Anda di halaman 1dari 2

PENGAMBILAN SAMPEL (SAMPLING) KUALITAS UDARA RUANG DALAM RUANGAN

RUMAH SAKIT

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


O 1/1

Ditetapkan,
KEPALA
Tanggal Terbit : KLINIK PRATAMA
SOP PMI KABUPATEN WONOSOBO

dr. KUMORO WIDIATI


1. Tujuan Mencegah penularan penyakit oleh serangga dan binatang pengganggu.
2. Kebijakan Sebagai pedoman dalam proses pengendalian serangga dan binatang
pengganggu di lingkungan Klinik Pratama PMI Kabupaten Wonosobo.
3. Ruang Lingkup Klinik Pratama PMI Kabupaten Wonosobo.
4. Definisi Pengendalian serangga dan binatang pengganggu adalah pengendalian serangga dan
binatang pengganggu yang dapat menyebarkan penyakit di lingkungan Klinik Pratama
PMI Kabupaten Wonosobo baik secara fisik, kimia dan biologis.
5. Prosedur a. Petugas ruangan / petugas kebersihan melaporan adanya serangga dan
binatang pengganggu kepada petugas sanitasi untuk dilakukan
pengendalian.
b. Kemudian petugas sanitasi melakukan pengecekan keberadaan serangga
dan binatang pengganggu diruangan.
c. Jika memang ada serangga dan binatang pengganggu diruangan petugas
sanitasi kemudian menghubungi pest control (pihak ke 3) untuk dilakukan
pengendalian terhadap serangga dan binatang pengganggu yang ada di
ruangan tersebut.
d. Petugas pest control menuju ke tempat tujuan yaitu ruangan terkait
untuk melakukan pengendalian serangga dan binatang pengganggu.
6. Diagram Alir
7. Referensi Keputusan Bersama
8. Dokumen Terkait
9. Distribusi Klinik Pratama PMI Kabupaten Wonosobo

Anda mungkin juga menyukai