Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI INFORMED CONSENT

Nomor : C – VII / 27 /IV / 17


Terbit ke : 01
No.Revisi : 00
SOP Tgl.Diberlaku : 13 April 2017
Dinkes.Kab. UPTD
Halaman :1/2 Puskesmas
Halmahera
Selatan Gandasuli
Ttd

Ditetapkan Kepala UPTD Rosacahyana Barmawi, S.ST


Puskesmas Gandasuli NIP. 19751028 200501 2 011

1. Pengertian : Evaluasi Inform Consent adalah Penilaian ketepatan penggunaan

informed consent dalam melakukan persetujuan tindakan medis

oleh petugas pemberi layanan kepada pasien.

2. Tujuan : Agar setiap tindakan medis yang memerlukan informed consent


diberikan kepada pasien setelah melakukan informed consent.

3. Kebijakan : Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Gandasuli No.


188.4 / 514. A / IV / 2017 tentang Informed Consent.

4. Referensi : Kesepakatan Bersama.

5. Prosedur : 1. Koordinator Yanis melakukan koordinasi dengan masing-


masing penanggung jawab unit pelayanan klinis,
2. Koordinator Yanis memeriksa catatan tindakan medis
yang telah dilakukan di masing-masing unit pelayanan
kllinis,
3. Koordinator Yanis mengambil sampel pasien secara acak
untuk dievaluasi,
4. Koordinator Yanis melakukan evaluasi dengan melihat
Rekam medis pasien,
5. Koordinator Yanis membandingkan apakah setiap
tindakan medis yang telah dilakukan terdapat informed
consentnya,
6. Koordinator Yanis meneliti apakah semua data dalam form
informed consent telah terisi dengan benar,
7. Koordinator Yanis merekap hasil evaluasi.

6. Unit Terkait : Semua Unit Pelayanan Klinis.


EVALUASI INFORMED CONSENT
Nomor : C – VII / 27 /IV / 17
Terbit ke : 01
No.Revisi : 00
SOP Tgl.Diberlaku : 13 April 2017
Dinkes.Kab. UPTD
Halaman :2/2 Puskesmas
Halmahera
Selatan Gandasuli
Ttd

Ditetapkan Kepala UPTD Rosacahyana Barmawi, S.ST


Puskesmas Gandasuli NIP. 19751028 200501 2 011

7. Rekaman Historis Perubahan

Tgl. Mulai
No Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan
1.

Anda mungkin juga menyukai