Anda di halaman 1dari 5

SURAT KEPUTUSAN (SK)

KEPALA UPT PUSKESMAS SEI HANYO


TENTANG PELAYANAN REKAM MEDIS DAN METODE IDENTIFIKASI

Nomor

Revisi Ke

Berlaku Tgl

Ditetapkan
Kepala UPT Puskesmas Sei Hanyo

RIDUAN, Amd. Kep

PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SEI HANYO
Jalan : Beringin RT.II Desa Sei Hanyo, Kec. Kapuas Hulu, Kode Pos 74581
Email : Puskesmasseihanyo@gmail.com Facebook : Puskesmas Sei Hanyo
PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SEI HANYO
Jalan : Beringin RT.II Desa Sei Hanyo, Kec. Kapuas Hulu, Kode Pos 74581
Email : Puskesmasseihanyo@gmail.com Facebook : Puskesmas Sei Hanyo

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SEI HANYO


NOMOR :
TENTANG
PELAYANAN REKAM MEDIS DAN METODE IDENTIFIKASI
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA UPT PUSKESMAS SEI HANYO,

Menimbang : a. bahwa dalam penyelenggaraan pelayanan klinis yang


berkualitas di Puskesmas, diperlukan adanya pelayanan
rekam medis yang sesuai standar;
b. bahwa untuk menyelenggarakan pelayanan rekam medis
yang sesuai standar maka perlu dilakukan metode
identifikasi yang baku;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b,
perlu menetapkan Keputusan Kepala UPT
PuskesmasSeiHanyo tentang pelayanan Rekam Medis dan
Metode Identifikasi;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004, tentang


Kedokteran;
2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009, tentang
Kesehatan;
3. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor
128/Menkes/SK/II/2004 tentang Kebijakan Dasar
Puskesmas;
4. Peraturan Menteri Kesehatan
No.269/MENKES/PER/III/2008 tentang rekam medis;
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SEI HANYO
TENTANG PELAYANAN REKAM MEDIS DAN METODE
IDENTIFIKASI
Kesatu : Menentukan pelayanan rekam medis dan metode identifikasi
yang baku wajib dilakukan pada setiap pasien di UPT
Puskesmas Sei Hanyo.
Kedua : Menentukan sistem pengkodean, penyimpanan dan
dokumentasi rekam medis sebagaimana mestinya yang
terlampir dalam keputusan ini.
Ketiga : Penetapannya, maka akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Sei Hanyo


Pada tanggal : 2019

KEPALA UPT PUSKESMAS SEI HANYO,

RIDUAN, Amd. Kep


LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN UPT KEPALA PUSKESMAS SEI
HANYO
NOMOR :
TENTAN : JENIS PELAYANAN PADA UPT PUSKESMAS SEI
HANYO

Pelayanan Rawat Jalan


1. Loket pendaftaran.
2. Poli Umum.
3. Poli Gigi.
4. Poli Kesehatan Ibu dan Anak (KIA).
5. Poli Gizi.
6. Immunisasi.
7. Pelayanan Obat.
8. Tata Usaha danRujukan
9. Laboratorium.

Pelayanan 24 jam
1. Ambulance
2. Persalinan

Anda mungkin juga menyukai