Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN DAIRI

DINAS KESEHATAN
UPT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
Jl. Rumah Sakit No.19 Telp.(0627) 21008-21096 E-
mail:rsud.sidikalang@gmail.com
SIDIKALANG
Kode
KEPUTUSAN PEJABAT PEMBUAT Pos 22212
KOMITMEN (PPK)
ALAT-ALAT KESEHATAN TAHUN 2018
NOMOR : 445.01/ / /2018

TENTANG :
TIM PELAKSANA PENGADAAN ALAT-ALAT KESEHATAN

Menimbang : a. Surat edaran Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa


Pemerintah Republik Indonesia No. 3 Tahun 2015 tentang Pelaksanaan
Pengadaan Barang/Jasa melalui e-purchasing;
b. Peraturan Daerah Kabupaten Dairi No. 7 Tahun 2017 tentang APBD
Kabupaten Dairi Nomor 2018;
c. Peraturan Bupati Dairi Nomor 36 Tahun 2017 tentang Penjabaran
APBD Kabupaten Dairi Tahun 2018;
d. Keputusan Direktur RSUD Sidikalang Nomor : 445.01/230/I/SK-
PPK/2018, tentang Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) RSUD
Sidikalang Tahun Anggaran 2018.

Memutuskan :
Menetapkan :
KESATU : Tim Pelaksana Pengadaan Alat Kesehatan Tahun 2018 sebagai berikut :
1. Elsarida Situngkir, SE
2. Hans E. Hutajulu, SE
3. Fransiska Togatorop, AMD
KEDUA : Nama-nama tersebut dalam keputusan ini diberi tugas :
1. Membantu PPK dalam pengklikan secara e-catalog Pengadaan Alat
Kesehatan yang sesuai dengan DPA;
2. Membantu PPK dalam penyusunan dokumen pengadaan dan dokumen
kontrak;
3. Membantu PPK menyimpan dan menjaga keutuhan seluruh dokumen
pelaksanaan pengadaan barang dan jasa.
KETIGA : Dalam melaksanakan tugas Tim Pelaksana bertanggungjawab kepada PPK
Pengadaan Alat Kesehatan Tahun Anggaran 2018;
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Sidikalang, 2018

PPK Kegiatan Pengadaan


Alat-Alat Kesehatan,

Lilis Dian Prihatini, SKM, M.Kes


NIP. 19640902 198903 2 002
PEMERINTAH KABUPATEN DAIRI
DINAS KESEHATAN
UPT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
Jl. Rumah Sakit No.19 Telp.(0627) 21008-21096 E-
mail:rsud.sidikalang@gmail.com
SIDIKALANG
Kode Pos 22212
Sidikalang, Mei 2018
Nomor : 445.01/ /V/2018 Kepada Yth :
Lamp. : --,-- Kepala Tata Usaha (KTU)
Perihal : Pengawasan Atas Penatausahaan RSUD Sidikalang
Persediaan Obat dan BMHP Di –
Tempat

1. Sehubungan dengan Rekomendasi hasil LHP BPK-RI untuk RSUD Sidikalang


tahun 2017 yaitu pada point 2(a) bahwa Direktur untuk memerintahkan KTU
selaku atasan langsung dari Pengurus Barang.
2. Melalui surat ini kepada Kepala Tata Usaha (KTU) untuk melaksanakan
pengawasan atas penatausahaan persediaan obat dan BMHP lebih intens ke
Pengawas Barang serta melaporkan kepada Direktur RSUD Sidikalang.
3. Demikian surat ini diperbuat untuk dipenuhi maksudnya dan ditindaklanjuti.
Terimakasih.

Direktur,

dr. Henry Manik, M.Kes


NIP. 19680623 200003 1 001
Sidikalang, 19 Juli 2018

Kepada Yth :
Bapak Direktur RSUD Sidikalang
Melalui Ka.Bid. Pelayanan Medik
Di –
Sidikalang

Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Bertha Surbakti, S.Kep
NIP. : 19630303 198801 2 001
Jabatan : Ka.Sie. Rekam Medik
Dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak, kiranya menyetujui untuk pemasangan
instalasi jaringan internet yang baru di Rekam Medik, yang dipergunakan oleh Tim Casemix
untuk memperlancar pengajuan pengklaiman BPJS.

Demikian permohonan ini kami perbuat, atas perhatian Bapak diucapkan terimakasih.

Yang mengajukan permohonan,

Bertha Surbakti, S.Kep


NIP. 19630303 198801 2 001

Anda mungkin juga menyukai