Anda di halaman 1dari 35

PENGENALAN

KOMPONEN – KOMPONEN
INSTALASI LISTRIK

Create by : zkifli00@gmail.com
MENU

A. PENGERTIAN
Push
Button
Push button switch (saklar tombol Emergency
tekan) adalah perangkat / saklar Switch
sederhana yang berfungsi untuk
menghubungkan atau memutuskan Pilot Lamp
aliran arus listrik dengan sistem kerja
tekan unlock (tidak mengunci). Sistem MCB
kerja unlock disini berarti saklar akan
bekerja sebagai device penghubung
atau pemutus aliran arus listrik saat Kontaktor
tombol ditekan, dan saat tombol tidak
ditekan (dilepas), maka saklar akan TOR
kembali pada kondisi normal.

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

B. Simbol
Push
Button
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

C. Prinsip Kerja
Push
Button
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

A. Pengertian
Push
Button
Single-pole, single-throw (SPST)
adalah switch yang sederhana Emergency
Switch
karena punya satu output dan satu
input. Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

A. Pengertian
Push
Button
Single-pole, double-throw (SPDT) switch. Pada dasarnya sama dengan
fungsi sakelar tukar Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

A. Pengertian
Push
Button
double-pole, double-throw (DPDT) switch. Pada dasarnya dua switch
SPDT, yang dapat mengontrol dua sirkuit terpisah, tetapi selalu Emergency
Switch
diaktifkan bersama-sama oleh aktuator tunggal. DPDTs harus memiliki
enam terminal. Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

A. Diagram
Push
Button
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
Emergency
Emergency Stop merupakan jenis
saklar yang apabila di tekan akan Switch
terkunci dan untuk melepasnya harus
di putar, disebut emergency stop Pilot Lamp
untuk memudahkan pengguna
mengetahui fungsi saklar ini yaitu MCB
untuk mematikan system secara
darurat
Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Simbol
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
Sebuah Pilot lamp atau dalam bahasa indonesia lampu Emergency
pilot merupakan sebuah lampu LED yang biasa Switch
digunakan sebagai lampu indikator dalam rangkaian
sebuah alat atau mesin. Pilot lamp tersebut dapat
bekerja sebagai mestinya jika dialiri daya daya AC
Pilot
sebesar 220 VAC dengan toleransi 110 – 240 VAC.
Warna yang dihasilkan Pilot lamp ini adalah lapu putih.
Lamp
Karena fungsinya sebagai lampu indikator, Pilot lamp
ini dibuat warna warni sinarnya dengan MCB
menambahkan penutup kaca yang berwarna sehingga
tampak dari luar berwarna sinar yang dihasilkan.
Biasanya warna Pilot lamp ini ada 3 macam merah, Kontaktor
hijau, kuning.
TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Simbol
Emergency
Switch

Pilot
Lamp
MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
C. Prinsip Kerja
Emergency
Dalam control magnetik alat ini tergolong sebagai sinyal output yang Switch
berperan sebagai lampu indikator yang mengindikasikan/menunjukan
apakah rangkaian itu telah aktif. Pilot
Output dari control magnetik tersebut dihubungkan ke pilot lamp ini jika Lamp
rangkaian tersebut sudah benar maka ketika rangkaian aktif alat ini akan
aktif (menyala). MCB
Ketika Pilot lamp tersebut menyala kita dapat mengetahui bahwa
rangkaian control magnetik tersebut sudah benar atau aktif. Karena Kontaktor
fungsinya sebagai lampu indikatior pilot lamp ini akan bekerja jika dan
hanya jika mendapat aliran listrik.
TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
MCB (Miniature Circuit Breaker) adalah Emergency
komponen dalam instalasi listrik rumah Switch
yang mempunyai peran sangat penting.
Komponen ini berfungsi sebagai sistem Pilot Lamp
proteksi dalam instalasi listrik bila terjadi
beban lebih dan hubung singkat arus listrik
(short circuit atau korsleting). Kegagalan MCB
fungsi dari MCB ini berpotensi
menimbulkan hal-hal yang tidak
diinginkan seperti timbulnya percikan api Kontaktor
karena hubung singkat yang akhirnya bisa
menimbulkan kebakaran. TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Fungsi MCB
 MCB Ini Mempunyai Fungsi Sebagai Pemutus Arus Listrik Ke Arah Emergency
Beban. Dan Fasilitas Pemutus Arus Ini Bisa Dilakukan Dengan Cara Switch
Manual Ataupun Otomatis.
Pilot Lamp
 Proteksi Beban Lebih (Overload)
Fungsi Ini Akan Bekerja Bila MCB Mendeteksi Arus Listrik Yang
Melebihi Rating-nya.
MCB
 Proteksi Hubung Singkat (Short Circuit), Fungsi Proteksi Ini Akan
Bekerja Bila Terjadi Korsleting Atau Hubung Singkat Arus Listrik.
Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU

1) Actuator Lever atau toggle switch, digunakan Push Button


C. Kontruksi MCB sebagai Switch On-Off dari MCB. Juga menunjukkan
status dari MCB, apakah ON atau OFF. Emergency
2) Switch mekanis yang membuat kontak arus listrik Switch
bekerja.
3) Kontak arus listrik sebagai penyambung dan Pilot Lamp
pemutus arus listrik.
4) Terminal tempat koneksi kabel listrik dengan MCB.
5) Bimetal, yang berfungsi sebagai thermal trip
6) Baut untuk kalibrasi yang memungkinkan pabrikan
MCB
untuk mengatur secara presisi arus trip dari MCB
setelah pabrikasi (MCB yang dijual dipasaran tidak
memiliki fasilitas ini, karena tujuannya bukan untuk
umum) Kontaktor
7) Solenoid. Coil atau lilitan yang berfungsi sebagai
magnetic trip dan bekerja bila terjadi hubung
singkat arus listrik. TOR
8) Pemadam busur api jika terjadi percikan api saat
terjadi pemutusan atau pengaliran kembali arus
listrik.
Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. Fungi MCCB
Singkatan MCCB adalah Moulded Case Circuit Emergency
Breaker. Fungsi MCCB adalah sebagai Switch
pemutus sirkuit pada tegangan menengah.
Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Perbedaan MCB dan MCCB
MCB : MCCB : Emergency
Switch
1. MCB adalah singkatan dari “Mini Circuit 1) MCCB adalah singkatan dari “ Molded
Breaker”. Case Circuit Breaker”.
Pilot Lamp
2. Arus dibawah 100 ampere. 2) Arus diatas 100 ampere.
3. Cocok untuk sirkuit arus rendah 3) Cocok untuk rating daya tinggi dan
(kebutuhan energi yang
rendah),rangkaian kabel perumahan.
energi tinggi yaitu penggunaan
komersial dan industri.
MCB
4. karakteristik TRIP biasanya tidak 4) Karakteristik TRIP dapat disesuaikan.
disesuaikan.
5) Thermal atau thermal-magnetic Kontaktor
5. Thermal atau thermal-magnetic operation.
operation.
TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. Pengertian
ELCB (Earth Leakage Circuit Breaker) adalah Emergency
sebuah alat pemutus ketika terjadi kontak antara arus Switch
positif, arus negatif dan grounding pada instalasi listrik. Dan
yang lebih penting lagi ELCB bisa memutuskan arus listrik Pilot Lamp
ketika terjadi kontak antara listrik dan tubuh manusia.
Komponen ELCB tidak dilengkapi dengan
pengaman thermal dan magnetis, sehingga ELCB harus
diamankan terhadap hubung singkat oleh MCB sisi atasnya. MCB
Biasanya ELCB dapat dipadukan dengan alat Bantu (
auxiliary ) seperti OFS, MX, MN yang menyediakan fasilitas
signaling jarak jauh dan trip jarak jauh. ELCB mempunyai Kontaktor
mekanisme trip tersendiri dan juga dapat dioperasikan
secara manual seperti saklar. Alat ini digunakan jika
pengaman arus bocor dibutuhkan pada sekelompok sirkit TOR
yang maksimum terdiri dari 4 sirkit.

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Cara Kerja
Cara kerja ELCB secara sederhana diuraikan sebagai berikut : Pada umumnya, Emergency
bila peralatan listrik bekerja normal, maka total arus yang mengalir pada kawat “plus” Switch
dan “netral” adalah sama sehingga tidak ada perbedaan arus. Namun bila seseorang
tersengat listrik, maka kawat “plus” akan mengalirkan arus tambahan melewati tubuh Pilot Lamp
orang yang tersengat ke tanah.
Ilustrasi di atas menggambarkan bahwa pada kawat “plus” atau “fasa” akan
mengalir tambahan arus sebesar ΔI bila ada seseorang yang tersengat aliran listrik. Bila
ELCB terpasang, maka tambahan arus tersebut akan dideteksi oleh rangkaian khusus. MCB
Bila ada tambahan arus maka berarti ada perbedaan arus yang mengalir antara kawat
“plus” dan “netral”. Perbedaan arus sebesar 30 mA sudah cukup untuk mengaktifkan
relay untuk memutus MCB sisi atasnya. Dengan demikian, ELCB dapat melindungi orang Kontaktor
dari bahaya tersengat aliran listrik.

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
C. Wiring ELCB
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
Kontaktor adalah jenis saklar yang bekerja Emergency
secara magnetik yaitu kontak bekerja apabila Switch
kumparan diberi energi.
The National Manufacture Assosiation (NEMA) Pilot Lamp
mendefinisikan kontaktor magnetis sebagai alat
yang digerakan secara magnetis untuk MCB
menyambung dan membuka rangkaian daya
listrik.
Tidak seperti relay, kontaktor dirancang untuk Kontaktor
menyambung dan membuka rangkaian daya
listrik tanpa merusak. Beban-beban tersebut
meliputi lampu, pemanas, transformator, TOR
kapasitor, dan motor listrik.

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Bagian –bagian Kontaktor
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
C. Single Line Kontaktor
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
D. Prinsip Kerja Kontaktor
Emergency
Sebuah kontaktor terdiri dari koil, beberapa kontak Normally Open Switch
( NO ) dan beberapa Normally Close ( NC ). Pada saat satu
kontaktor normal, NO akan membuka dan pada saat kontaktor Pilot Lamp
bekerja, NO akan menutup. Sedangkan kontak NC sebaliknya yaitu
ketika dalam keadaan normal kontak NC akan menutup dan dalam MCB
keadaan bekerja kontak NC akan membuka. Koil adalah lilitan yang
apabila diberi tegangan akan terjadi magnetisasi dan menarik
kontak-kontaknya sehingga terjadi perubahan atau bekerja. Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
Emergency
Thermal relay atau overload relay Switch
Thermal relay atau overload relay
adalah peralatan switching yang peka Pilot Lamp
terhadap suhu dan akan membuka
atau menutup kontaktor pada saat MCB
suhu yang terjadi melebihi batas yang
ditentukan atau peralatan kontrol Kontaktor
listrik yang berfungsi untuk
memutuskan jaringan listrik jika
terjadi beban lebih.
TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
B. Simbol dan Kontak
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
C. Konstruksi
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
D. Karakteristik
Emergency
1) Terdapat konstruksi yang berhubungan langsung dengan terminal Switch
kontaktor magnit.
Pilot Lamp
2) Full automatic function, Manual reset, dan memiliki pengaturan
batas arus yang dikehendaki untuk digunakan.
MCB
3) Tombol trip dan tombol reset trip, dan semua sekerup terminal
berada di bagian depan.
4) Indikator trip Kontaktor
5) Mampu bekerja pada suhu -25 °C hingga +55 °C atau (-13 °F hingga
+131 °F)
TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
E. Fungsi
Emergency
1) Pelindung beban lebih / Overload Switch
2) Melindungi dari ketidakseimbangan phasa / Phase failure
Pilot Lamp
imbalance
3) Melindungi dari kerugian / kehilangan tegangan phasa / Phase
MCB
Loss.

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
TIMER
MENU
Push Button
A. PENGERTIAN
TDR (Time Delay Relay) adalah Emergency
Switch
suatu piranti yang menggunakan
elektromagnet untuk Pilot Lamp
mengoperasikan seperangkat
kontak saklar MCB
sering disebut juga relay timer
atau relay penunda batas waktu
Kontaktor
banyak digunakan dalam instalasi
motor terutama instalasi yang
membutuhkan pengaturan waktu TOR
secara otomatis.

Create by : zkifli00@gmail.com
Timer
MENU
Push Button
B. Konstruksi
Emergency
Switch

Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
Timer
MENU
Push Button
C. Fungsi
sebagai pengatur waktu bagi peralatan yang dikendalikannya. Timer ini Emergency
dimaksudkan untuk mengatur waktu hidup atau mati dari kontaktor atau untuk Switch
merubah sistem bintang ke segitiga dalam delay waktu tertentu.
Pilot Lamp

MCB

Kontaktor

TOR

Create by : zkifli00@gmail.com
Timer
MENU
Push Button
D. Prinsip Kerja
Timer yang bekerja dengan prinsip induksi motor akan bekerja bila motor mendapat Emergency
sebagai pengatur waktu bagi peralatan yang dikendalikannya. Timer ini
tegangan AC sehingga memutar gigi mekanis dan memarik serta menutup kontak Switch
dimaksudkan untuk mengatur waktu hidup atau mati dari kontaktor atau untuk
secara mekanis dalam jangka waktu tertentu.
merubah sistem bintang ke segitiga dalam delay waktu tertentu.
Pilot Lamp
Sedangkan relay yang menggunakan prinsip elektronik, terdiri dari rangkaian R dan
C yang dihubungkan seri atau paralel. Bila tegangan sinyal telah mengisi penuh
kapasitor, maka relay akan terhubung. Lamanya waktu tunda diatur berdasarkan MCB
besarnya pengisisan kapasitor.

Bagian input timer biasanya dinyatakan sebagai kumparan (Coil) dan bagian Kontaktor
outputnya sebagai kontak NO atau NC.

Kumparan pada timer akan bekerja selama mendapat sumber arus. Apabila telah TOR
mencapai batas waktu yang diinginkan maka secara otomatis timer akan mengunci
dan membuat kontak NO menjadi NC dan NC menjadi NO.

Create by : zkifli00@gmail.com
Timer
TERIMA KASIH TELAH MENONTON

SEMOGA MEMBERI MANFAAT

Create by : zkifli00@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai