Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN

BIMBINGAN DAN KONSELING


LAYANAN KONSELING KELOMPOK

1. IDENTITAS:
a. Satuan Pendidikan : SKB
b. Tahun Ajaran : 2018 -2019
c. Kelas :
d. Pelaksana dan Pihak Terkait : Aldi Ariyanto
2. WAKTU DAN TEMPAT :
a. Tanggal : Kamis, 6 Desember 2018
b. Jam Pelayanan :
c. Volume : 1 x 30 menit
d. Tempat : Lingkungan SKB
3. MATERI PEMBELAJARAN :
Bidang Bimbingan :
4. TUJUAN/ARAH PENGEMBANGAN
Tujuan Layanan : Membantu anggota kelompok untuk
menyelesaikan masalahnya
5. BIDANG BIMBINGAN
Fungsi Layanan : Pengentasan
6. METODE DAN TEKNIK
Jenis Layanan : Konseling Kelompok
7. LANGKAH KEGIATAN
TAHAP KETERANGAN
Tahap Pembentukan a. Menerima secara terbuka dan
mengucapkan terimakasih
b. Berdoa
c. Menjelaskan pengertian konseling
kelompok
d. Menjelaskan tujuan konseling
kelompok
e. Menjelaskan cara pelaksanaan
konseling kelompok
f. Menjelaskan azas-azas konseling
kelompok
- Kesukarelaan
- Keterbukaan
- Kegiatan
- Kenormatifan
- Kerahasiaan
g. Kontrak Waktu
h. Perkenalan antar anggota kelompok
(dengan menggunakan rangkaian
nyanyian)
Tahap Peralihan a. Menjelaskan kembali kegiatan
kelompok
b. Tanya jawab tentang kesiapan
anggota untuk kegiatan lebih lanjut
c. Permainan
d. Mengenali suasana apabila anggota
secara keseluruhan/sebagian belum
siap untuk memasuki tahap
berikutnya dan mengatasi suasana
tersebut.
e. Memberi contoh masalah bahasan
yang dikemukakan dan dibahas dalam
kelompok
Tahap Kegiatan a. Menjelaskan permasalahan yang
hendak dikemukakan oleh anggota
kelompok
b. Mempersilakan anggota kelompok
mengemukakan permasalahannya
secara bergantian
c. Memilih/menetapkan masalah yang
akan dibahas terlebih dahulu
d. Pembahasan masalah terpilih
e. Proses diskusi antar anggota
kelompok yang dipimpin pemimpin
kelompok
f. Lanjutan proses diskusi

Tahap Pengakhiran a. Menjelaskan bahwa kegiatan


konseling kelompok akan diakhiri
b. Anggota kelompok mengemukakan
kesan dan pesan diri masing-masing
c. Pembahasan kegiatan lanjutan
d. Ucapan terimakasih
e. Berdoa
f. Perpisahan
8. RENCANA PENILAIAN
a. PenilaianHasil :
- Laiseg
Semarang, 6 Desember 2018
Mengetahui
Dosen Pengampu PemimpinKelompok

Dr.Dini Rahkmawati,S.Pd.,Mpd.,Kons Aldi Ariyanto


NIP. NPM 16110091

Anda mungkin juga menyukai