Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER PRAPENELITIAN KELENGKAPAN BERKAS REKAM

MEDIS DI UNIT RWAT INAP RUMAH SAKIT AIRLANGGA


JOMBANG

Data Identitas Respoden

Jabatan :

Unit :

Petunjuk Pengisian: berilah tanda silang (x) pada jawaban yang sesuai dengan
pendapat anda dengan ketentuan sebagai berikut:

Keteragan:

Sangat Tidak Setuju (STS) : 1

Tidak Setuju (TS) :2

Setuju (S) :3

Sangat Setuju (SS) :4

No Pernyataan STS TS S SS
Motivation Factor
1 Apakah RSAJ perduli atas pencapaian prestasi kerja
karyawan
2 Apakah selama ini pihak manajemen RSAJ mengakui
dan menghargai hasil kerja saudara
3 Beban kerja yang diberikan RSAJ tidak berlebihan
4 Saya selalu memeriksa ulang pekerjaan yang telah selesai
sebagai bentuk rasa tanggung jawab saya terhadap
pekerjaan
5 Atasan memberikan pelatihan- pelatihan kepada
karyawan untuk meningkatkan kemampuan dan
ketrampilan
6 RSAJ melakukan evaluasi secara berkala terhadap para
karyawan untuk kenaikan jabatan berdasarkan kinerja
karyawan
Hygine Factor
1 Fasilitas terhadap penunjang kerja saya sudah sesuai
dengan standart kerja yang ada
2 Suasana kerja saling mendukung satu sama lain
3 Kebijakan di RSAJ dapat dipertanggung jawabkan
4 Saya mendapatkan fasilitas pelayanan kesehatan sesuai
dengan harapan saya
5 RSAJ memberikan sistem remunerasi (Gaji, Insentiv,
Tunjangan, dll) sesuai dengan azaz berkeadilan
6 Pemberian bonus diberikan bila unit mencapai prestasi
7 Selalu ada evaluasi terhadap setiap ketidak sempurnaan
pelayanan
Karyawan selalu mengalami perubahan produktivitas kerja Terutama Dalam

Kepatuhan Pengisian Berkas Rekam Medis, Karyawan membutuhkan dorongan untuk

kinerja yang tepat dari Rumah Sakit agar dapat bekerja dengan baik. Motivasi adalah

salah satu topik yang sering diteliti dalam perilaku organisasi, motivasi adalah suatu

kekuatan yang dihasilkan dari keinginan seseorang untuk memuaskan kebutuhannya.

Pada studi pendahuluan, Peneliti melakukan survey awal dengan lima karyawan

RSAJ berdasarkan teori motivasi Herzberg, yang terdiri dari: Dokter DPJP, Kepala

Keperawatan, Apoteker, Rekam Medis dan Bidan VK, Survey dilakukan pada

tanggal… berikut hasil survey

No Pernyataan Interpretasi
Persentase
skor
Motivation Factor
1 RSAJ perduli atas pencapaian prestasi kerja karyawan 55%
2 Manajemen RSAJ mengakui dan menghargai hasil kerja 45%
karyawan
3 Beban kerja yang diberikan RSAJ tidak berlebihan 55%
4 Memeriksa ulang pekerjaan yang telah selesai sebagai 75%
bentuk rasa tanggung jawab
5 Atasan memberikan pelatihan- pelatihan kepada 75%
karyawan untuk meningkatkan kemampuan dan
ketrampilan
6 RSAJ melakukan evaluasi secara berkala terhadap para 55%
karyawan untuk kenaikan jabatan berdasarkan kinerja
karyawan
Hygine Factor
7 Fasilitas penunjang kerja di tempat kerja sudah sesuai 50%
dengan standart kerja
8 Suasana kerja saling mendukung satu sama lain 70%
9 Kebijakan di RSAJ dapat dipertanggung jawabkan 55%
10 Karyawan mendapatkan fasilitas pelayanan kesehatan 45%
sesuai dengan yang diharapkan
11 RSAJ memberikan sistem remunerasi (Gaji, Insentiv, 55%
Tunjangan, dll) sesuai dengan azaz berkeadilan
12 Pemberian bonus diberikan bila unit mencapai prestasi 60%
13 Selalu ada evaluasi terhadap setiap ketidak sempurnaan 65%
pelayanan

Berdasarkan Tabel …

Nomor 1- 6 adalah komponen dari Motivation Factor yang terdiri dari: Achievement
(55%), Recognation (45%), The Work it Self (55%), Responsibility (75%), The
possibility of Growth (75%), Advancement (55%)

Sedangkan Nomor 7- 13 komponen dari Hygine Factor yang terdiri dari: Working
Condition (50%), Interpersonal Relation (70%), Company Policy and Administration
(55%), Job Security (45%), Salary (55%), Status (60%), Supervision Technical (65%)

Anda mungkin juga menyukai