Anda di halaman 1dari 3

Metamorfosis merupakan tahapan

daur hidup, beberapa hewan


mengalami tahapan daur hidup
diantaranya kupu-kupu, jangkrik,
kecoa, nyamuk, katak, dan
sebagainya.
Metamorphosis pada hewan terbagi
menjadi dua:
1. Metamorphosis sempurna, yaitu
perubahan bentuk tubuh yang
mengalami empat tahapan : telur
– larva (ulat) – kepompong (pupa)
– dewasa
Contohnya :
a. Nyamuk : telur – jentik
nyamuk-pupa-nyamuk
b. Kupu-kupu : telur-larva-pupa-
dewasa.
c. Lebah: telur-larva-pupa-
dewasa
d. Lalat: telur-belatung(ulat)-
kepompong-dewasa
e. Semut: telur-larva-pupa-
dewasa
f. Katak: telur-kecebong/berudu-
berudu berkaki-katak berekor-
katak
2. Metamorphosis tak sempurna
merupakan tahapan
perkembangan yang hanya
melewati tahapan : telur – nimfa –
dewasa. Tahap nimfa merupakan
tahapan daur hidup dimana
bentuk hewan pada tahap nimfa
sudah sama dengan bentuk
dewasanya. Contoh hewan yang
mengalami metamorphosis tak
sempurna adalah: capung, rayap,
belalang sembah, jangkrik dan
kecoak
3.

Anda mungkin juga menyukai