Anda di halaman 1dari 2

Bimbingan Kepaniteraan IPD Koja

Group YARSI-3

Notulensi REFERAT
Departemen Ilmu Penyakit Dalam RSUD Koja, Jakarta Utara

Tempat : Ruang Kelas B, lantai 6 Blok E


Waktu : Kamis 28 Maret 2019
Pukul 13.30 – 14.00
Presentan : Iqbal Muhammad
Pembimbing : dr. Suzanna Ndraha, Sp.PD-KGEH, FINASIM

Ringkasan :
Infeksi saluran kemih merupakan salah satu penyakit infeksi yang sering
ditemukan dalam masyarakat walaupun perkembangan teknologi dan pengobatan di
bidang kesehatan seperti penggunaan antiboitk sudah cukup maju dan beredar luas di
masyarakat. Secara epidemiologis, hampir 25-35% perempuan dewasa pernah mengalami
ISK selama hidupnya1. Di Amerika Serikat, terdapat >7 juta kunjungan pasien dengan ISK
di tempat praktik umum.2
Sebagian besar kejadian infeksi saluran kemih disebabkan oleh bakteri Escherichia
coli yang melakukan invasi secara asending ke saluran kemih dan menimbulkan reaksi
peradangan. Kejadian infeksi saluran kemih dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti usia,
jenis kelamin, kelainan pada saluran kemih, kateterisasi, penyakit diabetes, kehamilan, dan
1,2,3,4.
lain-lain. Ilmu kesehatan modern saat ini telah memudahkan diagnosis dan terapi
infeksi saluran kemih sehingga dengan deteksi dini faktor predisposisi dan pengobatan
yang adekuat dengan antibiotik yang sesuai maka pasien dapat sembuh sempurna tanpa
komplikasi.4
Pada bab selanjutnya akan dibahas secara lebih mendalam mengenai infeksi
saluran kemih, dalam hal ini termasuk epidemiologi, penyebab, patogenesis, diagnosis,
terapi, komplikasi, serta prognosis dari infeksi saluran kemih pada orang dewasa.
Foto Kegiatan :

Absensi
Daftar Hadir:
No. Nama Institusi Tanda Tangan
1. Iqbal muhammad Yarsi IPD 3
2. Ivan Prayoga Winata Yarsi IPD 3
3. Irrayanti Putri L Yarsi IPD 3
4. Indira catur Paramita Yarsi IPD 3
5. Hanna Kumari Yarsi IPD 3

Pembimbing,

dr. Suzanna Ndraha, Sp.PD-KGEH, FINASIM

Anda mungkin juga menyukai