Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Muhammad Rizmal Ashar

NIM : L111 16 526

Pengukuran dan Jarak

Ada beberapa istilah pengertian jarak dalam ilmu ukur tanah, yaitu :

• Jarak Miring (Slope Distance) yaitu jarak yang di ukur sepanjang garis penghubung
lurus antara 2 titik di permukaan bumi.

• Jarak Datar (Horizontal Distance) yaitu jarak terukur sebagai penghubung terpendek
antara 2 titik yang posisinya telah diproyeksikan pada bidang datar.

• Jarak Vertikal (Vertical Distance) yaitu Jarak terpendek anatar 2 bidang datar (bidang
nivo) yang melalui kedua titik tersebut

Pengukuran Jarak
Keterangan :

D = Jarak Mendatar

L = Jarak Miring

Δh= Jarak Vertikal

Macam pengukuran

Pengukuran jarak dalam pemetaan dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu secara
langsung dan tidak langsung:

• Pengukuran jarak dengan pita ukur (secara langsung).

• Pengukuran jarak secara optis (secara tidak langsung)

• Pengukuran jarak dengan cara elektromagnetik (secara tidak langsung).

Alat untuk mengukur jarak

Adapun alat yang digunakan antara lain :

• pita ukur : baja, fiberglass, plastik, kain atau campuran

• Pegas ukur yang terbuat à plat/pita baja dan dilengkapi dengan pegas pengukur
ketegangan

• Rantai ukur yang terbuat dari kawat baja

Syarat Pelaksanaan Pengukuran

• Minimal 2 orang

• Dengan menggunakan pita ukur dan pen ukur , maka angka Panjang pita ukur di
baca orang kedua data di catat
• Untuk medan miring, terlebih dahulu dilakukan pelurusan dan pembuatan
penggal-penggal.

• Untuk mendapatkan hasil yang baik , maka dilakukan pengukuran pergi (A-B) dan
pengukuran pulang (B-A). Yang biasanya hasil tidak sama dan hasilnya dirata-
rata.

• Rasio ketelitian pengukuran jarak adalah selisih pergi dan pulang dibagi dengan
jarak rata-rata. Ketelitian berkisar 1:500 sampai 1:300

Pelurusan

Pelurusan dilakukan apabila pegukuran tidak dapat dilakukan dengan sekali


membentangkan pita ukur karena jarak yang diukur melebihi panjang pita ukur dan
atau permukaan tanah tidak mendatar, sehingga jarak tersebut perlu dipenggal
agar setiap penggalan dapat dilakukan pengukuran jarak dengan sekali
membentangkan pita ukur dan pita ukur dapat ditarik hingga mendatar.

Pengukuran menggunakan alat optis


Keterangan :

D : Jarak optis

K : jarak a ke b

S : BA – BB

A : Alat Survey

B : Bak ukut

Anda mungkin juga menyukai