Anda di halaman 1dari 3

BENDAHARA JAMINAN PERSALINAN

( JAMPERSAL )
No. Dokumen : 445/TU - /2018
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 04 Januari 2017
Halaman : 1/3
UPTD
SAFRITA, SKM
Puskesmas NIP.19730813 199301 2 001
Langsa Baro

1. Pengertian Bendahara Jaminan Persalinan ( Jampersal ) adalah petugas yang


mengelola dana alokasi khusus ( DAK ) Non Fisik bidang kesehatan
2. Tujuan Tujuan Umum
Meningkatkan akses pelayanan kesehatan bagi ibu hamil, bersalin
dan nifas serta bayi baru lahir ke fasilitas pelayanan kesehata yang
kompeten.
Tujuan Khusus
1. Meningkatkan jumlah persalinan di fasilitas pelayanan
kesehatan yang kompeten.
2. Menurunkan kasus komplikasi pada ibu hamil bersalin dan
nifas serta bati baru lahir
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskemmas Langsa Baro No.
445/029/2018 Tentang Uraian Tugas Dan Tanggung Jawab
Pengelola Keuangan.
4. Referensi Juknis DAK Non Fisik Bidang Kesehatan Tahun 2017

5. Alat dan 1. ATK


Bahan 2. Laptop
6. Langkah- 1. Menerima dan mendokumentasikan penerimaan keuangan
Langkah dari sumber dana dalam buku kas.
2. Menginventarisasi kegiatan yang dapat dibiayai oleh dana
Jampersal.
3. Mendistribusikan dan mendokumentasikan pengeluaran
keuangan.
4. Menyusun Laporan kegiatan.
5. Menghitung dan membayar pajak anggaran Jampersal
6. Pemeriksaan terhadap arus dan penggunaan dana.
7. Melaporkan administrasi keuangan Jampersal kepada kepala
puskesmas secara rutin.
7. Bagan Alir

Menerima dan mendokumentasikan


penerimaan keuangan dari sumber
dana dalam buku kas

Menginventarisasi kegiatan yang dapat dibiayai oleh


dana Jampersal.
Membuat laporan kunjungan dan rujukan pasien ke
Mendistribusikan Puskesmas
dan mendokumentasikan
pengeluaran keuangan.

Menyusun Laporan kegiatan

Menghitung dan membayar pajak anggaran Jampersal

Menyusun
Pemeriksaan terhadap Laporan
arus kegiatan dana.
dan penggunaan

Melengkapi semua dokumen yang


berkaitan dengan kegiatan administrasi
untuk selanjutnya menyimpan data ke file
8. Unit terkait Kepala FKTP, Bidan Desa, rawat inap,Pengelola SP2TP, Bendahara
non kapitasi JKN, BPJS Cab Langsa.
9.Dokumen Formulir pengajuan klem, partograf persalinan, status rawat inap,
terkait format rujukan.
10. Hal –hal 1. Ketelitian dan ketepatan dalam pencatatan dan pelaporan
Yang harus 2. Kebenaran dan ketelitian menyusun bukti amprahan
diperhatikan 3. Kebenaran membuat laporan
10. Rekam
histori No Yang di Ubah Isi Perubahan Tgl Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai