Anda di halaman 1dari 2

PERATURAN DAN TATA TERTIB

MAHASISWA
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :
UPTD
dr. Sri Peni Tjahjati
PUSKESMAS
NIP. 19561219 198412 2 001
JAGIR

1. Aturan-aturan yang ada di puskesmas pada mahasiswa yang


melakukan praktek lapangan di Puskesmas Jagir

Pengertian
2. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah petugas Puskesmas Jagir
Surabaya dalam melakukan bimbingan pada mahasiswa yang sedang
melakukan praktek.

Tujuan
3. Kebijakan Penetapan Kepala UPTD Puskesmas jagir No
440/A.I.SP.0001.01/436.6.3.45/2016 tentang kebijakan administrasi dan
manajemen Puskesmas Jagir
4. Referensi Manual mutu puskesmas Jagir

5. Prosedur 5.1 Mahasiswa praktek di mulai hari senin sampai sabtu


5.2 Mahasiswa di wajibkan datang tepat ,sesuai dengan waktu yang telah
di tentukan jam 07.00-14.30 wib
5.3 Setiap mahasiswa wajib memenuhi kehadiran 100%.
5.4 Mahasiswa tidak di benarkan meninggalkan tempat praktek tanpa
seizing pembimbing,bila izin mahasiswa membuat surat izin
5.5 Ketidakhadiran mahasiswa karena sakit harus disetai surat
keterangan sakit dari dokter
5.6 Mahasiswa di himbau tidak membawa barang yang berlebihan.
5.7 Mahasiswa di himbau tidak membawa makanan, minuman yang
berlebihan dan makanan dan minuman di area puskesmas yang telah
di sediakan
5.8 Mahasiswa di himbau untuk tidak bersendau gurau/berbicara yang
berlebihan,menggunakan gadget saat jam kerja
5.9 Mahasiswa tidak merorok,miras,dan membawa senjata tajam
5.10 Setiap mahasiswa untuk menjaga sopsn santun selama praktek

1/2
6. Bagan
Alir Mulai

Mahasiswa
Mahasiswa datang ke PKM menyerahkan
Diserahkan
Jagir untuk pada bidan
melakukan kompetensi yang
orientasiPembimbing
dengan membawa praktek
dibutuhkan saat ini
duplikat surat ijin daridinasJagir
lapangan di PKM
sesuai dengan
dan pendidikan tingkatan (semester)

Mahasiswa membuat Mahasiswa


Mahasiswa masuk sesuai jadwal dinas yang melakukan
jadwal yang ditentukan disetujui pembimbing orientasi ruangan
praktek lapangan

Mahasiswa absensi pada


Mahasiswa Mahasiswa melakukan
formulir yang disediakan praktek sesuai dg
dari pendidikan pendokumentasian sesuai dengan
kompetensi yg
diperlukan kompetensi yang dilakukan

Setiap minggu teraklhir praktek


dijadwalkan untuk responsi dan
menyerahkan satu kasus setiap
mahasiswa

Selesai
7. Unit 7.1 Unit di Puskesmas Jagir,UKP dan UKM
Terkait

8. Dokumen
Terkait 8.1 Jadwal Mahasiswa

9. Rekaman Histori Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai