Anda di halaman 1dari 6

KULIAH LAPANGAN PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PT. LANGGENG MAKMUR PERKASA, GUNUNG PUTRI BOGOR

Pendahuluan
Pengetahuan tentang bahan bangunan khususnya bangunan jalan raya merupakan sangat
penting bagi mereka yang berkecimpung didunia konstruksi. Pengetahuan tentang bahan
bangunan ini meliputi : macam-macamnya, sifat-sifatnya, bahan dasarnya, cara
memproduksinya, syarat-syarat yang harus dipenuhi pengunaan dalam konstruksi perkerasan
jalan. Aspal merupakan salah satu bahan yang sering digunakan dalam pembutan konstruksi
perkerasan jalan khusunya pada lapis permukaan karena kelebihan yang dimilikinya antara
lain, memiliki sifat elastis bila menerima beban kendaraan, memiliki skin resistence, mampu
manahan bising, dan nyaman.

Sehingga untuk mendapatkan sifat yang diinginkan dari aspal tersebut maka, perlu dilakukan
perencanaan campuran. Untuk menghasilkan suatu campuran aspal panas yang bekualitas perlu
diadakan pemeriksaan terhadap bahan-bahan penyusun campuran tersebut. Pengujian aspal
yang perlu dilakukan antara lain :
1. Pemeriksaan berat jenis aspal
2. Pemeriksaan penetrasi aspal
3. Pemeriksaan titik leleh aspal
4. Pemeriksaan kehilangan berat aspal
5. Pemeriksaan kelekatan aspal pada agegat

Terselenggaranya kunjungan ke PT. Langgeng Makmur Perkasa, Gunung Putri Bogor ini
bertujuan agar mahasiswa dapat melakukan pengujian aspal, Hasil dari kunjungan tersebut
diharapkan capaiannya sebagai berikut :
1. Wawasan mahasiswa bertambah sehingga lebih memahami karakteristik bahan campuran
aspal panas.
2. Mahasiswa mengetahui secara detail bagaimana karakteristik dari bahan campuran aspal
panas terhadap penggunaanya dalam konstruksi jalan raya, baik mutu, kualitas, komposisi,
dan campurannya.
3. Mahasiswa dapat menentukan apakan bahan campuran aspal panas tersebut memenuhi
persyaratan yang telah ditentukan sehingga mampu mengambil keputusan layak atau
tidaknya bahan tersebut untuk digunakan dalam campuran aspal panas.
1. Waktu dan tampat kunjungan ke PT. Langgeng Makmur Perkasa, Gunung Putri Bogor
Hari/Tanggal : Sabtu / 12 Desember 2015
Pukul : 10.00 WIB sd selesai
Tempat : PT. Langgeng Makmur Perkasa, Gunung Putri Bogor

2. Nama Mahasiswa yang mengikuti kunjungan ke PT. Langgeng Makmur Perkasa,


Gunung Putri Bogor

No Nama NPM
1 Angga Tristiyanto 123117701150002
2 Iis Triyanto 123117701150003
3 Nandani Putra Rizki 1370110001
4 Agish Nurfitriah Shalihin 1370110002
5 Yosrianto 1370110003
6 Kurnia Fatonah 1370110004
7 Tarto 1370110005
8 Slamet Joko Priyono 1370110006
9 Ray Frans Sitanggang 1570117001
10 M.Vikri M.Septiansyah 1470110003
11 Lestyo Agi Yuswonanto 1470110005
12 Firmansyah 1570110001
13 Jati Pamungkas 1570110002
14 Raden Girindro Wisnubroto 1570110003
15 Hin Iskandar 1370117002

3. Nama Dosen yang mengikuti Kunjungan Ke PT. Langgeng Makmur Perkasa, Gunung
Putri Bogor

a) Andina Prima Putri,ST.,M.Eng


b) Adang Irawan, ST., MT.
4. Foto foto kunjungan PT. Langgeng Makmur Perkasa, Gunung Putri Bogor

Anda mungkin juga menyukai