Anda di halaman 1dari 3

Tool : Audit Hand Hygiene

Step : Observasi Skill Hand Hygiene


Cycle : April 2019
Plan Kami berencana Mengetahui skill hand hygiene petugas.
Petugas diminta mempraktekan langkah cuci
tangan sebelum melakukan tindakan.
Saya berharap Dalam 1 bulan ini semua petugas – petugas
yang melakukan absensi sudah melakukan 6
langkah cuci tangan
Tindakan 1. Kami meminta petugas yang melakukan
operan shift dapat mempraktekkan langkah
– langkah cuci tangan.
2. Dalam 1 bulan ini kami akan melihat
berapa banyak petugas yang melakukan 6
langkah cuci tangan
Do Hasil pengamatan kami Sebelum melakukan aktifitas kami
menemukan sudah banyak petugas yang hafal
akan 6 langah cuci tangan.
Study Hasil pengamatan disesuaikan Kami masih menemukan 26,95% petugas
dengan tujuan yang belum mahir melakukan cuci tangan
dengan alasan lupa langkah-langkah cuci
tangan.
Action Kesimpulan dalam siklus ini 1. Sudah hafal langkah-langkahnya tetapi
belum benar gerakannya.
2. Kami akan melakukan sosialisasi ulang
pada bualan berikutnya.
Sosialisasi akan dilakukan terus menerus oleh
masing-masing unit dan dilakukan audit
kepatuhan cuci tangan oleh PPI.

Tool : Audit Hand Hygiene


Step : Observasi Skill Hand Hygiene
Cycle : Mei 2019
Plan Kami berencana Mengetahui Skill hand hygiene petugas.
Petugas diminta mempraktekan langkah cuci
tangan sebelum melakukan tindakan.
Saya berharap Dalam bulan ini semua petugas – petugas
yang melakukan absensi sudah mahir dalam
melakukan cuci tangan
Tindakan Kami meminta petugas yang melakukan
operan shift dapat memperaktekan langkah-
langkah cuci tangan dan melihat berapa
banyak petugas yang melakukan tindakan cuci
tangan.
Do Hasil pengamatan kami Sebelum melakukan tindakan kami
menemukan sudah banyak petugas yang hafal
akan langkah cuci tangan.
Study Hasil pengamatan disesuaikan Kami masih menemuka 23,89% petugas yang
dengan tujuan belum mahir melakukan cuci tangan ada
petugas yang sudah bisa tapi lupa. Angka ini
mengalami penurunan dibandingkan bulan
sebelumnya.
Action Kesimpulan dalam siklus ini 1. Sudah hafal langkah-langkahnya tetapi
lupa gerakannya.
2. Kami akan melakukan sosialisasi ulang
pada bulan berikutnya.
Sosialisasi akan dilakukan terus menerus oleh
masing– masing unit dan dilakukan audit
kepatuhan cuci tangan oleh PPI

Tool : Audit Hand Hygiene


Step : Observasi Skill Hand Hygiene
Cycle : Juni 2019
Plan Kami berencana Mengetahui skill hand hygiene petugas.
Petugas diminta mempraktekan langkah cuci
tangan sebelum melakukan tindakan.
Saya berharap Dalam bulan ini semua petugas – petugas
yang melakukan absensi sudah mahir dalam
melakukan cuci tangan
Tindakan Kami meminta petugas yang melakukan
operan shift dapat memperaktekan langkah-
langkah cuci tangan dan melihat berapa
banyak petugas yang melakukan tindakan cuci
tangan.
Do Hasil pengamatan kami Sebelum melakukan tindakan kami
menemukan sudah banyak petugas yang hafal
akan langkah cuci tangan.
Study Hasil pengamatan disesuaikan Kami masih menemukan 20,57% petugas
dengan tujuan yang belum mahir melakukan cuci tangan ada
petugas yang sudah bisa tapi lupa. Angka ini
mengalami penurunan dibandingkan bulan
sebelumnya.
Action Kesimpulan dalam siklus ini 1. Sudah hafal langkah-langkahnya tetapi
lupa gerakannya.
2. Kami akan melakukan sosialisasi ulang
pada bulan berikutnya.
Sosialisasi akan dilakukan terus menerus oleh
masing– masing unit dan dilakukan audit
kepatuhan cuci tangan oleh PPI

Anda mungkin juga menyukai