Anda di halaman 1dari 4

KERAHASIAN REKAM MEDIS

No. Dokumen :Yannis/MPLK/8.4.


4/EP 3
SOP No. Revisi :0
TanggalTerbit : 3 September 2015
Halaman : 1/4
Kepala UPTD Puskesmas
UPTD Kendit
PUSKESMAS
KENDIT
drg. DINA FITRYA,M.Kes
NIP: 197310262005012006

1. Pengertian Berkas Rekam Medis merupakan catatan informasi yang akurat tentang
data pasien yang meliputi catatan identitas pasien, anamnesis, penentuan
fisik, perjalanan penyakit, pemeriksaan penunjang, diagnosis tindakan
medis dan proses pengobatan yang diberikan kepada pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Menjaga keamanan dan
kerahasiaan berkas rekam medis.
a. Kebijakan Pelaksanaan menjaga kerahasian isi rekam medis sesuai dengan ketetapan
yang berlaku.
b. Referensi Permenkes no.749a tahun 1989 tentang rekam medis/medical records
5. Prosedur / langkah – 1. Selama berkas rekam medis berada di unit rawat inap,rawat jalan,maka
langkah keamanan dan kerahasiaan berkas rekam medis tersebut merupakan
tanggung jawab unit tersebut.
2. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi rekam medis unutuk pihak
ketiga tanpa izin tertulis dari pasien.
3. Berkas rekam medis adalah milik puskesmas kendit dan isinya adalah
milik pasien dan dokumen ini harus dijaga kerahasiaannya.
4. Petugas menjaga penyimpanan rekam medis sekurang-kurangnya untuk
jangka 5 (lima) atau 10 (sepuluh) tahun terhitung dari tanggal terahir
berobat.
KERAHASIAN REKAM MEDIS

No. Dokumen :Yannis/MPLK/8.4. Kepala UPTD Puskesmas


4/EP 3 Kendit
UPTD SOP No. Revisi :0
PUSKESMAS TanggalTerbit : 3 September 2015
KENDIT
Halaman : 2/4 drg. DINA FITRYA,M.Kes
NIP: 197310262005012006

6. Diagram Alir
Dokumen rekam medis

Keamanan dan
kerahasiaan rekam
medis.

Dilarang mengutip sebagian isi


rekam medis

Berkas rekam medis adalah milik


puskesmas dan harus dijaga
kerahasiaannya.

Petugas menjaga kerahasiaan


keamanannya sekurang-kurangnya
5 atau 10 tahun,terhitung dari
tanggal terahir berobat

7. Unit terkait - Dokter


- Petugas medis
- Petugas yang diberi tanggung jawab terhadap rekam medis
KERAHASIAN REKAM MEDIS

No. Dokumen :Yannis/MPLK/8.4. Kepala UPTD Puskesmas


4/EP 3 Kendit
UPTD SOP No. Revisi :0
PUSKESMAS TanggalTerbit : 3 September 2015
KENDIT
Halaman :¾ drg. DINA FITRYA,M.Kes
NIP: 197310262005012006

8.RekamanHistoris

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan


Tgl.

Anda mungkin juga menyukai