Anda di halaman 1dari 2

SATUAN ACARA PELATIHAN

Materi : PPI DASAR


Peserta : TIM PPI RSIA NUN Surabaya
Waktu : 15 Jam ( 3 jam / 5 x Pertemuan )

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Setelah mengikuti pelatihan diharapkan peserta dapat melaksanakan tugas dan perannya sebagai
Tim PPI di RSIA NUN Surabaya.

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

Setelah mengikuti pelatihan Tim PPI RSIA NUN Surabaya mampu :

1. Menjelaskan dan memahami materi PPI dasar


2. Mengetahui fungsi dan peran Tim PPI
3. Melakukan surveillance
4. Memberikan edukasi kepada seluruh staf, pasien, dan pengunjung rumah sakit
5. Membuat Pedoman / Panduan / SPO tentang PPI
6. Membuat laporan kegiatan Tim PPI
7. Membuat laporan angka infeksi di rumah sakit
8. Menganalisa hasil surveillance
9. Membuat tindak lanjut hasil surveillance

MATERI

1. Latar belakang pentingnya PPI


2. Pedoman manajerial PPI
3. Pedoman Operasional PPI
4. Mikrobiologi dasar bakteri dan virus
5. Epidemiologi INOS
6. Peran IPCN
7. PPI di CSSD
8. PPI di kamar operasi
9. Cuci tangan
10. APD
11. Antiseptik dan Desinfektan
12. Surveilans
13. Formulir surveilans dan bundle harian
14. Isolation precautions
15. PPI Akreditasi
16. BSI CVC CDC 2013
17. Bundle clabsi
18. CAUTI
19. Dasar diagnosis CAUTI
20. Dasar Diagnosis BSI dan VAP
21. SSI
22. Infeksi luka infuse
23. Pencegahan VAP
24. Primary bloodstram infection
25. Ventilator
26. ICRA

METODA

1. Materi singkat
2. Diskusi dan Simulasi

3. Praktek individu

Anda mungkin juga menyukai