Anda di halaman 1dari 5

PENGAMBILAN SAMPEL

No.Dokumen : UKP/VII/SOP-MDK/03/2017/004

SOP No.Revisi :-
Tgl Terbit : 6 MARET 2017
Halaman :1/5
UPTD drg.Budhi Wibowo
PUSKESMAS
NIP.19690322 200212 1003
MONDOKAN

Pengertian Pengambilan sampel darah/Sputum/Urin yang akan digunakan untuk


kepentingan pemeriksaan laboratorium.

Tujuan Sebagai acuan pengambilan sampel secara benar dan tepat yang akan
menunjang akurasi hasil pemeriksaan sesuai yang diharapkan.
Kebijakan Berdasarkan SK KepalaUPTD Puskesmas Mondokan No :
ADMEN/VIII/SK-MDK/2017/004 Tentang Jenis-jenis Pelayanan
Puskesmas Mondokan.
Referensi Permenkes RI nomor 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan
Laboratorium
Prosedur 1. Petugas laboratorium memeriksa kesesuaian identitas pasien
dengan lembar permintaan pemeriksaan
2. Petugas laboratorium menyiapkan alat pengambilan sampel dan
tabung sampel yang ditempel identitas pasien
3. Petugas memberikan informasi tindakan yang akan dilakukan dan
dipersilakan untuk duduk di kursi pengambilan sampel
4. Petugas memasang APD
5. a.sampel Darah :
1. Petugas memasang torniquet di lengan bagian atas dan
melakukan pungsi ke vena
2. Petugas mensterilkan area kulit yang akan ditusuk dengan kapas
mengandung alkohol 70%
3. Petugas mengambil darah vena/kapiler sesuai dengan kebutuhan
darah yang akan diperiksa dengan hati-hati
4. Petugas memasukkan darah yang sudah diambil kedalam
tabung sampel berisi antikoagulan.
b. sampel Urin
1. Petugas laboratorium memeriksa kesesuaian identitas pasien
dengan lembar permintaan pemeriksaan
2. Petugas laboratorium menyiapkan wadah penampung urin yang
bersih dan ditempel identitas pasien
3. Pasien diberi informasi cara menampung urin yang benar dan
jumlah / tanda pada wadah penampung volume urin yang
diperlukan
4. Petugas mempersilakan pasien ke kamar mandi untuk
menampung urin
5. Petugas mempersilakan pasien meletakkan urin pada tempat
penyerahan sampel yang telah disediakan
6. Petugas mengambil wadah sampel urin dan segera dilakukan
pemeriksaan.
Diagram Alir
Pemeriksaan identitas
pasien

Persiapan alat dan tabung


sampel

Pemberian informasi dan


persiapan pasien

Penggunaan APD

1.Pemasangan tourniquet dan melakukan pungsike vena


2.memberikan arahan tentang pengambila cara mengambil
urin yg benar

1.Pensterilan area kulit.yang akan ditusuk


2. memberikan pot untuk menampung urin,dan
mempersilahkan ps ke kamar mandi untuk
menampung urin.
Pengambilan sampel darah/urin

Penyimpanan/
pemeriksaan sampel

Unit Terkait 1. Puskesmas Pembantu


2. Pos Kesehatan Desa (PKD)

Rekaman Histori Perubahan :


NO Halaman Yang Dirubah Perubahan Tgl Diberlakukan
PENGAMBILAN SAMPEL

No.Dokumen : UKP/VIII/SOP-
DAFTAR MDK/Lab/03/2017/004
TILIK No.Revisi :-
Tgl Terbit : 6 Maret 2017
Halaman :4/5
UPTD drg.Budhi Wibowo
PUSKESMAS
NIP.19690322 200212 1003
MONDOKAN

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TB


Apakah petugas laboratorium memeriksa kesesuaian
1
identitas pasien dengan lembar permintaan pemeriksaan?
Apakah petugas laboratorium menyiapkan alat pengambilan
2 sampel darah dan tabung sampel yang ditempel identitas
pasien?
Apakah petugas memberikan informasi tindakan yang akan
3 dilakukan dan dipersilakan untuk duduk di kursi
pengambilan sampel?
4 Apakah petugas memasang APD
Apakah petugas memasang torniquet di lengan bagian atas
5
dan melakukan pungsi ke vena?
Apakah petugas mensterilkan area kulit yang akan ditusuk
6
dengan kapas mengandung alkohol 70%?
Apakah petugas mengambil darah vena/kapiler sesuai
7 dengan kebutuhan darah yang akan diperiksa dengan hati-
hati?
Apakah petugas memasukkan darah yang sudah diambil
8
kedalam tabung sampel berisi antikoagulan?
Apakah Petugas laboratorium memeriksa kesesuaian
9
identitas pasien dengan lembar permintaan pemeriksaan?
Apakah Petugas laboratorium menyiapkan wadah
10
penampung urin yang bersih dan ditempel identitas pasien?
Apakah Pasien diberi informasi cara menampung urin yang
11 benar dan jumlah / tanda pada wadah penampung volume
urin yang diperlukan?
Apakah Petugas mempersilakan pasien ke kamar mandi
untuk menampung urin dan mempersilakan pasien
12
meletakkan urin pada tempat penyerahan sampel yang telah
disediakan?
Apakah petugas mengambil sampel dan segera melakukan
13
pemeriksaan ?
Jumlah

CR : ................................................ %

Mondokan,
Pelaksana/Auditor

.........................................

Anda mungkin juga menyukai