Anda di halaman 1dari 1

SALON SALSA

NERACA SALDO

PER 31 DESEMBER 2017

Kode Akun Nama Akun Debet Kredit


111 Kas Rp 20.000.000,00 -
112 Piutang dagang Rp 5.000.000,00 -
113 Perlengkapan Rp 2.000.000,00 -
114 Sewa dibayar dimuka Rp 2.000.000,00 -
121 Peralatan Rp 3.000.000,00 -
211 Utang dagang - Rp 10.000.000,00
311 Modal Ny. Salsa - Rp 13.000.000,00
312 Prive Ny. Salsa Rp 200.000,00 -
411 Pendapatan jasa - Rp 10.000.000,00
511 Beban gaji Rp 700.000,00 -
512 Beban listrik Rp 100.000,00 -
TOTAL Rp 33.000.000,00 Rp 33.000.000,00

Data penyesuaian:

a) Gaji yang masih harus dibayar Rp 500.000,00


b) Pada tanggal 31 Desember 2012, Salon Salsa masih harus menerima pendapatan bunga
sebesar Rp 240.000,00 yang dibayarkan setiap 1 Maret dan 1 September
c) Disusutkan peralatan sebesar 10%
d) Perlengkapan yang masih tersisa Rp 500.000,00
e) Pada 1 Mei 2012 dibayar sewa untuk 1 tahun (diakui sebagai aktiva)
f) Pada 1 April 2012 diterima pendapatan sewa untuk 2 tahun sebesar Rp 24.000.000,00
(diakui sebagai utang)

TUGAS:
1. Buat jurnal penyesuaian per 31 Desember
2. Buat kertas kerja/neraca lajur
3. Buat laporan keuangan
4. Jurnal penutup
5. Necara saldo setelah penutupan

Anda mungkin juga menyukai