Anda di halaman 1dari 1

PROGRAM KERJA TIM PPI

UPAYA MENURUNKAN RISIKO INFEKSI PADA PELAYANAN PASIEN


RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK WEMPE PERIODE 2018-2021

JADWAL
NO PROGRAM PETUGAS KETERANGAN
PELAKSANAAN
1 Melaksanakan Surveilans Setiap hari Petugas surveilans
2 Monitoring Pemasangan infus Setiap hari Petugas surveilans

3 Monitoring Penggunaan APD Setiap hari Petugas surveilans


Monitoring Pembuangan sampah infeksius dan cairan
4 Setiap hari Petugas surveilans
tubuh
Monitoring Penanganan pembuangan darah dan
5 Setiap hari Petugas surveilans
komponen darah
6 Monitoring Pembuangan benda tajam dan jarum Tiga hari sekali Petugas surveilans

7 Pencatatan dan pelaporan tertusuk jarum Setiap kejadian Petugas surveilans

8 Monitoring kepatuhan hand hygiene Setiap hari Petugas surveilans

9 Melakukan cuci tangan yang benar bersama pasien kusta Sebulan sekali Tim PPI

10 Mengajarkan etika batuk yang benar pada pasien Sebulan sekali Tim PPI

11 Monitoring etika batuk Setiap hari Petugas surveilans

12 Monitoring Unit Gizi Seminggu sekali Petugas surveilans

Anda mungkin juga menyukai