Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR PENGAMATAN PRESENTASI

Judul Materi : ..................................................................................... Presenter: Kelompok ..........


Petunjuk:
1. Isilah skor pada kolom skor,dengan rentang 1 s.d. 5, dan isi pada kolom NA, Nilai akhir tertinggi 100
dan terendah 20.
2. Setiap kelompok mengamati kelompok yang melakukan preentasi.

Aspek yang Diamati Bobot Skor NA


(Bobot x Skor)
Kegiatan Pendahuluan presentasi
1 Memotivasi peserta dalam memulai presentasi 1
2 Mengkondisikan suasana belajar yang nyaman 1
(pengaturan media, kesiapan alat bantu presentasi )
3 Menyampaikan tujuan, kompetensi, indikator, alokasi 1
waktu dan skenario kegiatan presentasi
Kemampuan memfasilitasi presentasi
4 Menguasai materi presentasi 2
5 Menyajikan materi secara sistematis 2
6 Menguasai kelas 1
7 Melaksanakan presentasi sesuai dengan alokasi waktu 1
yang direncanakan
Pelibatan peserta dalam presentasi
8 Menumbuhkan partisipasi aktif peserta 1
9 Merespon positif partisipasi peserta 1
10 Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme peserta 1
Pemanfaatan media/sumber belajar dalam presentasi
11 Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan media 2
12 Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan sumber 2
materi
13 Melibatkan peserta dalam pemanfaatan media 1
Penggunaan bahasa yang benar dan tepat dalam presentasi
14 Menggunakan bahasa lisan dan tulisan secara jelas dan 1
lancar
Kegiatan Penutup presentasi
15 Memfasilitasi peserta merangkum materi 1
16 Melakukan refleksi proses dan penyajian materi 1
Nilai Akhir

Masukkan terhadap penyajian materi: Ketua Kelompok

.................................

Anda mungkin juga menyukai