Anda di halaman 1dari 3

STERILISASI

Sterilisasi adalah proses yang menghancurkan semua bentuk kehidupan. Suatu bendaa
steril dipandang dari sudut mikrobiologi, artinya bebas dari semua bentuk kehidupan. Suatu
benda atau substansi hanya dapat steril atau tidak steril, tidak akan pernah mungkin setengah
steril atau hampir steril.

Alat yang digunakan dalam proses sterilisasi

 Sterilisator + UV Canbo

Code : 1153

Description :

Spesifikasi :
1. Sterilisator kering, 2 pintu :
- Bagian atas untuk ozon / desinfeksi
- Bagian bawah untuk sterilisasi
2. Pengoperasian :
- waktu steril 15 menit
- waktu ozon 30 menit
3. Daya tampung 3 kg
4. Daya listrik 700W
5. Dimensi 425 lbr x 362 dalam x 800 tinggi ( mm )

 Sterilisator Kering Corona ZTP80A 80

Sterilisator Kering Corona ZTP80A 80 Liter 2 pintu dapat membunuh kuman, bakteri,
virus Hepatitis B dan spora dengan teknologi ozone, dan temperatur tinggi.
Fitur:
- Model ZTP80A Double Door Dryer Sterilizer
- Interior volume 80 Ltr
- Dimensi: 480 x 425 x 857 mm
- Berat kotor: 17 Kg
- Tegangan Listrik 220V/50Hz,
- Wattage: 600 W
- DEPKES RI AKL 20903703047
- TUV Cert DIN EN ISO 9001 certificate: 011006927
- Temperature sterilisasi: 125-150C
- Ruang atas (cleaning) : Ozonisasi dan Medium Temperature digunakan untuk benda yang
tidak tahan panas
- Ruang Bawah : High temperature sterilizer untuk benda yang tahan panas hingga 150C

Protap kerja sterilisasi dengan oven (panas kering) :

1. Operator menyiapkan diri kerja dengan standar PIS


a. masker
b. handscoon
c. penutup kepala
d. kacamata google
e. jas lab
2. Alat direndam dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit dalam baskom plastik
3. Alat dicuci dengan sabun disikat dibilas dibawah air mengalir atau alat dibilas dengan
aquades
4. Alat dikeringkan dengan handuk kering atau lap steril
5. Alat dipisahkan golongan kritis, semi kritis, non kritis
6. Alat diambil dengan korentang
7. Alat kritis dimasukkan oven kotak bagian bawah disterilisasi 1 jam suhu 1800 celcius,
2 jam suhu 1600 celcius
8. Alat semi kritis dan non kritis dimasukkan kedalam kotak bagian atas atau
didesinfektan dengan alkohol 70%
9. Bila alat yang baru disterilkan itu terkontaminasi harus diserilkan kembali.
Terkontaminasi termasuk : terpapardarah, terkena air ludah,dan jatuh.

Penggunaan formalin tablet tidak diperbolehkan apabila udaranya jenuh akan


menyebabkan infeksi karsinogen

Anda mungkin juga menyukai