Anda di halaman 1dari 4

10/3/2017 Kasus Enuresis (Ngompol) pada Anak Kembar oleh Ummu Zahrotun Nadzifah - Kompasiana.

com

Ummu Zahrotun Nadzifah


(https://www.kompasiana.com/nadzifa31) FOLLOW ()

(https://www.kompasiana.com/nadzifa31)
the most beautiful time is the one with you love the most

EDUK ASI

Kasus Enuresis (Ngompol) pada Anak


Kembar

1 Desember 2014   05:11 | Diperbarui: 17 Juni 2015   16:23 | 207 | 0 | 0

Setiap janin dan bayi yang baru lahir mengeluarkan output buangan
secara otomatis. Setelah anak makin berkembang, mereka dilatih
untuk menahan re ex natural yang memerintahkan untuk buang air
kecil (BAK) dan buang air besar (BAB). Normalnya, anak yang belum
dapat menahan re ek natural untuk BAK dan BAB adalah mereka
yang berusia di bawah 5 tahun. Jadi anak-anak yang ngompol di
malam hari atau BAB di celana pada siang hari maka hal itu masih
dikatakan wajar/normal.

Selanjutnya, ketika anak berusia di atas 5 tahun dan belum dapat


menahan re ek natural untuk BAK dan BAB, apakah disebut sebagai
Daftarkan email Anda untuk mendapatkan
gangguan? cerita dan opini pilihan dari Kompasiana

Email Anda Daftar

Enuresis berasal dari bahasa Yunani en-, yang berarti “di dalam”
dan ouron, yang berarti “urine.” Enuresis merupakan kegagalan
TERPOPULER
untuk mengontrol buang air kecil setelah seseorang mencapai usia
(https://www.kompasiana.com/popular)
“normal” untuk mampu melakukan control. Diagnosis enuresis
Amien Rais Profesor Ilmu Politik
dan Setya Novanto "Profesor"
(https://www.kompasiana.com/paulodenoven
Susy Haryawan
(https://www.kompasiana.com/paulodeno
1427

https://www.kompasiana.com/nadzifa31/kasus-enuresis-ngompol-pada-anak-kembar_54f3b9b47455137e2b6c7fc6 1/4
10/3/2017 Kasus Enuresis (Ngompol) pada Anak Kembar oleh Ummu Zahrotun Nadzifah - Kompasiana.com

ditetapkan pada kasus mengompol di tempat tidur  atau BAK di


pakaian pada siang hari yang dilakukan berulang kali pada anak- Pemerintah Tulari Islamphobia
(https://www.kompasiana.com/g
anak yang berusia minimal 5 tahun. (https://www.kompasiana.com/gibranisme93
Khalil Gibran
(https://www.kompasiana.com/gibranisme
1407

Haruskah Takut pada Cinta? (14)


Saya akan menceritakan sebuah kasus mengenai enuresis pada anak (https://www.kompasiana.com/la
(https://www.kompasiana.com/latifahmaurin
Latifah Maurinta
kembar.
(https://www.kompasiana.com/latifahmau
1379

Puisi | Bentang Langit dan


Sedikit Langkah Kecil
Saya memiliki sepupu kembar perempuan. Mereka sekarang duduk di kelas (https://www.kompasiana.com/padarie)
Sahyul Padarie
2 dan berusia 8 tahun. Keduanya mengalami enuresis (menurut saya). (https://www.kompasiana.com/padarie)
1011
Mereka tidur sekamar dan satu ranjang. Entah apa yang menyebabkan,
kedua anak ini sampai saat ini masih mengompol setiap malam.
Terkadang mamanya sampai menyuruhnya untuk memakai pampers NIL AI TERTINGGI

karena sudah capek setiap hari harus mencuci sprei, kasur, bantal, dan Amien Rais Profesor Ilmu Politik
gulingnya anaknya. Beberapa teknik penanganan telah dilakuakn baik dan Setya Novanto "Profesor"
(https://www.kompasiana.com/paulodenoven
Susy Haryawan
oleh orang tua maupun keluarga kami, seperti sebelum tidur mereka (https://www.kompasiana.com/paulodeno
disuruh untuk BAK terlebih dahulu, bahkan dini hari (sekitar jam 1 dini
hari) mereka juga dibangunkan untuk pipis, barang siapa berhasil tidak Haruskah Takut pada Cinta? (14)
(https://www.kompasiana.com/la
mengompol maka akan diberikan hadia keesokan harinya.  Namun ketika (https://www.kompasiana.com/latifahmaurin
Latifah Maurinta
kami (orang tua dan keluarga)  telat membangunkan, maka keduanya (https://www.kompasiana.com/latifahmau

telah tidur dalam keadaan basah karena keduanya ngompol. Beberapa kali
Puisi | Jaman Tanpa Peradaban
salah satu dari mereka berhasil tidak mengompl, namun yang satunya (https://www.kompasiana.com/a
tetap mengompol.Keduanya merupakan anak yang normal, tidak (https://www.kompasiana.com/aaa-
AAA^NhuzQ
anhuz- (https://www.kompasiana.com/aaa-
mengalami gangguan baik secara sik atau psikis. Kesehatannya juga anhaz- anhuz-anhaz-anhiz)
anhiz)
baik, namun masalahnya hanya satu yaitu mereka belum bisa mengontrol
Perubahan Pola Belanja Bukan
BAKnya. Hal ini berbeda ketika siang hari, mereka belum pernah ngompol
Hanya Terjadi di Indonesia
di celana. Mereka sekolah dari jam 7 sampai pukul 12.30 dan selanjutnya (https://www.kompasiana.com/ronaldwan)
Ronald Wan
(https://www.kompasiana.com/ronaldwan)
mereka mengaji di TPQ sampai jam 15.00. Sampai saat ini mereka belum
pernah menangis atau sakit hati karena ejekan dari orang lain yang
mengatakan bahwa dirinya masih mengompol. FEATURED ARTICLE

Batik Tak Bisa Dipatenkan dan


Bukan Milik Indonesia Saja
(HTTPS://KOMPASIANA.COM)
(https://www.kompasiana.com/wardhanahend
Hendra Wardhana
Dari kasus di atas, dapat diketahuiPILIHAN
bahwa kedua anak ini mengalami (https://www.kompasiana.com/wardhanah
KATEGORI TERPOPULER EDITOR TERBARU EVENT
3098
() (HTTPS://WWW.KOMPASIANA.COM/POPULAR) (HTTPS://WWW.KOMPASIANA.COM/HEADLINE) (HTTPS://WWW.KOMPASIANA.COM/LATEST)(HTTP://EVENT.KOMPASIANA.COM)
enuresis hanya pada malam hari. Sehingga gangguan yang mereka
alami adalah enuresis sekunder, yaitu ketidakmampuan mengontrol
BAK yang diasosiasikan dengan mengompol secara berkala. Selain TERBARU

enuresis sekunder terdapat tipe lain dari enuresis, yaitu enuresis Pentingnya Bersatu
primer. Enuresis primer ditandai dengan mengompol secara terus- (https://www.kompasiana.com/s
(https://www.kompasiana.com/suyantoilham
suyanto ilham
menerus dan tidak pernah mampu untuk mengontrol BAK. Tipe ini (https://www.kompasiana.com/suyantoilha
2
kemungkinan diturunkan secara genetis (Goleman, 1995e; dalam
Nevid, dkk).
Kamu di omongin orang? kamu
harus apa?
(https://www.kompasiana.com/aniisniswaak)
Aniis Niswaa K
(https://www.kompasiana.com/aniisniswa
3

https://www.kompasiana.com/nadzifa31/kasus-enuresis-ngompol-pada-anak-kembar_54f3b9b47455137e2b6c7fc6 2/4
10/3/2017 Kasus Enuresis (Ngompol) pada Anak Kembar oleh Ummu Zahrotun Nadzifah - Kompasiana.com

Enuresis akan berhenti sendiri seiring berkembangya anak, paling KRL Anjlok, Beginilah
"Penderitaan" Para Penumpang
lambat saat mereka berada pada usia remaja. Karena itu, orang tua (https://www.kompasiana.com/widikurniawa
Widi Kurniawan
dan kami sebagai keluarganya tetap melakukan teknik di atas (https://www.kompasiana.com/widikurniaw
3
namun kami tidak memaksakan pada anaknya. Apa ada saran lain
dari kompasianer???
Ada Apa dengan Komunisme
(https://www.kompasiana.com/n
(https://www.kompasiana.com/nurulkha
Cyber Muslimah d17
(https://www.kompasiana.com/nurulkha d
9

HEADLINE

Kereta Anjlok, Hari Telat Se-


KOMPASIANA ADALAH PLATFORM BLOG, SETIAP ARTIKEL MENJADI TANGGUNGJAWAB PENULIS.
Jakarta
(https://www.kompasiana.com/
Dzul kar kar)
akhmadmukhlis27
(https://www.kompasiana.com/ kar)
LABEL (https://www.kompasiana.com/tag/akhmadmukhlis27) 84

edukasi humaniora
(https://www.kompasiana.com/tag/edukasi) (https://www.kompasiana.com/tag/humaniora) Menolak Pembayaran Tunai,
Operator Tol Bisa Dipidana!
(https://www.kompasiana.com/sutomo-
Sutomo Paguci
paguci) (https://www.kompasiana.com/sutomo-
RESPONS : 0 paguci)
109

Belok Kiri Jalan Terus atau Ikuti


Lampu APILL?
REKOMENDASI UNTUK ANDA
POWERED BY (https://www.kompasiana.com/widodo.surya.
Widodo Surya Putra
(https://www.kompasiana.com/widodo.sur
64

Menelisik Sejarah Indonesia


Melalui Perdagangan Tekstil di
(https://www.kompasiana.com/ha
H. H. Sunliensyar fulhadi)
(https://www.kompasiana.com/ha fulhadi
145
Merantaulah... Pesan Tersembunyi Dalam Peristiwa Hijrahnya Nabi SAW

(https://www.kompasiana.com/abd.rauf/59c3312e4d11b755e17e00d2/merantaulah-pesan-tersembunyi-
dalam-peristiwa-hijrahnya-nabi-saw)
Abd Rauf  
808

SOCIAL STREAM 
Beyond Blogging

Sudirman Said; Komitmen Membangun Ekonomi Bangsa, Komitmen Memberantas Korupsi

(https://www.kompasiana.com/deviso /59b776ea830de02ee4268c62/sudirman-said-komitmen-
membangun-ekonomi-bangsa-komitmen-memberantas-korupsi)
Kinda Lia
102

16 m  Kompasiana
(htt //

Penggunaan Hyphen dalam Bahasa Inggris


memang agak menyulitkan bagi sebagian
besar pengguna Bahasa Indonesia karena
strukturnya memang kurang dan tidak
Kalah dan Menang

(https://www.kompasiana.com/)
Apriyan Sucipto MLND
173

https://www.kompasiana.com/nadzifa31/kasus-enuresis-ngompol-pada-anak-kembar_54f3b9b47455137e2b6c7fc6 3/4
10/3/2017 Kasus Enuresis (Ngompol) pada Anak Kembar oleh Ummu Zahrotun Nadzifah - Kompasiana.com

33 m  Kompasiana
(htt //

Saat memeriksa pasien di ruang HD


(H di li i t " i d h")
   
Wawancara untuk "Freshgraduate"

(https://www.kompasiana.com/putrihukum/59cbafe55a676f3c34405e32/interview-for-freshgraduate)
Putryudi Ai
166

Luar Biasa, Bintara PK V TNI AD Gelar Reuni Akbar Nusantaru

(https://www.kompasiana.com/elsanaekoadisaputro/59b5e1 ab12ae4e472345b3/luar-biasa-bintara-pk-
v-tni-ad-gelar-reuni-akbar-nusantaru)
elsana saputro
208

Nobel Penuh Darah di Tangan Aung San Suu Kyi, Abadi

(https://www.kompasiana.com/lemadimatakawalinya/59aab57918112a0c5638d222/nobel-penuh-darah-
di-tangan-aung-san-suu-kyi-abadi)
Aji Latuconsina
481

BERI NILAI

AKTUAL BERMANFAAT INSPIRATIF MENARIK MENGHIBUR TIDAK MENARIK UNIK

BERI KOMENTAR

Tulis Tanggapan Anda

KIRIM

(HTTPS://WWW.KOMPASIANA.COM/)

TENTANG KOMPASIANA (HTTPS://WWW.KOMPASIANA.COM/TENTANG-KOMPASIANA)

https://www.kompasiana.com/nadzifa31/kasus-enuresis-ngompol-pada-anak-kembar_54f3b9b47455137e2b6c7fc6 4/4

Anda mungkin juga menyukai