Anda di halaman 1dari 6

PERJANJIAN KERJASAMA

Nomor : 01.

- Pada hari ini, JUMAT, tanggal enam bulan September tahun------

dua ribu Sembilan belas (06-09-2019).------------------------------------------

- Pukul 11.35 WITA (sebelas lewat tiga puluh lima menit---------------

Waktu Indonesia Tengah).---------------------------------------------------------

- Menghadap kepada saya, FINCE FERDELINA HURU, Sarjana------

Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Kabupaten Belu, dengan-

Wilayah Jabatan Propinsi Nusa Tenggara Timur, dengan dihadiri oleh

para saksi yang saya, Notaris, kenal dan nama-namanya akan----------

disebutkan pada bagian akhir akta

ini :------------------------------------------

I. Nyonya YOVITA NITBANI, Lahir di Atambua, tanggal dua puluh

delapan bulan Desember tahun seribu sembilan ratus--------------

delapan puluh (28-12-1980), Warga Negara Indonesia,-------------

pekerjaan Wiraswasta, bertempat tinggal di Atambua,----------------

Lingkungan Wekatimun, Rukun Tetangga 024, Rukun---------------

Warga 008, Kelurahan Umanen, Kecamatan Atambua Barat,------

Kabupaten Belu, Provinsi Nusa Tenggara Timur, pemegang------

Kartu Tanda Penduduk Nomor : 5304216812800002.---------------

--Selaku Pemberi kerja, Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA----

II. Nona KENNY IVANDER MINTURA, Lahir di Atambua, tanggal----

lima belas bulan Juni tahun seribu sembilan ratus delapan puluh-

Sembilan (15-06-1989), Warga Negara Indonesia, pekerjaan------

Wiraswasta, bertempat tinggal di di Atambua, Jalan Moh. Yamin,-

Rukun Tetangga 009, Rukun Warga 005, Kelurahan Rinbesi,------

Kecamatan Atambua Selatan, Kabupaten Belu, Propinsi Nusa----

1
Tenggara Timur, pemegang Kartu Tanda Penduduk-------------------

Nomor : 5304221506890001.------------------------------------------------

--Selaku PENERIMA HIBAH, Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA--

- Para penghadap saya, Notaris kenal.-----------------------------------------

- Para penghadap bertindak masing-masing baik untuk diri sendiri------

maupun dalam jabatan sebagaimana disebutkan di atas-------------------

menerangkan terlebih dahulu dalam akta ini hal-hal sebagai berikut :--

- Bahwa penghadap PIHAK PERTAMA adalah pemilik sah----------------

dari uang sejumlah Rp. 3.000.000.000,- (tiga milyard rupiah).----------

- Bahwa Pihak Pertama menerangkan dengan ini berkehendak------

untuk menghibahkan uang tunai sebesar Rp. 3.000.000.000,-------

(satu milyard rupiah) Kepada Pihak Kedua dan Pihak Kedua-------

menerangkan dengan ini menerima hibah dari Pihak Pertama,-----

uang tunai tersebut diatas, Selanjutnya semua yang diuraikan------

di atas dalam akta ini disebut “Objek Hibah”.----------------------------

- Bahwa Pihak Pertama dan Pihak Kedua menerangkan bahwa--------

Hibah ini dilakukan dengan syarat-syarat sebagai berikut

:-------------------------------------------------------Pasal

1-------------------------------------------

- Uang Tunai sebesar Rp. 3.000.000.000,- (tiga milyard rupiah)---------

oleh Pihak Pertama dengan kerelaan dan tanpa paksaan dari pihak

manapun juga menghibah uang tunai tersebut di atas kepada--------

PIHAK KEDUA, yang diterima baik oleh Pihak Kedua-------------------

masing-masing telah dilakukan beberapa tahap yaitu pada :----------

a. sebesar Rp. 1.000.000.000,- (satu milyard rupiah) pada tanggal

dua puluh tiga bulan Pebruari tahun dua ribu enam belas----------

(20-02-2016).--------------------------------------------------------------------

b. sebesar Rp. 1.000.000.000,- (satu milyard rupiah) pada tanggal

dua bulan Pebruari tahun dua ribu tujuh belas (02-02-2017).------

2
c. sebesar Rp. 1.000.000.000,- (satu milyard rupiah) pada tanggal

sepuluh bulan April tahun dua ribu enam belas (10-04-2018).---

objek hibah yang diuraikan dalam akta ini telah menjadi milik Pihak

Kedua dan karenanya segala keuntungan yang didapat dari, dan—

segala kerugian/beban atas objek hibah tersebut di atas menjadi---

hak/beban Pihak Kedua.---------------------------------------------------------

------------------------------------------Pasal

2----------------------------------------

- Objek hibah tersebut diterima oleh Pihak Kedua menurut--------------

Keadaannya sebagaimana didapatinya pada saat hibah dan---------

Pihak Kedua dengan ini menyatakan menerima apa yang--------------

dihibahkan dengan tidak mengadakan tuntutan.---------------------------

------------------------------------------Pasal

3----------------------------------------- Para pihak menjamin bahwa

mereka masing-masing pihak yang---

berhak serta dengan ini menjamin juga adalah sah dan benar.-------

- bahwa identitas diri, Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan semua-------

surat-surat yang mendasari pembuatan akta ini yang diperlihatkan—

kepada saya, Notaris, adalah sah dan benar.-------------------------------

- Apabila dikemudian hari dapat dibuktikan palsu/tidak benar atau-----


tidak berhak, maka para pihak sanggup menanggung semua---------

akibatnya sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang-----

berlaku serta membebaskan saya, Notaris dan para saksi dari--------

segala tuntutan dan/atau gugatan dari pihak manapun juga.--------

-----------------------------------------Pasal 4.-----------------------------------------

- Perjanjian ini tidak akan berakhir bilamana salah satu pihak-------------

meninggal dunia atau dibubarkan, akan tetapi berlaku turun-------------

temurun dan harus dipenuhi oleh para ahli waris dari pihak yang-------

meningggal dunia tersebut dan/atau pihak yang ditunjuk selaku-------

penyelesai dari pihak yang dibubarkan tersebut.-----------------------------

3
-----------------------------------------Pasal 5.-----------------------------------------

- Bahwa PIHAK KEDUA menjamin semua dana yang dihibahkan-------

oleh Pihak Pertama kepada Pihak Kedua adalah sah milik Pihak---

Pertama dan tidak melangggar hukum.---------------------------------------

-----------------------------------------Pasal 6.------------------------------------------

- Bahwa para pihak berjanji dan saling mengikatkan diri untuk------------

melaksanakan apa-apa yang diperjanjikan dalam akta ini dengan-----

penuh tanggung jawab dan kejujuran serta tidak berbuat sesuatu-----

yang kiranya dapat merugikan kedua belah pihak.-------------------------

----------------------------------------Pasal 7.-------------------------------------------

- Mengenai akta ini dan segala akibatnya, para pihak memilih-----------

tempat kedudukan atau domisili hukum yang tetap dan tidak-----------

berubah pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Klas I B Atambua-----

di Atambua.----------------------------------------------------------------------------

- Para penghadap menyatakan dengan ini menjamin kelengkapan------

dan kebenaran identitas, data-data atau dokumen-dokumen meliputi--

subjek dan objek serta keterangan yang disampaikan, sebagaimana--

diuraikan di atas yang disampaikan kepada saya, Notaris, adalah-------

benar dan para penghadap adalah yang berwenang melakukan---------

perbuatan hukum dan bertanggung jawab sepenuhnya terhadap--------

kebenaran yang diuraikan dalam akta ini, selanjutnya-----------------------

para penghadap menerangkan dengan ini telah mengerti, memahami-

dan menerima serta menyetujui seluruh isi akta ini, sehingga-------------

manakala dikemudian hari terdapat sanggahan ataupun--------------------

dipermasalahkan oleh para penghadap sendiri maupun dari pihak------

lain berkenaan dengan dibuatnya akta ini, maka dengan sendirinya----

menjadi tanggung jawab pribadi dari para penghadap sendiri, serta-----

membebaskan saya, Notaris dan para saksi yang turut---------------------

menandatangani akta ini dari segala tuntutan hukum.------------------------

4
- Apabila dikemudian hari diantara para penghadap terjadi sengketa,--

akibat adanya cacat-cacat yang tersembunyi dari kepemilikan hak------

atas uang tersebut, maka akan diselesaikan secara musyawarah,------

dan dengan ini pula para penghadap menyatakan tidak akan-------------

melakukan gugatan hukum baik perdata, pidana maupun tata usaha--

Negara terkait dengan akta ini kepada saya, Notaris, serta para saksi.-

---------------------------------DEMIKIAN AKTA INI--------------------------------

- Dibuat dan diselesaikan di Atambua, pada hari, tanggal, bulan dan--

tahun sebagaimana disebutkan pada awal akta ini, dengan dihadiri----

oleh :---------------------------------------------------------------------------------------

1. Tuan AURELIUS RAFAEL RAO, Sarjana Hukum, dalam Kartu---

Tanda Penduduk ditulis AURELIUS RAFAEL RAO, Lahir -----------

di Ende, tanggal enam belas bulan Pebruari tahun seribu-----------

Sembilan ratus delapan puluh satu (16-02-1981) ;---------------------


2. Tuan JANUARIUS HALE, Lahir di Weraihenek, tanggal dua--------
bulan Januari tahun seribu sembilan ratus delapan puluh lima-----
(02-01-1985);------------------------------------------------------------------------

- Keduanya warga negara Indonesia, pekerjaan pegawai kantor----

saya, Notaris, bertempat tinggal di Atambua, sebagai---------------

para saksi.------------------------------------------------------------------------

- Setelah akta ini saya, Notaris bacakan kepada penghadap dan para-

saksi,maka segera akta ini ditandatangani penghadap, para saksi------

dan terakhir oleh saya,Notaris.----------------------------------------------------

- Dilangsungkan dengan tanpa perubahan coretan, coretan dengan--

gantian maupun

tambahan.--------------------------------------------------------

- Minuta akta ini telah ditandatangani dengan SEMPURNA.-----------

- DIBERIKAN SEBAGAI SALINAN.---------------------------------------------

Notaris di Atambua,------------------------

5
FINCE FERDELINA HURU,S.H, M.Kn

Anda mungkin juga menyukai