Anda di halaman 1dari 2

Data Produksi dan Konsumsi Tanaman Stroberi

Tahun 2013-2017
Menurut data BPS, pada tahun 2013-2017 produksi stroberi dunia mengalami kenaikan.
Tabel 1. Produksi Stroberi di Indonesia Tahun 2013-2017 (Badan Pusat Statistik, 2017).
Tahun Produksi (ton)

2013 31.320
2014 36.642

2015 36.721
2016 42.842

2017 44.995

Produksi tanaman Stroberi di Indonesia dari tahun ke tahun selalu meningkat , tetapi nilai impor
stroberi juga selalu meningkat. Seiring dengan menigkatnya kebutuhan pasar pada buah stroberi,
dibutuhkan bibit tanaman stroberi yang baik dan sehat serta dapat memenuhi kebutuhan pasar
domestik. Permasalahan yang timbul dalam pengembangan tanaman stroberi di dalam negeri
adalah ketersediaan bibit stroberi yang berkualitas.
Perbanyakan bibit tanaman stroberi dengan sulur atau stolon dapat dilakukan hingga 3-5
kali perbanyakan, setelah itu kualitas dari bibit dapat menurun dan akan berdampak pada hasil
produksi buahnya yang juga akan menurun. Untuk perbanyakan bibit dengan biji diperlukan waktu
yang lama. Hal ini dapat me-rugikan bagi pengusaha stroberi karena dibutuhkan waktu yang lama
dalam per-banyakannya dan dapat mengurangi pendapatan perusahaan serta kebutuhan pasar pada
buah stroberi dapat terhambat.
Tabel 1. Konsumsi Stroberi di Indonesia Tahun 2013-2017 (Badan Pusat Statistik, 2017).
Tahun Konsumsi ( kg )

2013 72.539
2014 63.736

2015 69.341
2016 80.216

2017 81.285

Nilai atau jumlah Konsumsi Stroberi di Indonesia Termasuk rendah jika diperhitungkan dengan
produksi yang dihasilkan oleh Negara Indonesia sendiri.

Sumber : - http://balitjestro.litbang.pertanian.go.id/category/stroberi/
- https://www.bps.go.id/publication/2017/10/02/b14ce70bee6d59581e8640fe/statistik
-tanaman-buah-buahan-dan-sayuran-tahunan-indonesia-2016.html

Anda mungkin juga menyukai