Anda di halaman 1dari 15

IN-2

LK 2 ANALISIS UNIT PEMBELAJARAN


NAMA UNIT PEMBELAJARAN KE 1 :
JENJANG :

Unsur HOTS pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi HOTS
Transfer Knowledge Critical thinking, Creativity Problem Solving
3.1 Penunjang Informasi Inquiry 1. Menyuruh siswa membaca teks
3.1.1 dalam teks 1. Menampilkan teks deskripsi deksripsi objek tempat wisata
Mengidentifikasi deskripsi objek tempat wisata 2. Menyuruh siswa mengidentifikasi
ciri umum teks 2. Membagi siswa dalam ciri objek tempat wisata yang
kelompok dibaca
deksripsi objek
3. Menampilkan pertanyaan 3. Menyuruh siswa mendaftar
tempat wisata yang tentang ciri dan informasi informasi objek tempat wisata
dibaca dari teks deksripsi objek yang dibaca
3.1.2 Mendaftar tempat wisata 4. Menyuruh siswa mengklasifikasi
informasi dalam informasi objek tempat wisata
teks deskripsi objek yang dibaca
tempat wisata yang 5. Menyuruh siswa
dibaca mempresentasikan hasil diskusi
3.1.3 kelompok
Mengklasifikasi
informasi dalam
teks deskripsi objek
tempat wisata yang
dibaca
3.1.4 Menjelaskan

1
informasi dalam
teks deskripsi objek
tempat yang dibaca

Kunci
3.1.4
Mengidentifikasi
infromasi dalam
teks deskripsi
tentang objek
(sekolah, tempat
wisata, tempat
bersejarah, dan atau
suasana pentas seni
daerah) yang di
dengar dan dibaca

Pengayaan
3.1.5
Membandingkan isi
dua teks informasi
dalam teks deskripsi
tentang objek
tempat wisata yang
dibaca
3.1.6
Menyimpulkan isi
dua teks informasi
dalam teks deskripsi
tentang objek
tempat wisata yang
dibaca

2
3.2 Penunjang Struktur dan Inquiry 1. Menyuruh siswa untuk mencari 1. Menyuruh siswa mendata kesalahan
3.2.1 Merinci kebahasaan teks 1. Menampilkan teks deskripsi teks deskripsi objek tempat wisata penggunaan kata,kalimat, ejaan, dan
bagian-bagian deskripsi objek tempat wisata dan dan sekolah tanda baca dari teks deksripsi objek
struktur teks sekolah 2. Menyuruh siswa menentukan tempat wisata dan sekolah
2. Mendata bagian-bagian struktur teks deskripsi objek 2. Menyuruh siswa memperbaiki
deskripsi
khas dalam teks deskripsi tempat wisata dan sekolah kesalahan penggunaan kata,kalimat,
3.2.2. Menentukan objek tempat wisata dan 3. Menyuruh siswa menentukan ejaan, dan tanda baca dari teks
bagian identifikasi sekolah bersama dengan kebahasaan teks deskripsi objek deksripsi objek tempat wisata dan
dan deskripsi bagian siswa tempat wisata dan sekolah sekolah
pada teks deskripsi 3. Mendata kebahasaan dalam 4. Mempresentasikan hasil diskusi 3. Menyuruh siswa mempresentasikan
yang disajikan teks deskripsi objek tempat kelompok di depan kelas hasil perbaikan dari kesalahan
3.2.3 Menentukan wisata dan sekolah bersama penggunaan kata,kalimat, ejaan, dan
variasi pola dengan siswa tanda baca dari teks deksripsi objek
pengembangan teks 4. Membagi siswa dalam tempat wisata dan sekolah
deskripsi kelompok
3.2.4 Menelaah
bagian struktur yang
sesuai untuk
melengkapi teks
deskripsi yang
dirumpangkan
3.2.5 Menentukan
dan memperbaiki
kesalahan
penggunaan kata,
kalimat, ejaan, dan
tanda baca.

Kunci
3.2.4 Menelaah
struktur dan
kebahasaan dari teks
deskripsi tentang
objek (sekolah,

3
tempat wisata,
tempat bersejarah,
dan atau suasana
pentas seni daerah)
yang di dengar dan
dibaca

Pengayaan
3.2.5
Menyimpulkan
struktur teks
deskripsi tentang
objek tempat wisata
yang dibaca
3.2.6
Menyimpulkan
kebahasaan teks
deskripsi tentang
objek tempat wisata
yang dibaca

Unsur Keterampilan Abad 21 pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi Keterampilan abad 21
PPK Literasi 4C
4.1

4.2

4
Penilaian

Kesesuaian Penilaian

Pengembangan Soal HOTS


IPK Materi

1. Pernyataan berikut yang merupakan ciri 3.1.1 Mengidentifikasi ciri umum teks deksripsi Informasi teks deksripsi Sudah HOTS
teks deskripsi adalah……. objek tempat wisata yang dibaca
a. Bersifat menceritakan 3.1.2 Mendaftar informasi dalam teks deskripsi
b. Mengandung bukti dan kebenaran.
c. Menggunakan contoh, fakta, gambar objek tempat wisata yang dibaca
peta, dan angka. 3.1.3 Mengklasifikasi informasi dalam teks
d. Penggambaran tersebut dilakukan deskripsi objek tempat wisata yang dibaca
sejelas-jelasnya dengan melibatkan 3.1.4 Menjelaskan informasi dalam teks
kesan indra.
deskripsi objek tempat yang dibaca
2. Setiap memandang wajahnya, hatiku
terasa teduh. Ya, wajah ibuku memang
meneduhkan. Matanya yang bulat
menyiratkan kasih sayang kepada orang
lain. Tangannya yang mungil dan
lembut mengajari kami berjalan untuk
pertama kalinya. Dengan tangannya
yang mungil, ibuku menyuapi kami
untuk pertama kalinya dan menghapus
air mata kami saat kami menangis.
Rambut ibu yang indah
menggambarkan keindahan pikirannya.
Tidak pernah terbesit dalam pikirannya

5
berbuat buruk kepada orang lain.
Dengan bibir mungilnya nasihat-nasihat
indah tentang kehidupan mengalir ke
telinga kami.

Kalimat di atas merupakan deskripsi. . .


a. Deskripsi sugestif
b. Deskripsi teknis/ekspositoris
c. Deskripsi subjektif
d. Deskripsi objektif

3. Pemerintah Kabupaten Probolinggo


menawarkan paket wisata erupsi
Gunung Bromo. Penawaran ini
bertujuan untuk meningkatkan
kunjungan wisatawan sekaligus
memberikan jaminan bahwa gunung
setinggi 2.329 m dari permukaan laut
tersebut aman dikunjungi meskipun
berstatus siaga. Wisatawan dapat
menikmati pemandangan eksotis
Gunung Bromo dari jauh. Penawaran
paket wisata ini termasuk kegiatan
menikmati hasil panen dan keindahan
matahari terbit.
Teks tersebut membahas. . .
a. keindahan gunung Bromo
b. penawaran paket wisata erupsi
Gunung Bromo
c. peningkatan kunjungan wisatawan
d. pemandangan eksotis Gunung Bromo

TEKS 1

PANTAI MOJOPAHIT

Pemandangan Pantai Mojopahit - Mojokerto


sangat mempesona. di sebelah kiri terlihat tebing
yang amat sangat tinggi dan di sebelah kanan
kita bisa melihat batu karang besar yang seolah-

6
olah siap menjaga gempuran ombak yang datang
setiap saat. Banyaknya wisatawan yang selalu
mengunjungi Pantai Mojopahit ini membuat
pantai ini tidak pernah sepi dari pengunjung.

Di pantai Mojopahit ini keta bisa bermain pasir


dan merasakan hembusan segar angin laut. Kita
juga bisa naik kuda ataupun angkutan sejenis
andong yang bisa membawa kita ke area karang
laut yang sungguh sangat indah.Disore hari, kita
bisa melihat matahari terbenam yang merupakan
momen sangat istimewa melihat matahari yang
seolah-olah amsuk ke dalam hamparan air laut.

TEKS 2

TARI GAMBYONG

Tari Gambyong adalah tarian untuk menyambut


tamu atau mengawali suatu resepsi perkawinan.
Tarian ini dinamai sesuai dengan nama penari
yang bernama Gambyong. Penari ini hidup pada
zaman Sunan Paku Buwana IV di Surakarta. Dia
mahir dalam menari dan memiliki suara merdu
sehingga menjadi pujaan kaum muda pada
zaman itu.
Koreografi tari Gambyong sebagian besar
berpusat pada penggunaan gerak kaki, tubuh,
lengan, dan kepala. Penari tidak hanya lentur
tubuhnya, tetapi juga harus terampil.Ada
berbagai gerak dalam tari Gambyong.Gerak
srisig adalah gerak dengan sikap berdiri jinjit
dilanjutkan dengan langkah-langkah kecil. Nacah
miring yaitu kaki kiri bergerak ke samping,
bergantian disusul kaki kanan diletakkan di
depan kaki kiri. Kengser adalah gerak kaki ke
samping dengan cara bergeser dengan posisi kaki
tetap merapat ke lantai. Gerak embat atau entrag
adalah gerak dengan posisi lutut yang membuka

7
karena mendhak bergerak ke bawah dan ke atas.
Selain itu, ada juga gerak berjalan (sekaran
mlaku), dan gerak di tempat (sekaran mandheg).
(sumber:http://www.guruberbahasa.com/2016/02
/2-contoh-teks-deskripsi-tari-saman-dan.html)

Perbedaan teks 1 dan teks 2 tersebut adalah ...


a. Topik utama yang dideskripsikan: Teks 1
Pantai Mojopahit, Teks 2 Tari Gambyong
Perincian isi: Teks 1 Pemandangan pantai,
tebing di kanan kiri pantai, pengunjung,
keindahan matahari terbenam. Teks 2
Waktu pementasan, koreografi tari
Gambyong
b. Topik utama yang dideskripsikan: Teks 1
Keindahan Pantai Mojopahit, Teks 2 Tari
Gambyong
Perincian isi: Teks 1 Pemandangan pantai,
pengunjung, permainan yang ada di pantai,
keindahan matahari terbenam. Teks 2
Penemu tari Gambyong, gerakan tari
Gambyong
c. Topik utama yang dideskripsikan: Teks 1
Pantai Mojopahit Teks 2 Tari Gambyong
Perincian isi: Teks 1 Keindahan Pantai
Mojopahit ketika sore hari Teks 2
Kelenturan Tari Gambyong
d. Topik utama yang dideskripsikan: Teks 1
Pantai Mojopahit Teks 2 Tari Gambyong
Perincian isi: Teks 1 Alasan mengapa pantai
ini sangat banyak pengunjungnya, Teks 2
Tujuan tari, gerakan tari Gambyong

1. Teks deskripsi dibagi menjadi tiga jenis, 3.2.1 Merinci bagian-bagian struktur teks Struktur dan kebahasaan teks deskripsi Sudah HOTS
yaitu…… deskripsi
a. Deskripsi tempat, deskripsi waktu, dan
deskripsi subjektif 3.2.2. Menentukan bagian identifikasi dan
b. Deskripsi tempat, deskripsi waktu, dan deskripsi bagian pada teks deskripsi yang
deskripsi orang disajikan
3.2.3 Menentukan variasi pola pengembangan

8
c. Deskripsi subjektif, deskripsi waktu, teks deskripsi
dan deskripsi objektif 3.2.4 Menelaah bagian struktur yang sesuai
d. Deskripsi tempat, deskripsi objektif, dan
deskripsi orang untuk melengkapi teks deskripsi yang
dirumpangkan
2. Kelas VII C sangat bersih, tidak ada 3.2.5 Menentukan dan memperbaiki kesalahan
sampah berserakan di lantai atau coret- penggunaan kata, kalimat, ejaan, dan tanda
coretan di dinding. Mereka kompak baca.
membersihkan kelasnya bersama-sama.
Setiap hari mereka bergantian
membersihkan kelas. Tidak heran jika
kelas mereka menjadi kelas terbersih
tahun ini.

3. Kalimat perincian pada teks deskripsi di


atas terletak pada kalimat…
a. Pertama
b. Kedua
c. Ketiga
d. keempat

4. Rangkaian koral di Laut Karimun


Jawa terdiri dari macam-macam
bentuk dan ragam. Ada yang
berbentuk bunga berwarna merah
muda dengan bagian tengah
menyerupai bintik-bintik benang sari.
Ada pula berbagai karang dengan
bentuk tumbuhan kaktus bergerigi,
corak biru, dan hijau. Keindahan
koral-koral ini dilengkapi lagi dengan
kehadiran ikan-kikan kecil berwarna
oranye yang berenang dia tasnya. Tak
ketinggalan pula, ada juga koral
berbentuk jamur kuping berwarna
cokelat yang sangat mirip dengan

9
jamur sungguhan.

Kalimat utama paragraf deskripsi di atas


ada pada kalimat…
a. Kesatu
b. Kedua
c. Ketiga
d. Keempat
e. Kelima

5. Lembah Harau yang terletak di Kabupaten


Lima Puluh Kota, Provinsi Sumatra Barat
merupakan jurang berdiameter mencapai
400 meter. Lembah Harau terkenal dengan
keindahannya yang memukau. Tebing-
tebing granit menjulang tinggi berbentuk
unik mengelilingi lembah. …. Sejak
memasuki Lembah Harau, pengunjung
sudah bisa menikmati pemandangan
mengagumkan ini.

Kalimat deskripsi yang tepat untuk


melengkapi titik-titik dalam paragraf
tersebut adalah…
a. Tebing-tebing granit terjal ini mempunyai
ketinggian 80-300 meter.
b. Tebing Harau tidak kalah indahnya dengan
Grand Canyon yang ada di Amerika Serikat.
c. Pengunjung sudah lama mengincar
pemandangan ini.
d. Tebing granit ini menjadi salah satu daya
tarik wisata di Provinsin Sumatra Barat.
e. Penduduk ikut menjaga kebersihan Lembah

10
Harau dengan baik.

6. ugu obor tanjung atau monumen tanjung


puri merupakan tugu kebanggaan
masyarakat tabalong. Terletak di perempatan
jalan keberadaan tugu ini sangat strategis,
mempukau dan memesona. Jika datang ke
arah selatan, yaitu di Banjarmasin atau dari
arah timur, yaitu pada Kalimantan timur
ketika memasuki kota tanjung perhatian
pertama pasti akan terkesima dengan sosok
kuat, kokoh,dan berapi-api ini mensimbolkan
energi yang tak pernah habis dan semangat
masyarakat tabalong yang selalu bekerja
keras pantang menserah.

Perbaikan penulisan kalimat yang bertulis miring


pada teks deskripsi di atas adalah…
a. Tugu Obor Tanjung atau Monumen Tanjung
Puri merupakan Tugu kebanggaan masyarakat
Tabalong.
b. Tugu Obor Tanjung atau monumen Tanjung
Puri merupakan tugu kebanggaan masyarakat
Tabalong.
c. Tugu Obor Tanjung Atau Monumen Tanjung
Puri merupakan tugu kebanggaan masyarakat
Tabalong.
d. Tugu Obor Tanjung atau Monumen Tanjung
Puri merupakan tugu kebanggaan masyarakat
Tabalong.

11
Nama Unit Pembelajaran ke 2 :
Jenjang :
Unsur HOTS pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi HOTS
Transfer Knowledge Critical thinking, Creativity Problem Solving

Unsur Keterampilan Abad 21 pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi Keterampilan abad 21
PPK Literasi 4C

12
Penilaian
Kesesuaian Penilaian

Pengembangan Soal HOTS


IPK Materi

13
R-2. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-2!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Menuliskan Unsur HOTSpada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.


2. Menuliskan Keterampilan Abad 21 pada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.
3. Menuliskan penilaian pada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.
4. Menuliskan Unsur HOTSpada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.
5. Menuliskan Keterampilan Abad 21 pada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.
6. Menuliskan penilaian pada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria,satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

14
60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

15

Anda mungkin juga menyukai