Anda di halaman 1dari 2

SEKILAS PASCASARJANA

Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Surakarta adalah No Program Dasar penyelenggaraan
PASCASARJANA perguruan tinggi negeri di bawah pembinaan Kementerian 1 Pendidikan SK Dirjen Pendis No.
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI Agama RI yang tengah mengembangkan diri menuju Guru PAI tahun Dj.I/688A/2010
Universitas Islam Negeri (UIN). Untuk mewujudkan tujuan 2010
SURAKARTA
itu, pemerintah memberikan kewenangan yang diperluas 2 Pendidikan SK Dirjen Pendis No.
(wider mandate), sehingga IAIN Surakarta tidak hanya Pengawas PAI DT.I.II/299/2011
berwenang menyelenggarakan perkuliahan untuk program tahun 2011
studi keislaman, tapi juga memiliki kewenangan yang lebih 3 Pendidikan SK Dirjen Pendis No.
luas untuk menyelenggarakan perkuliahan untuk program Pengawas PAI 6903/2014
studi umum. Dalam proses itu IAIN Surakarta terus tahun 2012
berbenah diri agar menjadi perguruan tinggi yang maju, 4 Pendidikan SK Dirjen Pendis No.
berkualitas dan unggul sehingga memiliki daya saing di Pengawas PAI DT.I.II/3/1961/2012
tengah kehidupan masyarakat yang semakin majemuk dan tahun 2014
modern.

LAMA STUDI AKREDITASI PROGRAM STUDI


Proses studi dirancang dapat diselesaikan mahasiswa dalam Akreditasi program studi adalah:
waktu 2 (dua) tahun (empat semester)
No Program studi Nilai Dasar
PROGRAM STUDI 1 Ilmu Al Quran B SK BAN PT No.
Program studi meliputi : dan Tafsir 012/SK/BAN-PT/Ak-
X/M/I/2013
No Program studi Dasar penyelenggaraan 2 Manajemen B SK BAN PT No.
1 Ilmu Al Quran SK Dirjen Pendis No. Dj. Keuangan dan 012/SK/BAN-PT/Ak-
dan Tafsir (IQT) I/698/2009 Perbankan X/M/I/2013
2 Manajemen SK Dirjen Pendis No. Syariah
Keuangan dan Dj.I/747/2009 3 Manajemen B SK BAN PT No.
Perbankan Pendidikan 012/SK/BAN-PT/Ak-
Syariah (MKPS) Islam X/M/I/2013
3 Manajemen SK Dirjen Pendis No. 4 Pendidikan - Prodi baru, tahun
Pendidikan Dj.I/244/2010 Bahasa Arab 2015
Islam (MPI) 5 Perbandingan - Prodi baru, tahun
4 Pendidikan SK Dirjen Pendis No. 2522/2015 Agama 2015
Bahasa Arab 6 Perbandingan - Prodi baru, tahun
PASCASARJANA IAIN SURAKARTA (PBA) Madzab 2015
5 Perbandingan SK Dirjen Pendis No. 2522/2015
Jl. Pandawa Pucangan Kartasura Telp 0271-781516
Agama (PA)
e-mail : ppsstainska@yahoo. com
6 Perbandingan SK Dirjen Pendis No. 2522/2015
Madzab (PM) WAKTU DAN TEMPAT PENDAFTARAN
Waktu dan tempat pendaftaran:
PROGRAM SUPERVISI PENDIDIKAN ISLAM 1. Waktu Pendaftaran
Program ini dibiayai melalui beasiswa kerja sama dengan
DIK PAI Kemenag Pusat. Program meliputi:
Pendaftaran dapat dilakukan setiap hari selama jam 5. Dosen kualifikasi profesor dan doktor 40. Dr. H. Lukman Harahap, M.Pd.
kerja, Senin Jumat jam 08.00 WIB 15.00 WIB. 6. Matrikulasi bahasa Inggris dan bahasa Arab 41. Dr. Fauzi Muharom, M.Ag.
42. Dr. Zainul Abas, M.Ag.
2. Tempat Pendaftaran DOSEN PENGAJAR TETAP 43. Dr. H. Sabar Narimo, M.Pd.
Pendaftaran dilakukan di Kantor Pascasarjana IAIN Dosen pengajar meliputi:
Surakarta Jl Pandawa Pucangan Kartasura Telp 0271- 1. Prof. Dr. H. Nashruddin Baidan
781516 e-mail : ppsiainska@yahoo.com. Contact 2. Prof. Dr. H. Usman Abu Bakar, MA Direktur,
person : Aripin, S.Pd.I pada HP 082226002806 dan 3. Prof. Drs. H. Rohmat, M.Pd, Ph.D.
085868281816. 4. Prof. Dr. H. Nur Syam, M.Si.
5. Prof. Dr. H. Sutrisno, M.Ag.
SYARAT PENDAFTARAN 6. Prof. Dr. H. M. Jandra Prof. Dr. H. Nashrudin Baidan
Mengisi formulir pendaftaran yang dapat diperoleh di 7. Prof. Dr. H. Bambang Setiaji, MS NIP 19510505197903 1 014
Kantor Pascasarjana IAIN Surakarta dengan menyertakan : 8. Prof. Dr. H. Muhammad, M.Ag.
1. Uang pendaftaran sebesar Rp. 300.000,- 9. Dr. H. Imam Sukardi, M.Ag.
2. Pasfoto ukuran 2x3 cm sebanyak 2 lembar berwarna 10. Dr. Mudhofir, M.Pd.
3. Pasfoto ukuran 3x4 cm sebanyak 5 lembar berwarna 11. HM Syakirin Al Ghozaly, MA, Ph.D.
4. Pasfoto ukuran 4x6 cm sebanyak 2 lembar berwarna 12. Dr. Hj. Erwati Aziz, M.Ag.
5. Softcopy foto. 13. Dr. H. Purwanto, M.Pd.
6. Foto kopi ijasah S1 yang dilegalisir sebanyak 2 lembar. 14. Dr. H. Baidi, M.Pd.
7. Transkrip nilai S1 yang dilegalisir sebanyak 2 lembar. 15. Dr. H. Amin Haidari, M.Pd.
16. Drs. H. Sri Walyoto, MM, Ph.D.
MATERI TES 17. Dr. H. Moh. Abd Kholiq Hasan, MA, M.Ed.
Tes berupa 18. Dr. Nurisman, M.Ag
1. Tes Potensi Akademik, 19. H. Dwi Condro Triyono, SP, M.Ag, Ph.D.
2. Bahasa Inggris. 20. Dr. H. Giyoto, M.Hum
3. Bahasa Arab (untuk Pendidikan Bahasa Arab, Ilmu 21. Dr. Imam Makruf, M.Pd.
Quran dan Tafsir, Perbandingan Agama, dan 22. Dr. Muh Munadi, M.Pd.
Perbandingan Madzhab). 23. Dr. Muinudinillah, MA
24. Dr. M. Usman, M.Ag
BIAYA PERKULIAHAN 25. Dr. Muh Nashirudin, M.A, M.Ag.
Biaya perkuliahan meliputi: 26. Dr. Ismail Yahya, MA
27. Dr. Fetty Ernawati, M.Pd.
No Rincian Besaran 28. Dr. Retno Wahyuningsih, M.Pd.
1 SPP Rp. 2.500.000,- 29. Dr. Syamsul Bakri, M.Ag
2 Seminar proposal tesis Sesuai kebijakan 30. Dr. Imam Mujahid, M.Pd.
3 Ujian tesis Sesuai kebijakan 31. Dr. H. Abdul Matin, M.Ag.
4 Wisuda Sesuai kebijakan 32. Dr. Islah, M.Ag.
33. Dr. Imroatus Sholihah, M.Pd.
34. Dr. Toto Suharto, M.Ag.
FASILITAS PENDUKUNG 35. Dr. Jafar Assagaf, M.Ag.
1. Kemudahan akses ke kampus 36. Dr. Hj. Khoiriyah, M.Ag.
2. Ruang kuliah yang representatif 37. Dr. H. Sujito, M.Pd.
3. Perpustakaan online dan offline 38. Dr. Lukman Fauroni, M.Ag.
4. Free wifi 39. Dr. Siti Isnaniah, M.Pd.

Anda mungkin juga menyukai