Anda di halaman 1dari 2

Drama musikal ialah suatu pertunjukan teater yang menggabungkan seni tari,

musik, dan seni peran. Drama musikal lebih sering mengedepankan tiga unsur
tersebut dibandingkan dengan dialog para pemainnya. Disebut dengan drama
musikal karena dalam suatu pertunjukannya yang menjadi latar belakangnya ialah
sebuah kombinasi antara gerak tari, alunan musik, dan tata pentas. Drama
musikal yang cukup tersohor ialah drama kabaret dan opera. Perbedaan keduanya
terletak pada sebuah jenis musik yang digunakan. Dalam opera, dialog para tokoh
dinyanyikan dengan sebuah iringan musik orkestra dan lagu yang dinyanyikan
disebut seriosa. Sedangkan dalam drama musikal kabaret, jenis musik dan lagu
yang dinyanyikan bebas dan biasa saja.

https://seputarilmu.com/2019/02/lembaga-pendidikan.html

CIRI-CIRI DRAMA MUSIKAl :

1. Berbentuk dialog

Yang dimaksud dengan dialog pada drama musikal adalah dialog tersebut dinyanyikan.
Jika drama biasa dialog adalah adanya pecakapan antara dua atau lebih pelaku drama atau
antartokoh.

2. Ada para pelaku

Yang dimaksud dengan ada para pelaku adalah pada drama musikal, pelaku tersebut
harus bias bernyanyi dan berakting. Sedangkan ada para pelaku pada drama biasa adalah
pemeran atau tokoh cerita baik protagonist (tokoh baik) maupun antagonis (toko jahat)

3. Dipentaskan atau dipertontonkan

Yang dimaksud dengan depentaskan atau dipertontonkan pada drama musikal adalah
penyampaian pesan cerita menggunakan lagu dan tema lagu tersebut berkaitan dengan
tema drama. Sedangkan dipentaskan atau ditontonkan pada drama biasa adalah drama
yang diselenggarakan di atas panggung maupun tertutup atau terbuka.

4. Ada penonton

Yang dimaksud dengan ada penonton adalah orang yang melihat atau hadir pada suatu
acara drama. Tidak ada perbedaan pada drama musikal dan drama biasa pada adanya
penonton.

http://oke-reload.blogspot.com/2013/03/pengertian-ciri-ciri-unsur-unsur-dan.html

CONTOH DRAMA : Hamilton


Keunikan :

Anda mungkin juga menyukai