Anda di halaman 1dari 5

RENCANA KEPERAWATAN KELUARGA kelompo 2

Tanggal No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi


DP Keperawatan
Kriteria Standar
1 Ketidakefektifan Tupan : Respon Verbal Pengertian Hipertensi 1. Kaji pengetahuan klien
pemeliharaan Hipertensi ulang tidak Menyebutkan Hipertensi adalah kenaikan dan keluarga tentang
kesehatan Tn. T terjadi pengertian hipertensi tekanan darah melebihi 140/ hipertensi
khususnya Tn.T 90 mmHg
dengan hipertensi Tupen : 2. Diskusikan dengan
berhubungan Setelah dilakukan keluarga mengenai
Penyebab Hipertensi
dengan intervensi 3 kali pertemuan Respon Verbal pengertian, penyebab,
- Stress
ketidakmampuan selama 15 – 20 menit Menyebutkan 5 dari 8 - tanda dan gejala
Minum minuman
keluarga dalam kemampuan keluarga penyebab hipertensi hipertensi.
beralkohol secara
mengenal masalah dalam mengenal masalah berlebihan
kesehatan bertambah 3. Berikan penjelasan
- Usia
dengan kriteria : mengenai pengertian,
- Keturunan
 Keluarga dapat penyebab, tanda dan
- Obesitas (berat badan
menyebutkan kembali gejala hipertensi.
berlebih)
pengertian hipertensi - Kurang aktivitas fisik
 Keluarga dapat - Penyakit lain (ginjal,
menyebutkan kembali 4. Berikan penjelasan
syaraf)
tanda dan gejala pada keluarga tentang
- Keracunan kehamilan
hipertensi penyebab/faktor resiko
 Keluarga dapat stroke.
Tanda Dan Gejala Hipertensi
menyebutkan kembali Respon Verbal - Sakit kepala, pusing
penyebab hipertensi Menyebutkan 5 dari 10 5. Berikan penjelasan
- Lemas
 Keluarga dapat tanda & gejala pada keluarga tentang
- Sesak napas
menjelaskan kembali hipertensi pencegahan dan
- Kelelahan
pencegahan dan perawatan hipertensi
Tanggal No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi
DP Keperawatan
Kriteria Standar
perawatan hipertensi - Mimisan
 Keluarga dapat - Sukar tidur 6. Berikan kesempatan
menyebutkan jenis - Mata berkunang-kunang pada keluarga untuk
makanan untuk - Mual dan muntah bertanya tentang hal
hipertensi - Mudah tersinggung yang belum di
 Keluarga dapat - Cepat marah mengerti tentang
memutuskan untuk hipertensi
kontrol ke pelayanan Pencegahan Dan Perawatan
kesehatan. Respon Verbal Hipertensi 7. Berikan motivasi pada
 Keluarga dapat Menyebutkan cara - Pengobatan dengan obat- keluarga untuk kontrol
menjelaskan cara pencegahan & obatan penurun darah secara teratur ke
pencegahan/perawatan perawatan hipertensi tinggi sesuai anjuran pelayanan kesehatan.
hipertensi. dokter
- Merubah pola hidup :
1. Berhenti
merokok
2. Mengurangi
berat badan bagi
penderita yang gemuk
3. Menghindari
konsumsi garam
berlebih (mengurangi
makanan yang
mengandung lemak
dan garam)
4. Menghindari
makanan/ minuman
yang mengandung
Tanggal No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi
DP Keperawatan
Kriteria Standar
alkohol
5. Istirahat yang
cukup
6. Mengurangi
stress :
 Latiaha
n meditasi
 Olahrag
a pernapasan
Respon Verbal 7. Olahraga
Menyebutkan 3 jenis teratur :
makanan yang boleh  Aerobi
diberikan dan 3 jenis k
makanan yang tidak  Jalan
boleh diberikan kaki
 Bersepe
da
 Berena
ng

Jenis Makanan untuk


penderita Hipertensi
1. Makanan yang boleh
diberikan
 Beras, kentang, singkong,
terigu, makanan yg
diolah tanpa garam
seperti mie, biskuit, kue
Tanggal No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi
DP Keperawatan
Kriteria Standar
kering.
 Daging, ikan, telur dan
susu
 Semua kacang-kacangan
yg diolah tanpa garam
dapur
 Semua sayuran segar dan
sayuran yang diawetkan
tanpa garam
 Semua buah-buahan
segar dan diawetkan
tanpa garam dan soda
 Minyak margarin dan
mentega tanpa garam
2. Makanan yang tidak boleh
diberikan
 Roti biskuit dan
makanan yg dimasak
dg garam dapur
 Ikan asin, keju, kornet,
telur asin, pindang
dendeng, udang
 Kacang tanah dan
semua kacang yg
dimasak dg garam
dapur
 Sayuran yg diawetkan
dg garam seperti :
Tanggal No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi
DP Keperawatan
Kriteria Standar
sayuran kaleng, asinan
 Durian dan buah-
buahan yg diwetkan dg
garam dan soda
 Margarin dan mentega
biasa

Anda mungkin juga menyukai