Anda di halaman 1dari 49

COMMERCIAL

AGENDA

Komponen Biaya Pengembangan Lapangan


Project Economic
Fiscal Term
 PSC Standard
 PSC Gross
 PSC Sliding Scale
BIAYA PENGEMBANGAN LAPANGAN

Merupakan rangkuman atas biaya pada Bab 5 (Drilling &


Completion), Bab 6 (Production Facilities), dan Bab 9
(ASR), serta penjelasan biaya operasi dan sunk cost:
 Sunk cost / pre-production cost (POD I)
 Biaya pemboran dan komplesi
 Biaya fasilitas produksi onshore/offshore oil
processing facilities, onshore/offshore gas
processing facilities, utilities, other facilities
 Biaya ASR
 Biaya operasi sesuai masa produksi dan atau biaya
yang timbul dari kegiatan sharing facilities (biaya
operai langsung dan tidak langsung)
CONTOH
PROJECT ECONOMIC

Berisi penjelasan perhitungan dan kepastian manfaat


bagi Pemerintah dan KKKS atas:
– rencana pengembangan lapangan (stand alone
calculation)
– pengembangan lapangan terhadap Wilayah Kerja
dengan menggunakan block basis calculation
MODEL PERHITUNGAN KEEKONOMIAN
MODEL PERHITUNGAN

1. Profil Produksi
2. Biaya
3. Asumsi Harga
4. Insentif
5. Perhitungan Keekonomian
6. Indikator Keekonomian
7. Sensitivitas Keekonomian
1. PROFIL PRODUKSI

a. Untuk minyak dalam satuan BOPD dan untuk gas


dalam satuan MMSCFD
b. Dalam hal pengembangan berkaitan dengan
Sec.Rec/EOR diperlukan data spesifik terkait:
• Baseline yang disepakati oleh SKKMIGAS dan KKKS
• Produksi Incremental Sec.Rec/EOR
SECONDARY/TERTIARY RECOVERY

 Upaya untuk meningkatkan produksi minyak, SKKMIGAS dan


Pemerintah mendorong K3S untuk melakukan secondary dan
tertiary
 Agar K3S tertarik melakukan Secrec atau EOR, pemerintah
telah mengeluarkan suatu paket insentif EOR.
 Paket insentif Secrec/EOR tergantung PSC kontrak, terdiri dari :
o Investment Credit : Nilai 15-20%, diberikan dari biaya
Investasi kapital untuk pengembangan fasilitas produksi EOR.
Investment credit akan diperhitungkan setelah ada
incremental (tambahan produksi sebagai akibat dari EOR).
o DMO holiday : Produksi tambahan (Incremental) akan
memperoleh insentif DMO holiday dalam jangka waktu enam
puluh (60) bulan, dimulai sejak enam (6) bulan setelah
dimulainya injeksi.
EXAMPLE: INCREMENTAL OIL PRODUCTION &
BASELINE
2. BIAYA-BIAYA

 Untuk lapangan minyak dan gas, semua biaya


harus dipisahkan sesuai dengan alokasi minyak
dan gas
 Biaya yang perlu disampaikan:
a. Sunk cost /pre-production cost (untuk POD I)
b. Investasi (Capex), meliputi: Biaya pemboran,
komplesi, dan fasilitas
c. Biaya operasi meliputi: biaya produksi
(langsung dan tidak langsung), ASR
INVESTASI
 Capital expenses (Capex)
 Biaya investasi yang terkait langsung dengan kegiatan investasi
 Berdasarkan wujud dan waktu cost recovery-nya, dibagi atas:
 Capital / tangible
 Bagian dari biaya investasi berupa asset yang berwujud, yang terkait secara langsung
dengan kegiatan investasi, dan waktu terjadinya adalah ketika proyek sedang berjalan.
Contoh: tangible drilling well, fasilitas produksi
 Cost recovery dari biaya capital dibayarkan secara bertahap mengikuti jadwal
depresiasi
 Non capital / intangible
 Bagian dari biaya investasi berupa asset yang tidak berwujud, yang terkait secara
langsung dengan kegiatan investasi, dan waktu terjadinya adalah ketika proyek sedang
berjalan. Contoh: sewa rig untuk sumur pengembangan, survey seismic, studi G&G, dsb
 Cost recovery dari biaya non capital dibayarkan langsung secara penuh pada saat
periode terjadinya.
 Operating expenses (Opex)
 Biaya untuk mengoperasikan aset/kekayaan yang dibangun/dibeli melalui kegiatan investasi
yang baru dilakukan
 Terjadinya opex adalah dimulai sesaat setelah proyek investasi selesai sampai dengan
berakhirnya umur ekonomis dari asset investasi tersebut
 Cost recovery dari biaya opex dibayarkan langsung secara penuh pada saat periode terjadinya
 Contoh: sewa rig untuk workover, perawatan fasilitas dan peralatan, dsb
3. ASUMSI HARGA

 Harga minyak yang digunakan dalam perhitungan


keekonomian menggunakan harga yang tetap
selama masa produksi
 Asumsi harga minyak/kondensat mengacu kepada
harga rata-data ICP 5 (lima) tahun terakhir x 80%
 Perkiraan harga gas
 Dalam hal sudah ada GSA, menggunakan harga yang
disepakati dalam GSA
 Dalam hal jual beli gas masih dalam tahap MOU atau
HOA, menggunakan harga minimum keekonomian
 Mempertimbangkan kondisi harga gas di wilayah sekitar
lapangan dan kewajaran sesuai hasil perhitungan
keekonomian POD
FISCAL TERM
KEY ISSUES

 Why natural resource sector-specific fiscal regime?


 A valuable asset in the ground, that can be exploit only once
 Leads to generation of economic rent:
 Conflict between government and investor over the division of risk
and reward
 Aim for fair and rising government share of rent, without
scaring off investors
 How to achieve the government’s share
 The government’s share can be achieved by different
instruments:
 Government share of equity of oil companies
 Production sharing agreements
 Fiscal instrument (royalty, bonuses, tax)
1. STANDARD PSC
 Contractual system
 The PSC contractor operates at its own risk and expense, providing
all the financing and technology required for the operation, in
return for remuneration if production is successful, called cost
recover y .
 It has no right to be paid in the event that discover y and therefore
development do not occur.
 Once costs have been recovered, the remaining profit is divided
between host government and company in agreed propor tions of
production.
 The title to the hydrocarbon and production facilities ownership
remains with the host government,
 The host government has ultimate management control over the
hydrocarbon resources (including work program and budget plan),
 The company is taxed on its profit share.
 A good PSC is the one that having the best combination of
parameters
2. GROSS SPLIT PSC

 New scheme PSC applied in Januar y 2017 (MEMR Reg. 08/2017)


 The aims are:
 Make the exploration and exploitation activities more effective and
efficient
 Encourage PSC contractors to have more flexibility in carrying out
exploration and exploitation
 Eliminate the government bureaucracy
 Reduce the burden on the government’s budget
 Eliminate the cost recover y system , removing the need for related
project budget scrutiny by SKK Migas
 The required capital and risk of operations is to be fully borne by the PSC
contractor
 Hydrocarbon remains the property of the state until the delivery point of
production
 SKK Migas retains management control of operations (but limited to
policy formulation toward work plans and budgets and also ensuring
compliance with the approved work plan)
 The profit share directly taken from the gross production without any
deduction of costs.
 The split consist of an initial base split, which is then adjusted by field
specific factors according to variable and progressive components.
 Contractor Take = Base Split +/- Variable components +/- Progressive components.
 The PSC contractor’s take will be derived solely on its share of gross
production, determined on a pre -tax basis.
 The operational costs will be deducted before calculating the PSC
contractor’s income tax liability
 Depreciation applied as a deductible non-cash expense for income tax
purposes
 The cer tainty of the tax rules will be the key and needed
 DMO applied based on market price
 Implementation:
 In existing PSC that are expiring and being approved for extension have the option
whether to use the gross split PSC or the standard PSC
 This option also applies to contractors whose PSC were signed before the
regulation came into effect: they can propose converting the PSC scheme to a
gross split PSC at any time
 In the event there are unrecoverable balance under the previous PSC terms can be
added to the gross split in favor of the contractor’s share
GROSS SPLIT PSC

Variable component:
1. Block status
2. Field location
3. Reservoir depth
4. Supported infrastructure
5. Reservoir condition
6. CO2
7. H2S
8. Oil specific gravity
9. Local content
10. Production phase

Progressive component:
1. Oil price
2. Cumulative production
VARIABLE SPLIT
Factors Additional Split

1. Block Status POD I 5.0%


POD II, etc. 0.0%
POFD 0.0%
No POD -5.0%
2. Field Location Onshore 0.0%
Offshore (0 < h ≤ 20m) 8.0%
Offshore (20 < h ≤ 50m) 10.0%
Offshore (50 < h ≤ 150m) 12.0%
Offshore (150 < h ≤ 1000m) 14.0%
Offshore (≥ 1000m) 16.0%
3. Reservoir Depth ≤ 2500 m 0.0%
> 2500 m 1.0%
4. Supported Well develop 0.0%
Infrastructure New Frontier 2.0%
5. Reservoir Conventional 0.0%
Condition Non-Conventional 16.0%
6. CO2 < 5% 0.0%
5% ≤ x < 10% 0.5%
Changes to the field-specific components
10 ≤ x < 20% 1.0% If, on commencement of commercial production, it
20% ≤ x < 40% 1.5% becomes apparent that the field-specific components are
40% ≤ x <60% 2.0% different to what was anticipated at the time of agreeing the
x ≥ 60% 4.0% POD, the splits shall be adjusted based on the actual
7. H2S (ppm) < 100 0.0% conditions after commercial production.
100 ≤ x < 300 0.5%
300 ≤ x < 500 0.75%
Certain economic level
x ≥ 500 1.0%
8. Oil Specific Gravity API < 25 1.0% In the event that the commercial evaluation of a field or a
(API) API > 25 0.0% number of fields does not reach a certain economic level,
9. Local content (%) < 30 0.0% the contractor may receive an additional share of production
30 ≤ x < 50 2.0% of up to 5%. On the other hand, if the commerciality exceeds
50 ≤ x < 70 3.0% a certain economic level, the contractor may have to
70 ≤ x < 100 4.0% relinquish up to 5% of its share to the government
10. Production stages Primary recovery 0.0%
Secondary recovery 3.0%
Tertiary recovery 5.0%
THE ISSUE
 In the absence of cost recover y, it would be relatively dif ficult for the
host government to manage and control the project’s budget , to own the
operating facilities assets.
 The owner ship status of assets would similar to ordinar y private
company. The fur ther problems that might appear are when the contract
period has expired; the next PSC contractor’s may have to buy all the
facilities asset of the previous contractor’s, and the ASR liability is held
by the own
 Through cost recover y mechanism, the host government has an authority
to: prioritizing the implementation of local content policy, controlling
over possible practice of transfer pricing between af filiated companies
 From PSC contractor’s per spective, the gross split PSC model may deter
marginal project, since it is not profit related and a r eg ressive
instrument
 The saving index concept may be applied by PSC contractor in order to
keep their profit.
 The saving cost in term of investment on E&P activities will be af fected
to the reser ves, production, and profit for both par ties.
 Uncer tainty on rules on tax deductibility, whether will be subject to
specific tax rules for upstream activities or to the general income tax
rules.
STANDARD VS. GROSS SPLIT PSC
3. SLIDING SCALE PSC

 Sliding scale is a mechanism with a more flexible profit share


depending on some parameter, such as production, water depth,
cumulative production, price, location, IRR (Johnston, 2003),
profitability (cost and price), R -factor (cost and profit)
 As well as PSC standard but with dynamic profit sharing that defined by
R -factor scheme based on project profitability
𝑐𝑜𝑛𝑡𝑟𝑎𝑐𝑡𝑜 𝑟 ′ 𝑠 𝑎𝑐𝑐𝑢𝑚𝑢𝑙𝑎𝑡𝑒𝑑 𝑟𝑒𝑣𝑒𝑛𝑢𝑒𝑠 (𝑡𝑜 𝑑𝑎𝑡𝑒 )
𝑅 − 𝑓𝑎𝑐𝑡𝑜𝑟 =
𝑐𝑜𝑛𝑡𝑟𝑎𝑐𝑡𝑜 𝑟 ′ 𝑠 𝑎𝑐𝑐𝑢𝑚𝑙𝑎𝑡𝑒𝑑 𝑐𝑜𝑠𝑡𝑠 (𝑡𝑜 𝑑𝑎𝑡𝑒 )
 Revenue after tax and royalty
 R=1 is a breakeven point for contractor
 R>1 means that the contractor can make more profit
 The R -factor (ratio -factor) scheme is a device to relate government’s
share of profit oil to the profitability of the project, thus make it a
progressive instrument
 The government’s share of profit oil increases as the R -factor increases
 As the project profitability increases (when the oil price and production is high),
the contractor’s take flexes downward, that progressively increasing the
government take (GT)
 The R -factor can also used to define the ceiling of cost recover y
R-FACTOR AND SHARE SPLIT

 R-factor to defined the split and cost recover y ceiling


c). PSC with Sliding Scale
Contr. Profit Split (before tax) Cost Recovery Ceiling
R-Factor R-Factor
Reserves
< 1.00 1.25 1.5 2 < 1.00 1.25 1.5 2
<100 45% 40% 35% 30% 60% 60% 50% 50%
100-500 45% 40% 35% 30% 60% 60% 50% 50%
>500 50% 45% 40% 35% 60% 60% 50% 50%

 The split in most countries ranges from 10 -50% for the contractor
 It is negotiable before the contract is signed and is depends on
geopotential, costs, infrastructure, technologies, political stability,
and other factor that may influence the business decision
4. INSENTIF

 Kontraktor dapat mengajukan insentif sesuai isi


kontrak PSC-KKKS
 Pencantuman insentif dalam usulan POD tidak
berarti insentif tersebut akan disetujui oleh
SKKMIGAS
 Persetujuan / penolakan atas insentif akan
dicantumkan dalam surat persetujuan POD
 Insentif lain yang tidak tercantum dalam kontrak
KKKS dapat dicantumkan dalam POD setelah
mendapatkan persetujuan dari Kementrian
ESDM
JENIS-JENIS INSENTIF

Jenis-jenis insentif dalam Pengembangan


Lapangan Migas:
a. Insentif Investment Credit
b. Insentif DMO
c. Insentif Interest Cost Recovery (ICR)
d. Insentif Lapangan Marginal
A. INSENTIF INVESTMENT CREDIT

 Investment credit (kredit investasi) merupakan insentif


pemerintah kepada kontraktor atas nilai investasi kapital untuk
pengembangan fasilitas produksi Secrec/EOR
 Investment credit akan diperhitungkan setelah ada incremental
(tambahan produksi sebagai akibat dari Secrec/EOR).
 Besar Investment credit adalah 15-20% dari nilai kapital
pembangunan fasilitas produksi yang diambil sebelum cost
recovery
 Karena merupakan bentuk penghasilan bagi kontraktor, maka
insentif Investment Credit harus dikenai pajak
 Insentif investment credit juga diberikan untuk pengembangan
lapangan secondary dan tertiary recovery
 Tujuan insentif Investment Credit adalah memberikan insentif
bagi kontraktor agar mau melakukan pengembangan lapangan
lanjutan
CONTOH INVESTMENT CREDIT

Case 1: Cost Recovery 50% Gross revenue

IC menambah bagian kontraktor


CONTOH INVESTMENT CREDIT (2)

Case 2: Cost Recovery 100% Gross revenue

IC mengurangi bagian kontraktor


B. INSENTIF DMO

 Domestik Market Obligation (DMO) merupakan kewajiban kontraktor


untuk menyerahkan sebagian share minyaknya kepada pemerintah untuk
memenuhi kebutuhan bahan bakar minyak dalam negeri dan sebagai
imbalannya, pemerintah memberikan DMO Fee kepada kontraktor
 Dalam hal kontraktor mendapatkan insentif DMO (insentif DMO Holiday),
DMO Fee selama 60 bulan sejak produksi awal yang dibayarkan oleh
pemerintah, besarnya sama dengan harga minyak ekspor
 Insentif DMO bertujuan untuk meningkatkan kegiatan eksplorasi di
wilayah kerja bersangkutan sehingga dapat ditemukan temuan-temuan
migas baru. Adanya insentif DMO ini merupakan salah satu penyebab
kenapa kontraktor memproduksikan minyaknya setinggi-tingginya di awal
masa produksi
 Insentif DMO berlaku untuk lapangan baru (new field) berdasarkan
kajian dengan matrik penilaian new field. Insentif ini diberlakukan juga
untuk tambahan minyak dari kegiatan secondary recovery dan tertiary
recovery
DMO

DMO tidak terjadi


apabila masih ada
biaya operasi yang
belum dikembalikan
(unrecovered cost)

Tunda
DMO
holiday
C. INSENTIF INTEREST RECOVERY

o Insentif Interest Cost Recovery (ICR) adalah insentif yang


diberikan kepada KKKS untuk meningkatkan tingkat
pengembalian investasi ke level yang wajar.
o ICR dikenakan pada investasi yang belum memperoleh
pengembalian (unrecovered balance of investment cost )
o Insentif diajukan case by case, biasanya untuk lapangan gas
karena pada saat harga rendah, proyek dianggap kurang
ekonomis
o ICR dihitung setiap tahun dari %interest (LIBOR+Spread )
sebelum pajak dikalikan dengan jumlah biaya capital yang
belum terdepresiasi.
o Insentif ICR dikenakan pajak karena merupakan penghasilan
bagi kontraktor
o Sudah tidak diberlakukan (PP 79/2010 pasal 13 poin w)
D. INSENTIF LAPANGAN MARJINAL
(PERMEN ESDM NO.8/2005)
o Lapangan minyak marginal adalah lapangan dalam WK berstatus
produksi, yang belum ekonomis untuk diproduksikan berdasarkan terms
& conditions economic pada saat tersebut.
o Insentif yang diberikan terhadap pengembangan lapangan minyak
marginal yang berupa pengembalian tambahan biaya operasi sebesar
20% dan karena merupakan bentuk penghasilan, insentif ini dikenakan
pajak.
o Indikator yang dipakai dalam penentuan kategori lapangan minyak
marginal pada saat pengajuan usulan adalah IRR kontraktor pada harga
minyak US$25/BBL , jika IRR < 15%, maka akan mendapat insentif dan jika
IRR > 15%, maka tidak mendapat insentif.
o Lapangan yang sudah disetujui untuk mendapatkan insentif lapangan
marginal, kinerja keekonomiannya akan dievaluasi setiap tahun, apabila
dalam implementasinya IRR kumulatifnya > 30%, maka insentif tersebut
akan dicabut
o Tujuan pemberian insentif adalah membantu keekonomian proyek yang
dikerjakan kontraktor, bukan membuat kontraktor mendapat keuntungan
berlebih
5. PERHITUNGAN KEEKONOMIAN

Berdasarkan data produksi, biaya dan harga


minyak dan/atau gas, flat dalam US Dollar (US$),
dibuat evaluasi keekonomian sebagai base case
dengan melampirkan spread sheet perhitungan
dan rangkuman indikator keekonomian

*) Model keekonomian mengacu pada kontrak K3S


6. INDIKATOR KEEKONOMIAN

o Pemerintah :
1. Penerimaan pemerintah / GOI (Government Income) dalam
Present Value
2. Persentase pendapatan pemerintah terhadap keuntungan
(Government take / GT)
3. Persentase pendapatan pemerintah terhadap Gross Revenue
(GSGR)

o Kontraktor :
1. Net Cash flow (NCF)
2. NCF/Gross Revenue
3. Cost Recovery/Gross Revenue
4. Net Present Value (NPV). (Disc. factor 10%)
5. Internal Rate of Return (IRR)
STRUCTURE SYSTEM

 Progressive: The way that government take increases


as project profitability increases
 Regressive: government increases as project
profitability decreases or vice versa
 Proportional
Fig: Proportion of government take in relation to
net cash flow applied in different fiscal regime
GOVERNMENT TAKE

Parameter yang biasa digunakan


pemerintah untuk menilai daya tarik
fiskal adalah:
 Persentase penerimaan pemerintah
dari keuntungan atau disebut
Government Take (GT):
Government take = Total
Government share / (Gross
revenue – Cost recover y)
 Bagian pemerintah dari
penerimaan bruto atau Government Profitability
Share of Gross Revenue (GSGR):
GSGR = Total Government share /
Gross Revenue

Mengapa hasil GT tidak sama dengan 85%?


GAMBARAN KEEKONOMIAN POD
7. SENSITIVITAS KEEKONOMIAN

 Sensitivitas keekonomian digunakan sebagai salah satu


acuan pertimbangan pengambilan keputusan
diperlukannya revisi atau tidak
 Analisis sensitivitas penerimaan pemerintah dilakukan
minimal berdasarkan perubahan 4 (empat) parameter,
yaitu:
 Harga (minyak & gas),
 Biaya kapital
 Biaya operasi
 Produksi
 Hasil analisis sensitifitas ditampilkan dalam bentuk spider
diagram atau tornado chart dengan varians 20%
SENSITIVIT Y CHART

Tornado Chart

Spider Diagram
KOMERSIALITAS GAS

 Berisi penjelasan perkembangan pasar gas di sekitar


wilayah kerja dan perkembangan diskusi dengan calon
pembeli serta dokumen jual beli gas (term &
condition) yang telah disepakati
 Dokumen perjanjian jual beli gas antara lain:
 MOU (Memorandum of Understanding)
 HOA (Head of Agreement)
 Existing gas contract
MOU - HOA

 A “memorandum” of “understanding” is simply a document


recording the understanding of the par ties, in the sense that
it is at this stage just an understanding, not an agreement
where ever yone agrees to be bound .
 A “heads” of “agreement” is a document that sets out the
main heads of an agreement that has already been concluded
where ever yone agrees to be bound . This is usually just a
preliminar y agreement in that you agree on cer tain things
(price, confidentiality, exclusive negotiations, timing of due
diligence, etc.) and that you will have a formal agreement if
ever ything proceeds according to plan
 MoU used when you have an understanding, but no concluded
agreements on the points being discussed.
 HoA used when you have some agreement on some of the
points and want a roadmap for getting to a full contract.
LAIN-LAIN
SANKSI

 Sanksi Umum
 Sanksi untuk Pelaksanaan POD I
 Sanksi untuk Pelaksanaan POD Selanjutnya
 Sanksi untuk Pelaksanaan POFD
 Sanksi untuk Pelaksanaan POP
SANKSI UMUM

 Surat peringatan (max. 3x) diberikan jika terdapat


perbedaan antara realisasi dengan rencana dalam POD
yang disetujui (Approved POD)
 Penghentian pelaksanaan Approved POD jika setelah
surat peringatan ketiga tidak ada perbaikan
pelaksanaan kegiatan POD
 Penghentian pelaksanaan Approved POD tanpa
melalui mekanisme surat peringatan jika perbedaan
antara realisasi dan rencana mengakibatkan turunnya
pendapatan pemerintah secara signifikan
SANKSI UNTUK PELAKSANAAN POD I

 KKKS wajib mengembalikan Wilayah kerja apabila


dalam waktu 5 (lima) tahun sejak memperoleh
persetujuan POD I tidak melaksanakan kegiatan sesuai
rencana POD I yang disetujui, yang disebabkan oleh
kesengajaan atau kelalaian KKKS atau tidak ada itikad
baik dalam melaksanakan kegiatan selain force
majeure
 Perpanjangan jangka waktu dari Kementrian ESDM
dalam hal pengembangan lapangan gas bumi apabila
sampai dengan 5 (lima) tahun sejak diperolehnya
persetujuan POD I belum terdapat perikatan jual-beli
gas bumi
SANKSI UNTUK PELAKSANAAN
POD SELANJUTNYA
 Persetujuan POD tidak berlaku apabila dalam waktu 2
(dua) tahun sejak memperoleh persetujuan POD
selanjutnya tidak memulai kegiatan sesuai rencana
POD yang disetujui
 KKKS dapat mengajukan kembali usulan POD sesuai
data terbaru
 Pengalihan lapangan ke operator lain dilakukan
apabila KKKS tidak mengajukan kembali usulan POD
dalam waktu 2 (dua) tahun sesuai data terbaru
SANKSI UNTUK PELAKSANAAN POFD

 Persetujuan POFD tidak berlaku apabila dalam waktu


2 (dua) tahun sejak memperoleh persetujuan POFD
tidak memulai kegiatan sesuai rencana POFD yang
disetujui
SANKSI UNTUK PELAKSANAAN POP

 Persetujuan POP tidak berlaku apabila dalam waktu 2


(dua) tahun sejak memperoleh persetujuan POP tidak
memulai kegiatan sesuai rencana POP yang disetujui

Anda mungkin juga menyukai