ILI, VAP dan ISK )

KRITERIA INKLUSI: seluruh Tim PPI yang terlatih

EKSLUSI: -

JENIS INDIKATOR Kompetensi Teknis

NUMERATOR Jumlah instalasi yang melakukan pencatatan dan pelaporan

DENUMERATOR Jumlah instalasi yang tersedia

CARA PENGUKURAN Jumlah instalasi yang melakukan pencatatan dan pelaporan x 100

Jumlah instalasi yang tersedia

TARGET ≥75%
PENGUKURAN
INDIKATOR

SUMBER DATA Diklat dan survey

TEMPAT RS Rajawali Citra


PENGAMBILAN DATA

PENGUMPULAN
DATA

FREKUENSI Tiap Bulan


PENGUMPULAN
DATA

PERIODE ANALISA Tiap tiga bulan

RENCANA ANALISIS Pengumpulan data dilakukan setiap bulan dan akan dilakukan evaluasi setiap tiga bulan
apakah Tim PPI sesuai dengan target pengukuran indicator.

PJ Ketua komite mutu/tim mutu

DATA
DISEBARLUASKAN
PADA STAF:

ILO : Infeksi Luka Operasi


ILI : Infeksi Luka Infus
VAP :Ventilator Associated Pneumonie
ISK : Infeksi Saluran Kemih

Anda mungkin juga menyukai