Anda di halaman 1dari 2

DIYAH WA; TUGAS 4; PENILAIAN HASIL BELAJAR

Tabel 1. Kisi-Kisi, Soal Pengetahuan, Kunci Jawaban, dan Cara Pengolahan Nilai
Mata Pelajaran: Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan Manufacture

Materi Bentuk
Kompetensi Dasar Indikator (IPK) Indikator Soal Butir Soal
Tes
3.1. Menganalisis  menjelaskan pengertian  mengelola 1. Siswa dapat menerangkan Tes 1. Mengapa dibutuhkan
dokumen transaksi keuangan dan dokumen sumber kegunaan bukti transaksi tulis bukti transaksi dalam
sumber dan bukti transaksi keuangan dan dokumen setiap terjadi
dokumen  menjelaskan Kegunaan pendukung pada 2. Siswa dapat menerangkan transaksi dalam hal
pendukung bukti transaksi keuangan perusahaan jasa persiapan membuat bukti jual beli barang
pada  menjelaskan klasifikasi transaksi maupun jasa ?
perusahaan jasa bukti transaksi keuangan 2. Apa saja yang perlu
 menjelaskan data yang 3. Siswa dapat menyebutkan
disiapkan dalam
tercatat dalam bukti macam-macam bukti
membuat bukti
transaksi keuangan transaksi interen dan
transaksi?
 menjelaskan eksteren.
menyiapkan bukti-bukti 3. Sebutkan macam –
transaksi interen bukti transaksi intern
 menjelaskan dan ekstern!
menyiapkan bukti-bukti
transaksi eksteren
Kunci Jawaban Soal:
1. Bukti tersebut dipakai sebagai bukti dalam sumber pencatatan yang merupakan dokumen sumber dalam proses siklus
akuntansi. Transaksi kegiatan tersebut berupa bukti tertulis yang menjadi dasar pencatatan laporan keuangan suatu
perusahaan.
2. Penyiapan bukti transaksi diperlukan peralatan dan perlengkapan antara lain:
1. Formulir bukti transaksi
2. Alat tulis seperti kertas, pensil, balpoint, penghapus, dan penggaris
3. Mesin tulis (ketik) manual atau elektronik
4. Alat hitung seperti mesin hitung manual atau elektronik
3. Intern : Bukti kas masuk, keluar, memorial,
Ekstern : Faktur, Kuitansi, Nota Debet, Nota Kredit, Nota Kontan, Cek.
Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai
Nilai 4 : jika Jawaban sesuai kunci jawaban dan ada pengembangan
Nilai 3 : jika jawaban sesuai kunci jawaban
Nilai 2 : jika jawaban kurang sesuai dengan kunci jawaban
Nilai 1 : jika jawaban tidak sesuai dengan kunci jawaban
Contoh Pengolahan Nilai
IPK No Soal Skor Penilaian 1 Nilai
Nilai perolehan KD pegetahuan : rerata dari nilai IPK
1. 1 3
(10/12) * 100 = 83,33
2. 2 3
3. 3 4
Jumlah 10

Anda mungkin juga menyukai