Anda di halaman 1dari 12

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)


UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK Laboratorium UM


Bidang Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika
Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak
Mata Pelajaran : C-3. Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak
Kelas/Semester : XII/Gasal
Alokasi Waktu : 6 × 40 = 240 menit (1× pertemuan)
Materi Pokok : Konsep Perangkat Lunak Mobile
A. Kompetensi Inti
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja teknik komputer dan jaringan
pada tingkat teknis, spesifikasi detail
KI 4 : Menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar
3.25 Memahami teknologi pengembangan aplikasi mobile sebagai landasan
pemahaman untuk pengembangan aplikasi mobile menggunakan
Android Studio
4.25 Mengumpulkan informasi tentang teknologi pengembangan aplikasi
mobile sebagai landasan pemahaman untuk pengembangan aplikasi
mobile menggunakan Android Studio

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.25.1 Menguraikan konsep teknologi aplikasi mobile.
3.25.2 Mengemukakan sistem operasi perangkat mobile.
3.25.3 Mengemukakan penggunaan perangkat lunak aplikasi mobile.
4.25.1 Menjabarkan konsep teknologi aplikasi mobile.
4.25.2 Menjelaskan sistem operasi perangkat mobile.
4.25.3 Mencontohkan penggunaan perangkat lunak aplikasi mobile.

D. Tujuan Pembelajaran
3.25.1.1 Melalui kegiatan diskusi secara berkelompok, peserta didik mampu
menguraikan konsep teknologi aplikasi mobile dengan cermat dan
tekun.

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 1 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

3.25.2.1 Melalui kegiatan diskusi presentasi, peserta didik mampu


mengemukakan sistem operasi perangkat mobile dengan tepat dan
teliti.
3.25.3.1 Melalui kegiatan diskusi presentasi, peserta didik mampu
mengemukakan penggunaan perangkat lunak aplikasi mobile dengan
berani dan bertanggung jawab.
4.25.1.1 Melalui kegiatan diskusi secara berkelompok, peserta didik mampu
menguraikan konsep teknologi aplikasi mobile dengan cermat dan
tekun.
4.25.2.1 Melalui kegiatan diskusi presentasi, peserta didik mampu
mengemukakan sistem operasi perangkat mobile dengan tepat dan
teliti.
4.25.3.1 Melalui kegiatan diskusi presentasi, peserta didik mampu
mengemukakan penggunaan perangkat lunak aplikasi mobile dengan
berani dan bertanggung jawab.

E. Materi Pembelajaran
1. Konsep teknologi aplikasi mobile.
2. Macam-macam sistem operasi perangkat mobile.
3. Prosedur penggunaan perangkat lunak mobile.

F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Pembelajaran saintifik
Model : Pembelajaran inkuiri terbimbing (guided-inquiry learning)
Metode : Ceramah, diskusi, penugasan, observasi, dan unjuk kerja

G. Kegiatan Pembelajaran
Deskripsi
Alokasi
Kegiatan
Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Pendahuluan Orientasi Orientasi
Guru membuka pertemuan Peserta didik menjawab 1 menit
mengucap salam dengan salam dengan tertib dan
penuh syukur dan santun. santun.

Guru meminta ketua kelas Ketua kelas memimpin doa 1 menit


memimpin doa dengan memulai pembelajaran
tertib. dengan tertib.

Apersepsi Apersepsi
Guru memberikan apersepsi Peserta didik mendengarkan 5 menit
awal kepada peserta didik penjelasan guru dengan
tentang tema yang akan saksama.
diajarkan dengan analogi
yang melibatkan KI-1 dan
KI-2 dengan sabar.

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 2 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Deskripsi
Alokasi
Kegiatan
Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Motivasi Motivasi
Guru menjelaskan manfaat Peserta didik mendengarkan 5 menit
penguasan kompetensi penjelasan guru dengan
dasar ini sebagai modal saksama.
awal untuk menguasai
pasangan kompetensi dasar
lainnya yang tercakup
dalam mata pelajaran
C-3. Pemrograman Web dan
Perangkat Bergerak dengan
sabar dan tekun.

Pemberian Acuan Pemberian Acuan


Guru menjelaskan Peserta didik mendengarkan 3 menit
pendekatan, model, dan penjelasan guru dengan
metode pembelajaran yang saksama.
digunakan dengan sabar dan
tekun.
Inti (Model pembelajaran (Model pembelajaran
guided-inquiry learning) guided-inquiry learning)
(Pendekatan saintifik) (Pendekatan saintifik)

Orientasi masalah Orientasi masalah


(Orientation) (Orientation)
Mengamati Mengamati
Guru memunculkan Peserta didik tertarik 10 menit
ketertarikan peserta didik mengamati presentasi
untuk mengamati materi tentang ragam
presentasi materi ragam teknologi pengembangan
teknologi pengembangan aplikasi mobile sebagai
aplikasi mobile sebagai landasan pemahaman untuk
landasan pemahaman untuk pengembangan aplikasi
pengembangan aplikasi mobile menggunakan
mobile menggunakan Android Studio dengan tekun
Android Studio dengan dan saksama.
sabar dan percaya diri.

Menanya Menanya
Guru menstimulasi dan Peserta didik terstimulasi 15 menit
memotivasi peserta didik dan termotivasi untuk
sekaligus memberikan memberikan jawaban atas
kesempatan untuk pertanyaan singkat dan
memberikan jawaban atas mengajukan pertanyaan
pertanyaan singkat dan awal dan mengenai materi
mengajukan pertanyaan pembelajaran ragam
awal tentang materi ragam teknologi pengembangan
teknologi pengembangan aplikasi mobile sebagai
aplikasi mobile sebagai landasan pemahaman untuk
landasan pemahaman untuk pengembangan aplikasi
pengembangan aplikasi mobile menggunakan
mobile menggunakan

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 3 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Deskripsi
Alokasi
Kegiatan
Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Android Studio dengan Android Studio dengan
percaya diri. percaya diri.

Pengumpulan data dan Pengumpulan data dan


verifikasi (Exploration) verifikasi (Exploration)
Mengumpulkan Informasi Mengumpulkan Informasi
Guru memberikan Peserta didik dalam bentuk 40 menit
kesempatan pada peserta kelompok 3-5 orang
didik dalam bentuk berupaya melakukan
kelompok 3-5 orang untuk observasi, mengumpulkan
melakukan observasi, dan menganalisis informasi,
mengumpulkan dan serta membangun hipotesis
menganalisis informasi, berdasarkan permasalahan
serta membangun yang diajukan guru tentang
hipotesis berdasarkan materi pembelajaran ragam
permasalahan yang diajukan teknologi pengembangan
guru tentang materi ragam aplikasi mobile sebagai
teknologi pengembangan landasan pemahaman untuk
aplikasi mobile sebagai pengembangan aplikasi
landasan pemahaman untuk mobile menggunakan
pengembangan aplikasi Android Studio aplikasi
mobile menggunakan dengan tekun.
Android Studio aplikasi
dengan sabar dan percaya
diri.

Pengumpulan data melalui Pengumpulan data melalui


eksperimen (Concept eksperimen (Concept
formation) formation)
Mengolah/Menalar Mengolah/Menalar 25 menit
Guru membantu peserta Peserta didik dalam bentuk
didik dalam bentuk kelompok 3-5 orang
kelompok 3-5 orang untuk berdiskusi untuk
menemukan hubungan menemukan hubungan
antarkonsep dan antarkonsep disertai dengan
mendorong peserta didik berpikir kritis dan analitis
untuk berpikir kritis dan untuk membangun
analitis untuk membangun kesimpulan.
kesimpulan dengan sabar
dan tekun.

Pengorganisasian dan Pengorganisasian dan


formulasi eksplanasi formulasi eksplanasi
(Application) (Application)
Guru membimbing peserta Peserta didik menyusun
didik dalam menyusun konsep berupa
konsep berupa pengetahuan baru yang
pengetahuan baru yang telah diperoleh, yang dapat
telah diperoleh, yang diaplikasikan dalam
dapat diaplikasikan dalam berbagai situasi seperti
berbagai situasi seperti latihan (exercise) yang

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 4 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Deskripsi
Alokasi
Kegiatan
Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
latihan (exercise) yang memungkinkan peserta didik
memungkinkan peserta untuk menerapkannya pada
didik untuk menerapkannya situasi sederhana dengan
pada situasi sederhana tekun dan cermat
dengan sabar dan tekun.

Analisis proses inkuiri Analisis proses inkuiri


(Closure) (Closure)
Mengkomunikasikan Mengkomunikasikan
Guru mengarahkan peserta Peserta didik melaporkan 90 menit
didik untuk mampu hasil temuannya,
melaporkan hasil merefleksi apa yang telah
temuannya, merefleksi dipelajari, hingga
apa yang telah dipelajari, mengonsolidasikan
hingga mengonsolidasikan pengetahuannya dalam
pengetahuannya dalam bentuk presentasi kelompok
bentuk presentasi kelompok dengan tekun dan cermat.
dengan sabar dan percaya
diri.

Penutup Rangkuman dan Refleksi Rangkuman dan Refleksi


Guru memberikan Peserta didik menanyakan 35 menit
kesempatan kepada peserta hal-hal yang masih
didik untuk bertanya diragukan dan melaksanakan
mengenai hal-hal yang evaluasi dengan jujur dan
masih ragu dan penuh rasa tanggung jawab.
melaksanakan evaluasi
dengan penuh rasa
tanggung jawab.

Guru memberikan Peserta didik 5 menit


kesempatan pada peserta mengemukakan kesimpulan
didik untuk mengutarakan materi dengan sabar dan
kesimpulan materi dengan tekun.
sabar dan tekun.

Tindak Lanjut Tindak Lanjut


Guru memberi tugas tindak Peserta didik mencatat 3 menit
lanjut untuk pertemuan penjelasan guru tentang
selanjutnya dengan tekun. tugas tindak lanjut untuk
pertemuan selanjutnya
dengan cermat.

Guru menutup pertemuan Ketua kelas memimpin doa 2 menit


dengan meminta ketua kemudian dilanjutkan
kelas memimpin doa dengan menjawab salam
kemudian dilanjutkan guru dengan penuh rasa syukur
mengucapkan salam dan santun.
penutup dengan penuh rasa
syukur dan santun.

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 5 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik Penilaian
Teknik
No Ranah Kompetensi Bentuk Penilaian
Penilaian
1 Pengetahuan Tes Tes tertulis
3.25 Memahami teknologi tertulis Peserta didik mengerjakan
pengembangan aplikasi mobile tes tertulis dalam format
sebagai landasan pemahaman untuk pilihan ganda
pengembangan aplikasi mobile
menggunakan Android Studio
2 Keterampilan Produk Produk
4.25 Mengumpulkan informasi Peserta didik membuat
tentang teknologi pengembangan produk berupa file presentasi
aplikasi mobile sebagai landasan tentang teknologi-teknologi
pemahaman untuk pengembangan yang digunakan untuk
aplikasi mobile menggunakan pengembangan aplikasi
Android Studio mobile serta dipresentasikan
dalam pertemuan
selanjutnya.

2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan
Tes Tertulis
 Instrumen Soal
Mata Pelajaran : C-3. Pemrograman Web dan Perangkat
Bergerak
Model Pembelajaran : Pembelajaran inkuiri terbimbing (guided-
inquiry learning)
Kompetensi Dasar : 3.25 Memahami teknologi pengembangan
aplikasi mobile sebagai landasan pemahaman
untuk pengembangan aplikasi mobile
menggunakan Android Studio.

Indikator
IPK Jenis Soal Soal
Soal
3.25.1 1. Peserta Pilihan ganda 1. Teknologi mobile lahir
Menguraikan didik mampu karena kebutuhan manusia
konsep menguraikan yang semakin dinamis dan
teknologi konsep aplikasi progresif. Hal tersebut tak
aplikasi mobile. mobile lepas dari pengaruh ... yang
membuat manusia
menggantungkan seluruh
kebutuhan ...-nya di sana.
a. internet; hidup
b. informasi; internet
c. internet; informasi
d. kehidupan; sehari-hari

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 6 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Indikator
IPK Jenis Soal Soal
Soal
2. Peserta 2. Teknologi mobile
didik mampu senantiasa berkembang dari
menguraikan masa ke masa. Salah satu
perkembangan perusahaan yang menjadi
teknologi benchmark terhadap revolusi
mobile penggunaan teknologi mobile
ialah ... dari ...
a. Microsoft; Inggris
b. Sputnik; Uni Soviet
c. Apple; Amerika Serikat
d. Nokia; Finlandia

3. Peserta 3. Pada zaman ini, perangkat


didik mampu mobile memiliki beraneka
menguraikan ragam jenis, fungsi, maupun
macam-macam bentuk. Di antara perangkat
teknologi mobile yang saat ini ada, ada
mobile sebuah perangkat yang tidak
berbentuk smartphone,
namun berbentuk seperti
aksesoris yang lain,
contohnya ...
a. Google Glass dan iWatch
b. Android dan iPhone
c. Siemens dan AR
d. Google dan iGlass

3.25.2 1. Peserta Pilihan ganda 4. Di antara sistem operasi


Mengemukakan didik mampu mobile yang ada di pasaran
sistem operasi mengemukakan saat ini, berdasarkan survei
perangkat jenis-jenis Gartner (2019) yang menjadi
mobile. sistem operasi ‘raja’ smartphone dunia ialah
perangkat smartphone dengan sistem
mobile operasi ...
a. Android
b. Microsoft
c. Blackberry
d. Apple

2. Peserta 5. Ketika kita mengupdate


didik mampu story di Instagram di
mengemukakan smartphone berbasis Android
perbedaan dan iPhone, tampak
sistem operasi perbedaan yang cukup
perangkat mendasar, yakni tingkat
mobile kualitas gambar yang berbeda
jauh. Mengapa hal ini bisa
terjadi?
a. iOS lebih mahal dari
Android
b. frame rate iOS lebih
tinggi ketimbang Android

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 7 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Indikator
IPK Jenis Soal Soal
Soal
c. Android lebih efisien
ketimbang iOS
d. Kompresi iOS lebih tinggi

3. Peserta 6. Smartphone yang dibangun


didik mampu dengan sistem operasi iOS
mengemukakan memiliki beberapa
kekurangan kekurangan di antaranya ...
dan kelebihan a. developing aplikasi yang
sistem operasi sulit
perangkat b. dukungan aplikasi yang
mobile tidak banyak
c. harganya relatif mahal
d. memiliki fitur yang
dibatasi di negara tertentu
3.25.3 1. Peserta Pilihan ganda 7. Beberapa aplikasi di
Mengemukakan didik mampu Android diciptakan untuk
penggunaan mengemukakan media sosial. Salah satunya
perangkat berbagai ..., yakni aplikasi media
lunak aplikasi macam aplikasi sosial yang menitikberatkan
mobile. mobile pada fitur chat.
a. Facebook
b. Instagram
c. WhatsApp
d. Twitter

2. Peserta 8. Jika dibandingkan dengan


didik mampu WPS Office, Google Docs
mengemukakan memiliki beberapa kelebihan,
perbandingan salah satunya ...
antaraplikasi a. terintegrasi Google Drive
mobile sehingga mendukung
penyimpanan awan
b. aplikasi bawaan
smartphone Android
c. mendukung penyimpanan
internal dan SD Card
d. memiliki fitur print as PDF
sehingga memudahkan
pertukaran file

3. Peserta 9. Jika kita ingin


didik mampu mengambangkan aplikasi
mengemukakan Android, maka yang paling
berbagai tepat adalah menggunakan ...
macam tools karena ...
untuk a. Eclipse; mendukung ekspor
pengembangan ke iOS dan memiliki kapasitas
aplikasi mobile kecil
b. Android Studio; resmi
dari Google dan mengikuti
perkembangan

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 8 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Indikator
IPK Jenis Soal Soal
Soal
c. Canva; memudahkan user
dalam mengembangkan user
interface
d. Microsoft Visio; mengikuti
perkembangan aplikasi setiap
waktu

4. Peserta 10. Pada versi terdahulu,


didik mampu Eclipse merupakan satu dari
mengemukakan sekian tools yang populer
kekurangan untuk pengembangan
dan kelebihan aplikasi. Namun, saat ini
berbagai Google telah merilis aplikasi
macam tools resmi yakni Android Studio.
untuk Salah satu perbedaan yang
pengembangan mencolok antara kedua
aplikasi mobile aplikasi tersebut ialah ...
a. di Eclipse, seluruh tools
terintergrasi dalam satu
framework
b. di Android Studio, seluruh
tools terintergrasi dalam
satu framework
c. di Eclipse, programmer
memiliki keleluasaan untuk
mengembangkan aplikasi
dengan bahasa pemrograman
tertentu
d. di Android Studio,
programmer tidak bisa
memilih bahasa apa yang
akan digunakan untuk
pengembangan
 Kunci Jawaban
1. C 6. D
2. D 7. C
3. A 8. A
4. A 9. B
5. B 10. B

 Pedoman Penskoran
Indikator Penilaian Ranah Pengetahuan – Tes Tertulis
Skor Setiap Nomor Soal Nilai
Nama Peserta
No Akhir
Didik 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 *
1 ..................

dst ..................

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 9 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

*Nilai akhir ranah pengetahuan berdasarkan rerata dari nilai peserta


didik pada masing-masing indikator.

Indikator Penilaian Ranah Pengetahuan – Tes Tertulis


a. Jika menjawab dengan jawaban yang benar dengan skor 10
b. Jika menjawab dengan jawaban yang salah dengan skor 0
SKOR MAKSIMAL = 100

Pengolahan Nilai
Rumus pengolahan nilai adalah:
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai = × 100%
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

b. Penilaian Keterampilan
 Instrumen Penilaian
Mata Pelajaran : C-3. Pemrograman Web dan Perangkat
Bergerak
Model Pembelajaran : Pembelajaran inkuiri terbimbing (guided-
inquiry learning)
Kompetensi Dasar : 4.25 Mengumpulkan informasi tentang
teknologi pengembangan aplikasi mobile
sebagai landasan pemahaman untuk
pengembangan aplikasi mobile menggunakan
Android Studio.

Rubrik Penilaian Ranah Keterampilan


Indikator Pencapaian Kompetensi
1 2 3
4.25.1 4.25.2 4.25.3
Nama Peserta Menjabarkan Menjelaskan Mencontohkan Nilai
No
Didik konsep sistem penggunaan Akhir*
teknologi operasi perangkat
aplikasi perangkat lunak aplikasi
mobile. mobile. mobile.
1 ...................
2 ...................
dst ....................

*Nilai akhir ranah keterampilan berdasarkan maksimum dari nilai


peserta didik pada masing-masing indikator.

 Pedoman Penskoran
Indikator Skor Kategori
Pencapaian
Kompetensi 1 2 3 4
(IPK)

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 10 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

4.25.1 Tidak dapat Dapat Dapat Dapat


Menjabarkan menjabarkan menjabarkan menjabarkan menjabarkan
konsep dengan dengan dengan benar
teknologi tingkat tingkat
aplikasi kebenaran kebenaran
mobile. sedikit sebagian
4.25.2 Tidak dapat Dapat Dapat Dapat
Menjelaskan menjelaskan menjelaskan menjelaskan menjelaskan
sistem operasi dengan dengan dengan benar
perangkat tingkat tingkat
mobile. kebenaran kebenaran
sedikit sebagian
4.25.3 Tidak dapat Dapat Dapat Dapat
Mencontohka mencontohka mencontohka mencontohka mencontohka
n penggunaan n n dengan n dengan n dengan
perangkat tingkat tingkat benar
lunak aplikasi kebenaran kebenaran
mobile. sedikit sebagian

SKOR MAKSIMAL = 12

Pengolahan Nilai
Rumus pengolahan nilai adalah:
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai = × 100%
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

c. Pembelajaran Pengayaan dan Remedial


Program Remedial
Remedial Tes diberikan kepada peserta didik yang mendapatkan nilai di
bawah 71 (untuk pengetahuan dan keterampilan), dengan catatan jumlah
peserta didik yang remedialnya sebanyak maksimal 30% dari jumlah
seluruh peserta didik di kelas.
Jika jumlah peserta didik yang remedial mencapai 50% maka diadakan
remedial teaching terlebih dahulu, lalu dilanjutkan remedial tes.
Program Pengayaan
Program pengayaan diberikan/ditawarkan kepada peserta didik yang
mendapatkan nilai di atas 71 sebagai bentuk pendalaman terhadap materi
yang diberikan.

I. Alat, Media, dan Sumber Pembelajaran


1. Alat
Proyektor, laptop, spidol, papan tulis, dan lembar kerja.
2. Media
Presentasi berupa PowerPoint, SDK Android Studio, dan internet.
3. Sumber
Referensi Utama

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 11 dari 12


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
UPT PUSAT PENGEMBANGAN LABORATORIUM PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN LABORATORIUM UM


Alamat: Jalan Semarang 5 Malang Tel./Faks.: (+62) 341 551-312 ext. 500 Laman: smk.labschool.um.ac.id

Buku:
Kurniawan, Arif. 2014. Pemrograman Mobile untuk Kelas XII RPL. Malang:
SMKN 8 Malang.
Referensi Pendukung
Google Team. 2016. Android Developer Fundamental Course. Silicon Valley:
Google.
Internet

Mengetahui Malang, 3 Maret 2018


Kepala SMK Laboratorium UM Guru Praktikan I Guru Praktikan II

Dr. Hary Suswanto, M.T. Arvendo Mahardika Annisa Fitranti


NIP 197011072000121001 NIP 160533611405 NIP 160533611444

RPP SMK Laboratorium UM Halaman 12 dari 12

Anda mungkin juga menyukai