Anda di halaman 1dari 2

STANDAR OPERASIONAL

USG Sogata SG 10

 Pasang Kabel Power dan probe ke unit USG, kemudian hidupkan dengan menekan

tombol Power.

 Untuk memulai awal pemakaian. Tekan tombol untuk mengisi data pasien, lalu

pilih OK (Tekan tombol ENTER) untuk menyimpan data pasien

 Tekan Tombol Probe untuk memilih probe dan pemeriksaan

 Tekan tombol 2B untuk 2 gambar, tekan gambar 2B lagi untuk pindah gambar

ke kiri/kanan.

 Tekan tombol 4B untuk memunculkan 4 image, dan tekan tombol 4B untuk

pindah ke kiri-kanan

 Tekan tombol M Untuk B mode ( Pengambilan gambar jantung).

 Tekan Tombol B Untuk 1 gambar

 Tekan Tombol CALC Untuk pengukuran OB

- Pilih Fetal Biometry ( tekan ENTER)

- Pilih GS, CRL, BPD, AC, FL dll (tekan ENTER)

Contoh : - Pilih BPD (tekan ENTER)

- Arahkan titik pengukuran 1 (tekan ENTER)

- Arahkan titik pengukuran 2

- Untuk merubah letak titik pengukuran tekan tombol UPDATE

 Tekan tombol REPORT  untuk melihat hasil pengukuran.


 Tekan tombol EXIT Untuk kembali

 Tekan Tombol DIST Untuk Pengukuran jarak


 Untuk memunculkan bodymark tekan tombol FREEZE , lalu tekan tombol lambang

bodymark pilih gambar/icon bodymark yang diinginkan menggunakan tracball

lalu tekan tombol SET.

 Untuk menulis text pada tampilan USG tekan tombol , lalu ketik text yang 
dinginkan dan jika sudah tekan tombol SET, dan seterusnya...

 Untuk menghilangkan text yang terdapat pada tampilan USG tekan tombol DEL.

 Untuk mematikan unit USG tekan tombol power, pilih YES lalu tekan ENTER .

Anda mungkin juga menyukai