Anda di halaman 1dari 30

BIOEKOLOGI SERANGGA HAMA GUDANG

dan PENGENDALIANNYA

Oleh:
Drs. Koespriyadi, SP., MM.

Disampaikan pada:
Pelatihan Petugas Teknis Penjamah Pestisida (Teknisi) dan Petugas Penanggung Jawab Teknis (Supervisor)
DPD Aspphami Jawa Timur 2018

Surabaya, 23 – 27 Juli 2018


PEST

OPT Hama
Penyakit

erangga Menguntungkan
Merugikan
PENGERTIAN
Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT):
Semua organisme yang dapat merusak, mengganggu kehidupan
au menyebabkan kematian tumbuhan;

Tumbuhan:
Semua jenis sumber daya alam nabati dalam keadaan hidup
atau mati, baik belum maupun telah diolah;

OPT Karantina (OPTK):


OPT yang ditetapkan Pemerintah untuk dicegah masuknya ke
dalam dan tersebarnya di dalam wilayah Negara RI.
OPTK katagori A.1.:
OPT yang mempunyai potensi merugikan ekonomi nasional
yang belum terdapat di dalam wilayah Negara RI ;

OPTK kategori A2:


OPT yang mempunyai potensi merugikan ekonomi nasional
yang telah terdapat di dalam wilayah Negara RI tetapi
belum tersebar luas dan sedang dikendalikan ;

Media Pembawa OPTK:


Tumbuhan dan bagian-bagiannya dan atau benda lain yang
dapat membawa OPTK ;
OPTK Golongan I:
OPTK yang tidak dapat dibebaskan dari Media
Pembawanya dengan cara perlakuan;

OPTK Golongan II:


OPTK yang dapat dibebaskan dari Media Pembawanya
dengan cara perlakuan ;

OPT Penting:
OPT selain OPTK yang keberadaannya pada benih
tanaman yang dilalulintaskan dapat menimbulkan
pengaruh yang merugikan secara ekonomis terhadap
tujuan penggunaan benih tanaman tersebut dan ditetapkan
oleh Menteri untuk dikenai tindakan Karantina Tumbuhan
 Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT), a.l.:
- Mamalia
- Aves
- Weeds
- Akarina (Mites, Tungau)
- Snail/Slug
- Insecta (Serangga)
- Microbe: Nematoda, Cendawan, Protozoa, Bakteri, Virus, dll.
 Populasi Serangga
*Faktor dalam - (pembawaan, genetis)
*Faktor luar - (ekologis)
- Makanan
- Iklim
- Musuh alami
- Kegiatan manusia

 Kerugian Oleh Hama Serangga Gudang


*Produk dunia 10%
*Produk negara tropis dan sub tropis 30-40%
 Sign of Investation
- Live insects
- Dead insects (parts of insects)
- Larva (different stage)
- Pupa
- Caste skin
- Webbing

 Method of Detection
- Naked eyes
- Hand lens
- Stereozoom
- Sieves
- Odour
- X-Ray
 Determinasi
- Kunci determinasi
- Koleksi :
* Koleksi hidup
* Koleksi mati
* Gambar
- Literatur/Pustaka
- Kerja sama
MORFOLOGI SERANGGA
BIOLOGI SERANGGA
KLASIFIKASI SERANGGA

Kingdom : Animal
Filum : Arthropoda
Kelas : Insecta
Ordo : Coleoptera Lepidoptera
Famili : Curculionidae Gelechiidae
Genus : Sitophilus Sitotroga
Sitophilus Sitotroga

Spesies : oryzae cerealella


oryzae cerealella
BIOEKOLOGI

 ≡ Ekologi

 Adalah ilmu yang mempelajari hubungan makhluk hidup


dengan lingkungannya

 Bioekologi hama gudang merupakan hubungan antara


hama gudang dengan lingkungannya
FAKTOR EKOLOGI

Faktor Iklim
- Temperatur
- Kelembaban
- Kadar air
- Aerasi
Faktor Makanan
- Cukup
- Sesuai
* Unsur yang Diperlukan
* Rendahnya Kadar Air
* Permukaan Material
* Bentuk Material
FAKTOR EKOLOGI

3. Faktor Musuh Alami


- Parasit
- Predator

4. Faktor Kegiatan Manusia


ENGENDALIAN SERANGGA HAMA GUDANG

Mekanis
Biologis
Chemis, al:
 - Spraying
 - Fogging
 - Dusting
 - Fumigation
Manipulasi ekologi
Peraturan Perundangan/Quarantine
MANIPULASI EKOLOGI

1. Sortasi → pemilihan
2. Pengolahan → pengeringan
3. Penataan → gudang teratur, ruang bersih, aerasi
Larva Lepidoptera

Larva Coleoptera
Sitophilus zeamais
Necrobia rufipes
Oryzaephilus surinamensis
Rhyzopertha dominica

Dinoderus minutus
Ahasverus advena
Lasioderma serricorne
Stegobium paniceum
Tribolium castaneum
Trogoderma granarium
Ephestia sp.
Sitotroga cerealella
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai