Anda di halaman 1dari 4

FLOW CHART SOP SURAT MASUK

NO KEGIATAN PELAKSANA MUTU BAKU KETERANGAN.

Kepala Kasubag Agendaris Unit Staf Kelengkapan Waktu Output


Puskesmas TU Pengolah

1 Membuka surat masuk Surat masuk 5 menit Surat masuk SOP Surat Masuk
dan mencatat pada teragenda secara
agenda surat masuk elektronik
elektronik.

2 Membuat lembar Surat Masuk, 5 menit Lembar Disposisi


disposisi kemudian Lembar
menyajikan kepada Disposisi
kepala puskesmas.

3 Memberikan disposisi Surat Masuk, 10 menit Disposisi


kepada Kasubag TU Lembar
untuk ditindaklanjuti. Disposisi

4 Meneruskan disposisi Surat Masuk, 5 menit Disposisi


kepada unit pengolah Lembar
Disposisi

5 Menindaklanjuti disposisi Surat Masuk, 15 menit Tindak lanjut


Kepala Puskesmas. Lembar
Disposisi

6 Mendokumentasikan Surat Masuk, 5 menit Arsip Surat Masuk


surat masuk secara Lembar Elektronik
elektronik. Disposisi

FLOW CHART SOP SURAT KELUAR


NO KEGIATAN PELAKSANA MUTU BAKU KETERANGAN.

Kepala Kasubag Agendaris Unit Staf Kelengkapan Waktu Output


Puskesmas TU Pengolah

1 Membuat surat keluar Disposisi 15 menit Draft surat SOP Surat Keluar

2 Mengoreksi surat keluar, Disposisi 5 menit Naskah Surat


jika benar teruskan, jika keluar
benar salah
salah kembali

3 Menandatangani surat Naskah Surat 5 menit Surat keluar


keluar keluar ditandtangani

4 Memberi nomor surat Agenda Surat 5 menit Surat keluar diberi


sesuai urutan pada Elektronik nomor surat dan
agenda surat keluar dan cap dinas
membubuhi cap dinas

5 Mendokumentasikan Arsip surat. 5 menit Surat keluar


surat keluar pada arsip terdokumentasi
surat.

6 Mencatat pada buku Buku 5 menit Surat keluar


ekspedisi surat. ekspedisi,
surat keluar.

7 Mengirim surat sesuai Buku Menyesuaikan Surat terkirim


alamat ekspedisi ,
Surat keluar.

FLOW CHART SOP SURAT KETERANGAN DOKTER (SKD)

NO KEGIATAN PELAKSANA MUTU BAKU KETERANGAN.


Kepala Kasubag Agendaris Dokter Staf Kelengkapan Waktu Output
Puskesmas TU

1 Mendaftar pemohon dan Karcis, Form 5 menit Lembar CM SOP Surat Keterangan
menyiepkan catatan CM Dokter
medik.

2 Melakukan pemeriksaan Lembar CM 10 menit CM hasil


kesehatan dan mencatat pemeriksaan
hasilnya pada CM.

3 Mengagendakan hasil CM hasil 5 menit Agenda SKD


pemeriksaan kesehatan pemeriksaan elektronik
pada agenda SKD
elektronik

4 Mencetak SKD dan Form SKD 5 menit Print out Surat


memintakan tandatangan Elektronik keterangan dokter
dokter pemeriksa

5 Menandatangani SKD Arsip surat. 5 menit SKD


tertandatangani

6 Membubuhi cap dinas Buku 5 menit Arsip Surat Masuk


dan memasukan SKD ke ekspedisi, Elektronik
amplop kemudian surat keluar.
menyerahkan kepada
pemohon.

Anda mungkin juga menyukai