Anda di halaman 1dari 3

1. Sebutkan dan jelaskan isu-isu/masalah-masalah yang bersifat global!

1. Kerisis energi , pesediaan kandungan minyak bumi yang tersedia,organisasi penghasil


minyak dunia (OPEC), masalah harga maupun penelitian tentang sumber energy
pengganti
2.Jurang antara Negara kaya dan miskin , yang melatar belakangi lahirnya beberapa
organisasi bilateral
3.kepdatan penduduk yang mendorong urbanisasi serta berjangkitnya penyaki-penyakit
yang diakibatkan oleh kelaparan dan kemiskinan (termasuk kemiskinan pengetahuan
4. populasi yang mencakup semua lingkungan bumi, seperti kerusakan hutan,
pencemaran industrialisasi, pencemaran udara sampai lapisan ozon yang semakin
menipis
5. perang nuklir berkaitan dengan akibat-akibat yang akan dihadapi umat islam terkait
bila perang tersebut benar-benar terjadi

6 perdagangan internasional meningkatnya hubungan saling ketergantungan antar


bangsa-bangsa mendorong lahiranya gagasan untuk menata perdagangan internasional
dan tujuan memperkecil resiko saling merugikan yang diakibatkan oleh ketidak jujuran
dan ketidah terbukaan
7. komunikasi, media komunikasi mampu menghilangkan batasa-batasan Negara
8. perdagangan obat-obatan terlarang, dihadapkan pada kenyataan penggunaan obat-
obatan terlarang terutama dikalangan generasi muda semua sadar betapa bahayanya
akibat yang ditimbulka oleh penggunaan obat-obatan terlarang setiap decade
kecebderugan naiknya jumlah remaja bahkan anak2 anak sekolah menengah
menggunakan obat terlarang

2. Jelaskan dan beri contoh bahwa globalisasi adalah pembauran suatu budaya!
1. Pengaruh Dari Mode-Mode Luar Negeri
Yang salah satu contoh globalisasi dalam bidang budaya ialah masuknya mode-mode
luara negeri ka indonesia saat ini mode-mode yang sedang trand di Indonesia ini ialah
mode-mode dari negara Korea, Jepang dan Amerika Serikat.
2. Berkembanganya Budaya Asing
Budaya asing yang berkembang di Indonesia tidak dapat lagi dihindari yang salah
satunya misalnya ialah budaya Kpop dari Korea Selatan, untuk sisi dari nilai
positifnya kita optimalkan dan dari sisi negatifnya harus kita buang jauh-jauh dari
tanah air kita.
3.Tersingkirnya Kebudayaan Nasional
Dalam contoh lain dari globalisasi budaya yang sangat sekali disayangkan ialah
lunturnya kebudayaan-kebudayaan asli Indonesia, tidak sedikit masyarakat Indonesia
yang memiliki kecenderungan lebih suka dengan budaya-budaya asing.
4.Terjadinya Pertukaran Budaya
Yang merupakan salah satu hal yang positif bagi Indonesia dalam globalisasi ialah
terjadinya pertukaran budaya antara Indonesia dengan negara-negara lain. Dengan hal
ini semakin meningkatkan eksistensi kebudayaan Indonesia dimata Internasional.

3. Sebutkan dan jelaskan aspek-aspek yang termasuk ke dalam konsep lingkungan hidup!
1. Lingkungan abiotik
Segala sesuatu yang berada disekitar makhluk hidup yang bukan berupa organisme
hidup
2. Lingkungan biotik
Segala sesuatu yang berada disekitar makhluk hidup yang berupa organisme hidup
3. Lingkungan alam
Lingkungan alamiah baik secara biotic maupun abiotik yang belum banyak ditangani
oleh tangan-tangan manusia
4. Lingkungan sosial
Manusia baik secara individu maupun kelompok yang berada diluar dirinya
5. lingkungan budaya
Segala sesuatu baik secara materi maupun non materi yang dihasilkan manusia
melalui proses penciptaan rasa , karsa dan karya.

4. Sebutkan dan jelaskan masalah-masalah yang berkaitan dengan lingkungan hidup manusia!
Menurut Nursid sumaatmaja (1999:46-65) ada 4 masalah yang berkaitan dengan lingkungan
hidup manusia adalah sebagai berikut:
1. Perkembangan populasi manusia yang cepat
Jumlah penduduk yang banyak memerlukan kebutuhan pokok seperti sandang,
pangan, dan perumahan yang banyak pula dalam hal ini maka perluasan daan bahkan
pengrusakan lahan pertanian bahkan perkebunan sering tidah terhindarkan.
2. Daya dukung lingkungan yang tidak memadai
Peluasan, permukiman peladangn kawasan inddutri dan sebagainya yang tidak
idukung oleh kemampuan lingkungan dapat menimbulkan akan menimbulkan
berbagai masalah seperti kekurangan air, longsor, erosi da pencemaran yang tidak
sehat
3. Keterbatasan daya dukung lingkungan hidup dan kemampuan manusia
Jika pemanfaatan lingkungan melewati batas kemampuan maka akan terjadi berbagai
bentuk ketimpangan yang akan menjadi masalah bagi maunusaai itu sendiri
4. Ketimpangan hidup itu sendiri
Ketimpangan yang dilakukan oleh tangan manusia dan intervensi iptek telah
membawa akibat yang tidak terduga contohnya penggunaan pestisida yang
berlebihan , pembuatan bendungan di DAS yang tidak memperhatikan AMDAL dan
AMRIL
5. Jelaskan bahwa ketertiban, dan kesadaran hukum sangat erat kaitannya dengan pendidikan
IPS!

6. Jelaskan peran Pendidikan IPS dalam Pendidikan kesadaran hukum!

Anda mungkin juga menyukai