Anda di halaman 1dari 2

KULIAH KERJA NYATA No :

PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Tanggal :


KKN PPM UNIVERSITAS ANDALAS Mengganti No : -
Tanggal : -

DOK M.6
RENCANA KERJA (RENJA)

A. IDENTITAS
Nama Vinny Putri Alda Desa Pamuatan
No. BP/No. Reg 1610111097 Kab/kota Sijunjung
Fakultas HUKUM DPL

B. UMUM
JenisKegiatan A.4
Judul Program PENGENALAN PROFESI HUKUM

C. TOR ATAU KERANGKA ACUAN KEGIATAN


1 LATAR BELAKANG
Sebagian masyarakat masih asing terhadap profesi hukum seperti Polisi, hakim, jaksa, pengacara
dan profesi hukum lainya. Bahkan ironisnya masih ada segelintir orang berfikir orang –orang yang
berprofesi di lingkungan hukum merupakan musuh dari masyarakat sehingga masyarakat terkesan
terintimidasi jika berurusan dengan orang-orang yang berprofesi di lingkungan hukum. Kegiatan
ini bertujuan untuk mengenalkan kepada masyarakat bahwa sebenarnya para penegak hukum
adalah orang-orang yang menegakan peraturan dan bukan “lawan” dari masyarakat. Maka dari itu
setelah kegiatan ini diharapkan dapat menambah wawasan bagi masyarakat bahwa sesungguhnya
profesi dibidang hukum atau aparat penegak hukum adalah pelindung, pengaman dan pengayom
dari masyarakat itu sendiri.

2 TUJUAN
a. Sebagai pengenalan profesi hukum kepada masyarakat Nagari Pamuatan
b. Untuk mensosialisasikan macam-macam profesi hukum
c. Untukmemenuhi Program KerjaNyatatahun 2019.

I SASARAN/PESERTA KEGIATAN
Kegiataniniselanjutnyadisebutdengan“ Pengenalan Profesi Hukum Kepada Masyarakat ”.
Kegiataniniakandilaksanakan Pada minggu pertama pelaksanaan KKN dengan estimasi jumlah
perserta maksimal 40 orang masyarakat Nagari Pamuatan
4 MATERI/AGENDA KEGIATAN DAN NARASUMBER
 Menjelaskan apa itu Profesi hukum
 Menjelaskan macam-macam profesi hukum
 Diskusi dan Tanya jawab
Narasumber : Vinny Putri Alda

5 JADWAL/VOLUME KEGIATAN
1(satu)pertemuan

6 PERLENGKAPAN
Laptop, In focus, Kertas, Absensi, speaker dll
7 KEPANITIAAN
Koordinator Umum: Mengkoordinasikan kegiatan acara baik intern maupun ekstern.
Penanggung Jawab Divisi :
- Divisi Humas & Sekretariatan : Bertanggungjawab atas surat-menyurat untuk
memulai jalannya kegiatan acara nantinya dan mempublikasikan kegiatan acara ke
masyarakat.
- Divisi Dokumentasi : Bertanggungjawab dalam hal mendokumentasikan kegiatan
acara.
- Divisi Acara : Bertanggungjawab & mengatur jalannya kegiatan acara.
- Divisi Perlengkapan : Bertanggungjawab dalam hal kelengkapan selama persiapan
dan kegiatan acara.

8 RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)


Adapun rincian angggaran biaya yang digunakan adalah :
Biaya Konsumsi : Rp. 50.000,-
Biaya-biaya lainya : Rp. 50.000,-
Rp. 100.000,-

9 PROSEDUR KEGIATAN
Jelaskan secara ringkas prosedur kegiatan dengan 3 tahap urutan sebagai berikut:
a. Tahap persiapan
Rapat koordinasi dengan Instansi terkait, Internal, Penyediaan Alat, dll
b. Tahap pelaksanaan
Urutan pelaksanaan dari awal sampai akhir,yaitu:
Registrasi peserta
Pembukaan acara
Penyampaian materi atau praktek/peragaan
Tanya jawab
Penutupan
c. Tahap evaluasi
Kuissionerdiberikankepadapesertapenyuluhan.

Catatan:
1. Renja diketik dengan huruf Calibri, font size 11, 1 spasi pada kotak yang disediakan
2. Renja dengan form M.6 di atas adalah untuk kegiatan A, B dan D. Khusus kegiatan C, tidak perlu dibuat
Renja karena merupakan kegiatan dari mitra
3. Renja Kegiatan A minimal 1 kegiatan per mahasiswa, Renja Kegiatan B maksimal 3 kegiatan per
mahasiswa dan Renja kegiatan D (khusus untuk jenis kegiatan keagamaan, olahraga dan
ekstrakurikuler saja).
4. Kumpulan Renja ini disatukan dengan cara diklip (tidak dijilid)

Anda mungkin juga menyukai